Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN PILKATOS SMAN 1 SUMBERLAWANG

TETAP BERDEMOKRASI MESKI PANDEMI

Pemimpin adalah teladan, panutan, dan contoh yang baik dalam suatu organisasi. Tanpa
adanya pemimpin suatu organisasi tidak akan berjalan dengan baik. Untuk itu dalam memilih
seorang pemimpin haruslah kita berpikir kritis dan cermat. Mewujudkan pemimpin yang
memiliki dedikasi tinggi dan cepat tanggap terhadap setiap masalah itu tidak mudah, tidak hanya
dituntut untuk memiliki kecerdasan saja, melainkan harus memiliki jiwa kepemimpinan, rasa
tanggung jawab yang besar, dapat menjadi panutan serta mampu mengayomi semua warga
sekolah yang dipimpinnya.

Organisasi siswa tertinggi di suatu sekolah adalah OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah).
Dengan adanya organisasi ini dapat menghubungkan keeratan antar siswa, guru, maupun warga
sekolah lainnya. Berhubungan dengan berakhirnya masa jabatan kepengurusan OSIS SMAN 1
Sumberlawang periode 2020-2021, maka akan dibentuknya kepengurusan OSIS yang baru
dengan masa jabatan periode 2021-2022. Pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS merupakan
salah satu agenda kegiatan tahunan OSIS SMAN 1 Sumberlawang.

Kegiatan ini dilandasi berdasarkan :

1. Pancasila sila ke 4
2. UUD NRI pasal 28
3. Program kerja OSIS SMAN 1 Sumberlawang

PELAKSANAAN KEGIATAN

Kegiatan pilkatos ini dilaksanakan selama lima pekan oleh SMAN 1 Sumberlawang secara
online, dan diikuti seluruh warga sekolah, baik siswa-siswi maupun guru dan kkaryawan.

Kegiatan ini dibagi menjadi 4 TPS yaitu :

1. TPS 01 untuk kelas 10


2. TPS 02 untuk kelas 11
3. TPS 03 untuk kelas 12
4. TPS 04 untuk guru dan karyawan

A.KETENTUAN
1. Setiap warga sekolah SMAN 1 Sumberlawang berhak untuk memilih satu paslon saja
2. Setiap warga sekolah bebas menyalurkan hak suara tanpa ada paksaan atau tekanan dari
pihak lain.

B.DAFTAR NAMA CALON KETUA dan WAKIL KETUA OSIS

1. - Dyah Multia Nur Cahyani XI IPA 1

- Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq X SP 7

2. - Damar Eka Putra XI IPA 4

- Meivida Clarisaputri XI IPA 2

3. - Ludfiana Putri Fatmulyati XI IPA 2

- Muhammad Jundi Robban XI IPA 2


C.RANGKAIAN KEGIATAN

1. Penyebaran brosur visi misi paslon sebagai media kampanye.


2. Panduan dan jadwal pilkatos.
3. Presensi kegiatan.
4. Pengenalan pemilu dan konsep dasar demokrasi.
5. Kampanye paslon OSIS SMAN 1 Sumberlawang periode 2021-2022 secara online via
zoom meeting.
6. Pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS, Kamis 26 Agustus 2021 pukul 08.00 - 11.00 WIB
secara online

D.PELAKSANAAN PILKATOS

Hari, tanggal : Kamis, 26 Agustus 2021

Waktu : 08.00 - 11.30 WIB


E.PELAKSANAAN PENGHITUNGAN HASIL SUARA

Hari, tanggal : Kamis, 26 Agustus 2021

Waktu : 11.30 - 01.00 WIB


F.PENGUMUMAN dan PENETAPAN KETUA dan WAKIL KETUA TERPILIH

Hari, tanggal : Kamis, 26 Agustus 2021

Waktu : 01.00 - 01.15 WIB

1
G.HASIL PEROLEHAN SUARA

HASIL PEROLEHAN SUARA TPS 01

Jumlah pemilih : 280


Jumlah yang menggunakan hak suara : 194
Jumlah yang tidak menggunakan hak suara : 94
No Nama Paslon Jumlah Hasil Suara

1 Dyah Multia Nur Cahyani 24


Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq

2 Damar Eka Putra 63


Meivida Clarisaputri

3 Ludfiana Putri Fatmulyati 107


Muhammad Jundi Robbani

Total Suara 194

HASIL PEROLEHAN SUARA TPS 02

Jumlah pemilih : 287


Jumlah yang menggunakan hak suara : 196
Jumlah yang tidak menggunakan hak suara : 91
No Nama Paslon Jumlah Hasil Suara

1 Dyah Multia Nur Cahyani 25


Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq

2 Damar Eka Putra 65


Meivida Clarisaputri

3 Ludfiana Putri Fatmulyati 106


Muhammad Jundi Robbani

Total Suara 196

HASIL PEROLEHAN SUARA TPS 03

2
Jumlah pemilih : 295
Jumlah yang menggunakan hak suara : 231
Jumlah yang tidak menggunakan hak suara : 64
No Nama Paslon Jumlah Hasil Suara

1 Dyah Multia Nur Cahyani 29


Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq

2 Damar Eka Putra 61


Meivida Clarisaputri

3 Ludfiana Putri Fatmulyati 141


Muhammad Jundi Robbani

Total Suara 231

HASIL PEROLEHAN SUARA TPS 04

Jumlah pemilih : 66
Jumlah yang menggunakan hak suara : 59
Jumlah yang tidak menggunakan hak suara : 7
No Nama Paslon Jumlah Hasil Suara

1 Dyah Multia Nur Cahyani 9


Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq

2 Damar Eka Putra 15


Meivida Clarisaputri

3 Ludfiana Putri Fatmulyati 35


Muhammad Jundi Robbani

Total Suara 59

REKAP HASIL PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS
SMAN 1 SUMBERLAWANG PERIODE 2021-2022

No Nama Paslon TPS TPS TPS 03 TPS 04 Total


01 02 Suara

3
1 Dyah Multia Nur Cahyani 24 25 29 9 87
Yunanda Ilham Fakhri Al Muwaffaq

2 Damar Eka Putra 63 65 61 15 204


Meivida Clarisaputri

3 Ludfiana Putri Fatmulyati 107 106 141 35 389


Muhammad Jundi Robbani

Total Suara 194 196 231 59 680

Kegiatan pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS SMAN 1 Sumberlawang diakhiri dengan
ditetapkannya pasangan nomor urut 3 yaitu Ludfiana Putri Fatmulyati dan Muhammad Jundi
Robbani sebagai ketua dan wakil ketua OSIS SMAN 1 Sumberlawang periode 2021-2022
dengan memperoleh voting sebanyak 389 suara.

Nama anggota kelompok :

1. Apriliani Dwi Astuti (3)


2. Danisa Wahyu Megayanti (30)
3. Dhika Firdaus Widodo (36)

Anda mungkin juga menyukai