Anda di halaman 1dari 3

TUGAS

PROGRAMABLE MAGIC CONTROL


“ FILLING TRAINING ”

OLEH :
BUNGA ANGGRILA
19130040

TEKNIK ELEKTRO INDUSTRI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2021
TUGAS

MINGGU 10-11

APLIKASI FILLING DRAINIG

Aplikasi filling-draining banyak digunakan pada pengadukan bahan-bahan produksi minuman


atau juga kosmetik yang perlu takaran yang tepat untuk setiap bahannya. Contohnya pada
perusahaan minuman kaleng coca-cola. Produksi minuman ini diharapkan sama rasanya untuk setiap
daerah di dunia, untuk perlu proses yang teliti menggunakan sistem otomatis.

Prinsip Kerja

Ketika tombol Start ditekan, tangki dalam keadaan kosong kemudian keran pengisian
membuka sampai batas sensor penuh, lalu sensor aktif dan motor aduk bekerja selama 5 detik.
Setelah 5 detik maka keran pengosongan membuka sampai batas sensor kosong. Kemudian kembali
mengisi. Proses ini berlanjut sampai 5 kali, kemudian setelah 5 kali sistem berhenti bekerja dan
lampu indikator serta buzzer aktif untuk menandakan proses berakhir, sampai tombol reset ditekan
untuk dapat memulai lagi proses dari awal.

GAMBAR APLIKASI FILLING DRAINING

HASIL SIMULASI

Anda mungkin juga menyukai