Anda di halaman 1dari 3

1

BAB 1
FUNGSI EKSPONENSIAL

Pert-3
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR Materi
KOMPETENSI (IPK)
3.1 Mendeskripsikan dan menentukan 3.1.5 Menentukan penyelesaian grafik Grafik fungsi Eksponensial
penyelesaian fungsi eksponensial fungsi eksponensial
dan fungsi logaritma
menggunakan masalah
kontekstual
4.1 menyajikan dan menyelesaikan 4.1.1 Menyajikan dan menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan masalah yang berkaitan dengan
fungsi eksponensial dan fungsi grafik fungsi eksponensial
logaritma

1.1.2 Grafik Fungsi Eksponensial


Sebelum membahas Grafik fungsi eksponensial, kalian harus mengetahui sifat-sifat
fungsi eksponensial sebagai berikut :
 Kurva terletak di atas sumbu x (definit positif)
 Memotong sumbu koordinat hanya di titik (0,1)
 Mempunyai asimtot datar y = 0 (sumbu x)
 Jika a> 1 maka grafik monoton naik
 Jika 0< a<1 maka grafik monoton turun
Untuk menentukan suatu grafik fungsi eksponensial diperlukan langkah-langkah
sebagai berikut:
1. Buat tabel yang menyatakan hubungan x dan y
2. Lukislah suatu sumbu koordinat kartesius
3. Letakkan titik potong dengan sumbu y dengan syarat x = 0
4. Letakan setiap titik-titik bantu yang diperoleh dari tabel pada bidang kartesius
5. Hubungkan titik-titik tersebut sehingga terbentuklah suatu kurva mulu
2

Y Y
y=a x

a> 1 0< a<1


Monoton Naik Monoton Turun

(0,1) (0,1)

X X
0 0
Gambar. 1

Contoh 4.
Lukislah setiap grafik fungsi eksponensial berikut :
a. f ( x )=2 x dengan x ∈ R
1 x
b. f x =
( )
2 ()
dengan x ∈ R

Pembahasan.
Buatlah tabel fungsi eksponensial yang menyatakan x dan y dengan mengambil
sebarang nilai x, di mana x ∈ R
a. f ( x )=2 x
Ta
x -3 -2 -1 0 1 2 3 be
1 1 1 l.
y 1 2 4 8 1
8 4 2
9
8
7
6
Ga
5 mb
4 ar.
2
3
2
1
0
-4 -3 -2 -1 0 1 2 3 4
3

x
1
b. f ( x )= ()
2
Ta
x -3 -2 -1 0 1 2 3 bel.
2
8 4 2 1 1/2 1/4 1/8

9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
-4 -3 -2 -1 0 1 2 3 4
y

Ga
m
ba
r.
3

Anda mungkin juga menyukai