Anda di halaman 1dari 3

Nama : Syamsul Muflihuddin

Kelas : C1

Stambuk : 03320190040

MID TES ISLAM DISIPLIN ILMU

1. Jelaskan pengertian Ilmu yang berarti pengetahuan ilmiah! (10)


Jawab :
Ilmu merupakan hasil pemahaman manusia yang didapatkan dengan
menggunakan cara-cara ilmiah yang mempunyai ciri pokok empiris, sistematis,
obyektif, analitis dan verifikatif.

2. Jelaskan secara lengkap dengan narasi surah Al-kahfi ayat 65 tentang


pengetahuan manusia! (20)
Jawab :
Yang mana kita ketahui betapa kerasnya orang-orang kafir menolak ajaran
Allah dan dalam ayat ini digambarkan ‘’bahwa betapa gigihnya nabi musa
untuk mendapatkan tambahan ilmu meskipun banyak halangan dan rintangan’’

3. Jelaskan bagaimana motivasi dalam pengembangan Ilmu Pengetahuan saat ini


yang telah diberikan dalam Islam. Kaitannya dengan Surah Al Zumar ayat 9
(20)
Jawab :

Apakah orang kafir yang menikmati kekufurannya ini lebih baik atau lebih
beruntung, ataukah orang yang beribadah kepada Rabbnya dan taat kepada-Nya,
menghabiskan malamnya dengan shalat dan sujud kepada Allah, takut kepada
azab akhirat dan berharap rahmat dan ridha Rabb-Nya? Katakanlah (wahai Rasul)
Apakah sama orang-orang yang mengetahui Rabb mereka dan agama mereka
yang benar, dengan orang-orang yang tidak mengetahui apa pun tentang hal itu?
Tidak sama. Hanya yang mengingatnya dan
mengetahui perbedaannya yaitu orang-orang yang berakal.
4. Jelaskan kegunaan ilmu pengetahuan menurut kegunaan Menunjukkan
Kebenaran! Kaitkan dengan salah satu ayat Al-qur’an (20)
Jawab :

Al-Quran mendorong manusia agar mengembangkan kemampuan berpikir


seimbang dengan kemampuan berzikir, mengingat Allah. Al-Quran menginspirasi
perkembangan ilmu pengetahuan dan mengajarkan peran dan tanggungjawab
manusia yang diberi amanah ilmu. Al-Quran sebagai pedoman hidup (manhaj al-
hayah) menuntun umat manusia agar memperoleh keselamatan dan kebahagiaan
dunia dan akhirat.Sesuai yang di jelaskan dalam al qur’an surat Al-Israa [17] ayat
105 yang berbunyi : 

5. Jelaskan motivasi dalam mengembangkan teknologi (10)


Jawab :
Peran Islam dalam perkembangan teknologi, adalah bahwa Syariah Islam harus
dijadikan standar pemanfaatan perkembangan ini. Ketentuan halal-haram
(hukum-hukum syariah Islam) wajib dijadikan tolak ukur dalam pemanfaatan ,
bagaimana pun juga bentuknya. Perkembangan Teknologi yang boleh
dimanfaatkan, adalah yang telah dihalalkan oleh syariah Islam. Sedangkanyang
tidak boleh dimanfaatkan, adalah yang telah diharamkan syariah Islam.
Pandangan Islam Terhadap Perkembangan Teknologi merupakan dasar dan
pondasi yang menjadi penyangga bangunan peradaban moderen barat sekarang
ini. Masa depan suatu bangsa akan banyak ditentukan oleh tingkat penguasaan
bangsa itu terhadap Perkembangan Teknologi. Suatu masyarakat atau bangsa
tidak akan memiliki keunggulan dan kemampuan daya saing yang tinggi, bila
ia tidak mengambil dan mengembangkan teknologinya. Bisa dimengerti bila
setiap bangsa di muka bumi sekarang ini, berlomba-lomba serta bersaing
secara ketat dalam penguasaan dan pengembangan teknologi, dan Diakui
bahwa teknologi disatu sisi, telah memberikan “berkah” dan anugrah yang luar
biasa bagi kehidupan umat manusia. Namun di sisi lain,teknologi telah
mendatangkan “petaka” yang pada gilirannya mengancam nilai-nilai
kemanusiaan. Kemajuan dalam bidang iptek telah menimbulkan perubahan
sangat cepat dalam kehidupan ummat manusia.

6. Jelaskan Tujuan Pengembangan teknologi dalam memberikan kemudahan


untuk beramal shaleh. Kajian dengan surah Al-kahfi ayat 46 ( 20)
Jawab :

Pada ayat 45 surat al-Kahfi, Nabi diminta menasihati umatnya bahwa harta


duniawi itu bagaikan air yang tak mudah dikendalikan bila air itu melebihi batas.
Pada ayat ini, Allah menunjukkan ada yang lebih baik dari harta duniawi, yaitu
amal saleh. Allah SWT berfirman:
ً‫ك ثَوابا ً َو َخ ْي ٌر أَ َمال‬
َ ِّ‫حات خَ ْي ٌر ِع ْن َد َرب‬ ُ ِ‫ْالما ُل َو ْالبَنُونَ ِزينَةُ ْال َحيا ِة ال ُّد ْنيا َو ْالباق‬
ُ ِ‫يات الصَّال‬

  Artinya:
“Harta dn anak itu perhiasan kehidupan dunia. (Sementara) amalan-amalan saleh
yang kekal itu pahalanya lebih baik dan lebih didambakan bagi Tuhanmu.” (QS:
Al-Kahfi Ayat 46)

Anda mungkin juga menyukai