Anda di halaman 1dari 9

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA

RUANGAN RAWAT : TANGGAL DIRAWAT :

I. DENTITAS KLIEN
Inisial : K (P) Tanggal Pengkajian :
Umur : 25 Tahun RM No. :
Informan :

II. ALASAN MASUK


Klien dibawa oleh keluarganya karena didiagnosis oleh dokter bahwa usia klien tidak lama
lagi akibat sakit kanker yang dialami klien selalu mengurung diri di kamar, selalu meminta
pendapat dari orang laindan segala macam sumber informasi yang berkaitan dengan sakit
dialami selalu dicari.

III. FAKTOR PREDISPOSISI


1. Pernah mengalami gangguan jiwa di masa lalu ? (Tidak)
Klien mengatakan tidak pernah mengalami gangguan jiwa di masa lalu.
2. Pengobatan sebelumnya.
Klien mengatakan tidak pernah melakukan pengobatan sebelumnya.
3. Pengalaman
Klien mengatakan tidak pernah mengalami aniaya fisik, aniaya seksual, Penolakan,
Kekerasan dalam keluarga, dan Tindakan kriminal.
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
4. Adakah anggota keluarga yang mengalami gangguan jiwa (Tidak Ada)
Klien mengatakan tidak ada anggota keluarga yang mengalami gangguan jiwa.
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
5. Pengalaman masa lalu yang tidak menyenangkan:
Klien mengatakan bahwa ia didiagnosis oleh Dokter bahwa usia klien tidak lama lama lagi
akibat sakit kanker yang dialami klien selalu mengurung diri di kamar, selalu meminta
pendapat dari orang laindan segala macam sumber informasi yang berkaitan dengan sakit
dialami selalu dicari.
Masalah Keperawatan : Kecemasan

IV. FISIK
1. Tanda vital : Tidak ada dikasus
3. Keluhan fisik : Tidak ada dikasus
Masalah keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

V. PSIKOSOSIAL
1. Genogram : Tidak ada dikasus
Jelaskan : Tidak ada dikasus
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
2. Konsep diri :
a Gambaran diri : Klien tidak mampu menjelaskan gambar dirinya
b. Identitas : Klien tidak mampu menjelaskan dirinya
c. Peran : Klien tidak mampu menjelaskan peran dirinya di rumah dan
dimasyarakat.
d. Ideal diri : Klien mampu menjelaskan ideal diri
e. Harga diri : Klien merasa dirinya rendah
Masalah Keperawatan : Gangguan Konsep Harga Diri

3. Hubungan Sosial
a. Orang yang berarti :
b. Peran serta dalam kegiatan kelompok / masyarakat :
c. Hambatan dalam berbuhungan dengan orang lain :
Masalah keperawatan :
4. Spiritual
a. Nilai dan keyakinan :
b. Kegiatan ibadah :
Masalah Keperawatan :
GENOGRAM :

VI. STATUS MENTAL


1. Penampilan
Klien berpakaian rapi dan berpakaian seperti biasa

Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

2. Pembicaraan
Klien berbicara lambat dan terbatas
Masalah Keperawan : Tidak ada masalah keperawatan
3. Aktivitas Motorik:
Klien tampak lesu dan tidak bersemangat
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah Keperawatan

4. Alam perasaaan
Klien mengatakan bahwa klien takut mati dan tidak tahu harus melakukan apa lagi.
Masalah Keperawatan : Ketakutan

5. Afek
Pada saat berbicara tidak ada perubahan wajah pada saat stimulasi menyenangkan dan
menyedihkan.
Masalah Keperawatan : Kerusakan Komunikasi

6. lnteraksi selama wawancara


Pada saat komunikasi klien enggan untuk berbicara.
Masalah Keperawatan : Kerusakan interaksi sosial

7. Persepsi
Klien tidak pernah mendengar halusinasi apapun
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

8. Proses Pikir
Klien berbicara jelas dan lancar
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

9. Isi Pikir (Tidak ada dikasus)


Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

10. Tingkat kesadaran (Tidak ada dikasus)


Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
11. Memori (Tidak ada dikasus)
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
12. Tingkat konsentrasi dan berhitung (Tidak ada dikasus)
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

13. Kemampuan penilaian (Tidak ada dikasus)


Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
14. Daya tilik diri (Tidak ada dikasus)
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

VII. KEBUTUHAN PULANG


1. Kemampuan klien memenuhi /menyidiakan kebutuhan (Tidak ada dikasus)
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
2. Klien memiliki sistem pendukung (Tidak ada dikasus)
Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

VIII. Mekanisme Koping (Tidak ada dikasus)


Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

IX. Masalah Psikososial dan Lingkungan:


Masalah dengan dukungan kelompok, tidak ada dikasus
Masalah berhubungan dengan lingkungan, tidak ada dikasus
Masalah dengan pendidikan, tidak ada dikasus
Masalah dengan pekerjaan, tidak ada dikasus
Masalah ekonomi, tidak ada dikasus
Masalah dengan pelayanan kesehatan, tidak ada dikasus
Masalah lainnya, spesifik Klien takut mati
Masalah Keperawatan : Ketakutan

X. Pengetahuan Kurang Tentang: (Tidak ada dikasus)


Masalah Keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan

XI. DATA LAIN-LAIN (Tidak ada dikasus)

XII. ASPEK MEDIK (Tidak ada dikasus)


Diagnosa Medik :
Terapi Medik :
XIII. DAFTAR MASALAH KEPERAWATAN
1. Kecemasan
2. Ketakutan

XIV. DAFTAR DIAGNOSIS KEPERAWATAN


1. Koping individu tidak efektif
2. Konsep harga diri
3. Kerusakan komunikasi

POHON MASALAH

Isolasi Sosial Menarik Diri

Harga Diri Rendah

Koping Individu Tidak Efektif


ANALISA DATA

NAMA : Ny. K NIRM : RUANGAN :

NO DATA MASALAH
1. DS: Isolasi Sosial Menarik Koping Individu Tidak Efektif
Diri
Klien mengatakan defresi
karena keadaannya sekarang.
Harga Diri Rendah

DO :

Klien tampak membedakan Koping Individu


dirinya dengan orang lain Tidak Efektif

2. DS: Gangguan Konsep Diri ( Harga


Isolasi Sosial:Menarik Diri Rendah)
Klien mengatakan malu
Diri
dengan kondisinya sekarang.

DO :
Harga Diri Rendah

- Raut wajah ketakutan.


- Tidak melakukan Perpisahan/Kehilangan
aktivitas diluar.
- Klien kurang kontak mata
( lebih sering
menunduk ).
- Membedakan dirinya
dengan orang lain.
RENCANA KEPERAWATAN JIWA

Nama Klien : Ny. K Nama Mahasiswa : BomBom Prayoga


NIRM : Institusi : STIKES EKA HARAP Palangka Raya
Bangsal/tempat

Diagnosa Perencanaan
NO Tgl.
Keperawatan Tujuan Kriteria Hasil Intervensi
1 Harga Diri Rendah 1. Klien Dapat mengidentifikasi Setelah dilakukan tindakan 1. Sapa ramah klien
Berhubungan dengan kemampuan dan aspek positif keperawatan selama 1x 24 jam (verbal, non verbal).
koping individu yang di miliki. diharapkan haraga diri rendah 2. Perkenalan diri dengan
tidak efektif. 2. Klien dapat memanfaatkan teratasi dengan sopan.
sistem pendukung yang ada 3. Tanya nama lengkap
dikeluarga. kriteria hasil: klien dan nama
- Ekspresi wajah bersahabat panggilan yang disukai
- Ada kontak mata klien.
- Ingin berjabat tangan 4. Diskusikan kemampaun
- Ingin menyebutkan nama dan aspek positif yang
- Ingin duduk berdampingan dimiliki klien.
dengan perawat
- Ingin mengutarakan masalah
yang dihadapi
DOKUMENTASI HASIL ASUHAN KEPERAWATAN
TINDAKAN KEPERAWATAN
EVALUASI

Dx 1 S : Pasien mengatakan tidak malu dengan


kondisinya sekarang.
1. Menyapa ramah klien (verbal, non
verbal) O:
2. Menanyakan nama lengkap klien
dan nama panggilan yang disukai - klien menyebutkan nama dan nama
klien panggilan.
3. Mendiskusikan kemampaun dan - Klien menyebutkan aspek positif yang
aspek positif yang dimiliki klien dia miliki.
4. setiap bertemu klien, hindarkan - Klien tampak dapat merapikan tempat
memberi penilaian yang negative tidur
5. merencanakan bersama klien
aktifitas yang dapat di lakukan setiap A: Masalah teratasi sebagian
hari sesuai kemampuan : Kegiatan
mandiri, kegiatan dengan bantuan P: Lanjutkan intervensi
sebagian, kegiatan yang
membutuhkan bantuan total
SPTK

1. Fase Orientasi
2. Fase Kerja
3. Fase Terminasi
4. Kontrak Yang Akan datang:

Anda mungkin juga menyukai