Anda di halaman 1dari 2

PENGGOLONGAN DAN PENOMORAN PERKIRAAN DALAM AKUNTANSI HAL 15 SD

17
PERKIRAAN DALAM AKUNTANSI ADA 5:
HARTA
UTANG
MODAL DAN PRIVE
PENDAPATAN
BEBAN-BEBAN

1. HARTA/ASSET
11. HARTA LANCAR
111. KAS
112. PIUTANG USAHA
113. PERLENGKAPAN
114. BEBAN DIBAYAR DIMUKA
115. WESEL TAGIH
116. SURAT BERHARGA

Kas 111
Piutang usaha 112
Perlengkapan toko 113
Perlengkapan kantor 114
Wesel tagih 115
Iklan dibayar dimuka116
Sewa dibayar dimuka117

12. INVESTASI JANGKA PANJANG


121. SAHAM
122. OBLIGASI

13. HARTA TETAP


131. HARTA TETAP BERWUJUD : PERALATAN 131,MESIN 132,TANAH 133
132. HARTA TETAP TIDAK BERWUJUD: SURAT2 PERUSAHAAN

MERK DAGANG 1321


HAK CIPTA 1322
GOOD WILL1323
2. UTANG /LIABILITY
21. JANGKA PENDEK
211. U USAHA
212. WESEL BAYAR
213. BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR
214. PENDAPATAN DITERIMA DI MUKA
Utang gaji 211
Utang beban sewa212
Utang beban listrik213
Utang beban iklan214
Wesel bayar215
22. JANGKA PANJANG
221 U BANK
222. U OBLIGASI
223. U HIPOTEK

31. MODAL (CAPITAL)


32. PRIVE (DRAWING)

4. PENDAPATAN (REVENUE)
41. PENDAPATAN USAHA
42. PENDAPATAN SEWA
43 .PENDAPATAN KOMISI

5. BEBAN – BEBAN
51. BEBAN SEWA
52. BEBAN GAJI
53. BEBAN KOMISI
54.BEBAN ANGKUT

6. PENDAPATAN DAN BEBAN DILUAR USAHA


61. PENDAPATAN BUNGA
62. BEBAN BUNGA

Anda mungkin juga menyukai