Anda di halaman 1dari 1

ANGKA NOL YANG TERLETAK

SEMUA ANGKA YANG ANGKA NOL YANG LETAKNYA


DI SEBELAH KIRI DAN KANAN
NILAINYA BUKAN NOL ADALAH ANTARA ANGKA BUKAN NOL
DESIMAL ADALAH BUKAN
ANGKA PENTING ADALAH ANGKA PENTING
ANGKA PENTING
Contoh: Contoh:
Contoh:
5,88 m memiliki 3 angka penting 3,014 cm memiliki 4 angka penting
0,0156 memiliki 3 angka penting

ATURAN ANGKA PENTING


ANGKA NOL DI SEBELAH KANAN ATURAN PERHITUNGAN:
ATURAN PEMBULATAN:
ANGKA BUKAN NOL ADALAH Contoh:
ANGKA PENTING. TERKECUALI 8,31 m + 1,32 m = 9,63 m ditulis 9,6 m
Contoh: 9,86 m ditulis 9,9 m
ADA PENJELASAN KHUSUS
Contoh: 9,94 mm ditulis 9,9 mm
Contoh: Contoh: 7,75 dibulatkan menjadi 7,8 19,83 x 10,3 = 204.249 ditulis 204
0,3400 memiliki 4 angka penting Contoh: 8,85 dibulatkan menjadi 8,8 KARENA jumlah angka penting paling
0,3400 memiliki 3 angka penting sedikitnya 3

TUGAS KODE 01: Tuliskan kembali pemahamanmu mengenai aturan angka penting
a. Berapakah hasil pengurangan dari 4,551 gram – 1,21 gram menurut aturan angka penting?
b. Dari pengukuran plat tipis diperoleh data sebagai berikut, panjang plat sebesar 15,35 cm dan lebar
8,24 cm. berapakah luas plat tipis tersebut?
TUGAS KODE 02: Buatlah infografis mengenai aturan angka penting
TUGAS KODE 03: Presentasikan pemahamanmu melalui rekaman suara

Anda mungkin juga menyukai