Anda di halaman 1dari 1

1.

Seorang anak menyelam pada kedalaman 2 m di bawah permukaan air dalam sebuah kolam
renang. Berapa besar tekanan air yang dialami oleh anak tersebut?
2. Tekanan pada kedalaman 20 cm dalam suatu zat cair adalah 750 N/m 2. Berapakah massa jenis
zat cair tersebut?
3. Suatu kolam renang dengan kedalaman 2 m diisi penuh dengan air. Tentukan besar tekanan
hidrostatis suatu titik yang terletak 40 cm dari dasar kolam.
4. Seorang siswi yang bermassa 40 kg memakai sepatu berhak tinggi berpenampang 10 cm 2, pada
saat berdiri dengan satu kaki. Berapakah besar tekanan siswi tersebut pada lantai?
5. Beban seberat 128000 N diletakkan di atas lantai seluas 16 m 2. Berapa tekanan yang dialami
lantai? Jika luas lantai dipersempit menjadi ¼. Berapa tekanan yang dialami lantai (Have 2
Questions)
6. Sebuah balok besi dengan ukuran 10 cm x 8 cm x 4 cm terletak di lantai, jika massa balok besi
adalah 4 kg. Tentukan tekanan maksimum dan tekanan minimum yang dapat dilakukan balok
besi tehadap lantai!
7.

Anda mungkin juga menyukai