Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ULU a. 4 Ons b. 4 Gram c.

40 Ons
KORWIL BIDANG PENDIDIKAN KEC PENINJAUAN 8. Biji timbangan yang sesuai dengan gambar
SD NEGERI 181 OKU di samping adalah ….
PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2 a. b. c.
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Tema : 6 Subtema 3 & 4 Kelas : II (Dua)
Hari/Tanggal :
PPKn BIN MAT SBdP
9. Karya seni yang memiliki unsure panjang, lebar, dan tinggi disebut karya seni ….
Nama : ........................................... a. Dua Dimensi b. Tiga Dimensi c. Empat Dimensi
No. Absen : ........................................... 10. Ciri-ciri karya seni tiga dimensi yaitu....
a. Hanya bisa dilihat dari depan
I. Berilahtandasilang (x) padahuruf a, b, atau cpadajawaban yang benar! b. Bisa dilihat dari depan dan belakang
1. Salah satu aturan di sekolah yaitu .... c. Bisa dilihat dari depan, belakang, samping, dan atas
a. Mengerjakan tugas sekolah 11. Kerajinan di bawah ini dibuat dari bahan ....
b. Sering dating terlambat a. Tanah Liat
c. Tetap bermain saat bel masuk b. Plastisin
2. Setelah selesai membaca buku di perpustakaan maka .... c. Kertas gambar
a. Membiarkan buku berserakan di lantai
b. Membawa buku kedalam kelas 12. Kok kok lihatlah ayamku
c. Meletakkan kembali buku dengan rapi Berkeliaran . . . . . .
3. Huruf kapital digunakan pada …. Lanjutan lagu di atas adalah….
a. Akhir kalimat a. Di halaman rumah
b. Awal kalimat b. Di sekolah
c. Tengah kalimat c. Di lapangan
4. Penulisan huruf kapital yang benar di bawah ini yaitu .... 13. Lagu anak berjudul “Ayamku” diciptakan oleh ….
a. Dayu lahir di bulan november a. A.T. Mahmud b. NN c. Bu Kasur
b. dia berangkat kesekolah 14. Bagian lagu yang memiliki bunyi panjang yaitu ....
c. Setiap hari Minggu, Udin ikut ayahnya a. Ayamku b. Kok kok c. mencari makan
5. . . . . . . umurmu saat ini? 15. Gerakan yang dilakukan Beni di bawah ini adalah gerakan ....
Kata Tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah…. a. Kelinci melompat
a. Siapa b. Berapa c. Kapan b. Burung saat terbang
6. Satuan baku untuk mengukur berat adalah.... c. Kuda berlari
a. Kilogram b. Meter c. Menit
16. Kegiatan menari akan lebih menyenangkan jika dilakukan ....
7. Siti membeli pepaya, beratnya 4 Kg atau sama dengan ….
a. Bersama teman b. Sendirian c. Berdua saja
17. Gambar gerakan tari di samping dinamakan ….
a. Gerakan kepala ayam ketika makan
b. Gerakan ayam mengepakkan sayap
c. Gerakan kaki ayam yang dientakkan

18. Vas bunga di bawah ini dibuat dengan menggunakan bahan ....
a. Karton bekas
b. Plastik
c. Kayu

19. Vas bunga pada soal nomor 18 di atas dihias dengan menggunakan....
a. Spidol b. Pensil warna c. Kertas warna 23. Susunlah kata acakberikutmenjadikalimattanya!
20. Kerajinan di samping dibuat
Dengan bahan....
a. Plastik Jawab : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
b. Kertas lipat 24. Ibumembeliwortel 80 Ons. Berapa kilogram wortel yang dibeliibu?
c. Sedotan minuman Jawab.

III. Jawablah pertanyaan berikut ! 25. Berilahtandalebihbesar(>), lebihkecil(<)atausamadengan(=)padagambarberikut!


21. Tulislah 2 peraturan yang harus dilakukan untuk menjaga halaman sekolah tampak indah!
Jawab : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
...

...

22. Pasangkan tata tertib sekolah berikut dengan manfaatnya!


KUNCI JAWABAN PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2

TEMA 6 MERAWAT HEWAN DAN TUMBUHAN


KELAS / SEMESTER II (Dua) / Genap
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

I. PILIHAN GANDA
1. A 6. A 11. B 16. A
2. C 7. C 12. A 17. B
3. B 8. C 13. A 18. A
4. C 9. B 14. B 19. C 23. Kapan sitimenyiram?
5. B 10. C 15. A 20. A 24. 80 Ons = 8 Kg
25.
II. ISIAN

21. Peraturan di halaman : >


 Menyiram tanaman
 Tidak membuang sampah sembarangan, dan lai-lain
22. Yang tidak boleh dilakukan saat pelajaran:
=

Tata tertib sekolah berikut dengan manfaatnya!

Anda mungkin juga menyukai