Anda di halaman 1dari 5

SOAL MULTIPLE ESSAY QUESTION PEMERIKSAAN DARAH RUTIN

NAMA MAHASISWA : VIOLA ANGGRAINI ASRIZAL SKOR : /8 =

No Kasus IA
Tn. Moro, 58 tahun, pensiunan PNS datang dengan keluhan lesu dan agak pucat terutama sejak
bulan ini. Pasien juga mengeluh sering mengantuk dan tidak bersemangat. Pasien mengaku
menderita hipertensi, gagl jantung dan gagal ginjal. Dari pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva
anemis, pemeriksaan lien dan hepar tidak membesar. Dokter kemudian mengajukan pemeriksaan
darah rutin.
A Didapatkan hasil darah rutin sebagai berikut : Jawaban soal A:
Hemaglobin : 11 g/dL Hemoglobin : 11 g/dl (kurang dari batas normal)
Hematokrit : 37 g/dL Hematokrit : 37 g/dl (kurang dari batas normal)
Eritrosit : 4.350.000/mm3 Eritrosit : 4.350.000/mm3 (kurang dari batas
normal)

Tuliskan interpretasi hasil darah rutin Tn. Moro!


(4 poin)
B Didapatkan hasil indeks rata – rata eritrosit Jawaban soal B :
sebagai berikut: MCH : 28 pg normal (batas normal 27-32 pg)
Mean corpuscular hemoglobin: 28 pg MCV : 92,5 fi normal (batas normal 80-100 fi)
Mean corpuscular volume : 92,5 fl MCHC : 33% normal (batas normal 32-36 g/dl)
Mean corpuscular hemaglobin : 33%
Tuliskan interpretasi anda berdasarkan hasil
indeks rata – rata eritrosit Tn. Moro! (2 POIN)
C Sebutkan 1 penyakit yang paling mungkin yang Jawaban soal C :
menyebabkan gejala yang dialami Tn. Moro ? (1 Anemia normositik normokrom
POIN)
D Di organ manakah terjadi proses pembentukan Jawaban soal D :
eritrosit pada tubuh? (1poin) Sum-sum tulang
SOAL MULTIPLE ESSAY QUESTION PEMERIKSAAN DARAH RUTIN

NAMA MAHASISWA : SKOR : /8 =

No Kasus I-B
Nn. Montana, 18 tahun, seorang mahasiswa kedokteran datang dengan keluhan lesu dan agak
pucat terutama sejak bulan ini. Pasien juga mengeluh sering mengantuk saat kuliah dan prestasi
belajarnya nya menurun. Pasien mengaku sebelumnya sering begadang dan tidak teratur makan
karena keasyikan mengerjakan tugas. Ia juga khawatir terinfeksi cacing tambang karena di
kampungnya memang banyak area perkebunan dan penambangan timah. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan konjungtiva anemis, pemeriksaan lien dan hepar tidak membesar. Dokter kemudian
mengajukan pemeriksaan darah rutin dan feses rutin.
A Didapatkan hasil darah rutin sebagai Jawaban soal A:
berikut : HB : 11 g/dl (kurang dari batas normal)
Hemaglobin : 11 g/dL HT : 37 g/dl (kurang dari batas normal)
Hematokrit : 37 g/dL
Tuliskan interpretasi hasil darah rutin Nn.
Montana! (4 poin)
B Didapatkan hasil indeks rata – rata eritrosit Jawaban soal B :
sebagai berikut: MCH : 25 pg mengalami penurunan (tidak normal)
Mean corpuscular hemoglobin: 25 pg MCV : 75 fi mengalami penurunan (tidak normal)
Mean corpuscular volume : 75 fl MCNC : 28% mengalami penurunan (tidak normal)
Mean corpuscular hemaglobin : 28%
Tuliskan interpretasi anda berdasarkan
hasil indeks rata – rata eritrosit Nn.
Montana! (2 POIN)
C Sebutkan 1 kelainan paling mungkin yang Jawaban soal C :
menyebabkan kelainan indeks rata – rata Anemia mikrositik hipokrom
eritrosit Nn. Montana ? (1 POIN)
D Di organ manakah terjadi proses Jawaban soal D :
penghancuran eritrosit pada tubuh? (1poin) limfa
SOAL MULTIPLE ESSAY QUESTION PEMERIKSAAN DARAH RUTIN

NAMA MAHASISWA : SKOR : /8

No Kasus IC
Tn. Ben, 18 tahun, seorang mahasiswa kedokteran datang dengan keluhan lesu dan agak pucat
terutama sejak bulan ini. Pasien juga mengeluh sering demam hilang timbul sejak 1 minggu ini.
Pasien mengaku sebelumnya habis bepergian ke rumah tantenya di Kalimantan. Ia tkhawatir
menderita penyakit malaria yang memang endemik di Kalimantan. Dokter kemudian mengajukan
pemeriksaan darah rutin dan sediaan apus tebal dan tipis.
A Didapatkan hasil darah rutin sebagai berikut : Jawaban soal A:
Hemaglobin : 11 g/dL HB : 11 g/dl (kurang dari batas normal)
Hematokrit : 37 g/dL HT : 37 g/dl 9 (kurang dari batas normal)
Eritrosit : 4.000.000/mm3 Eritrosit : 4.000.000/mm3 (kurang dari batas
Tuliskan interpretasi hasil darah rutin Tn.Ben! normal)
(4 poin)
Didapatkan hasil indeks rata – rata eritrosit Jawaban soal B :
sebagai berikut: MCH : 28 pg normal
Mean corpuscular hemoglobin: 28 pg MCV : 92,5 fi normal
Mean corpuscular volume : 92,5 fl MCHC : 34% normal
Mean corpuscular hemaglobin : 34%
B Tuliskan interpretasi anda berdasarkan hasil
indeks rata – rata eritrosit Tn. Ben! (2 POIN)
C Sbutkan 1 kelainan paling mungkin yang Jawaban soal C :
menyebabkan kelainan indeks rata – rata Anemia normositik nomokrom (malaria)
eritrosit pada Tn. Ben ? (1 POIN)
D Di organ manakah terjadi proses Jawaban soal D :
penghancuran eritrosit pada tubuh? (1poin) limfa
SOAL MULTIPLE ESSAY QUESTION PEMERIKSAAN DARAH RUTIN

NAMA MAHASISWA : SKOR : /8 =

No Kasus I-D
Tn. Randa, 18 tahun, seorang mahasiswa kedokteran datang dengan keluhan lesu dan agak pucat
terutama sejak minggu ini. Pasien juga mengeluh sering mengantuk saat kuliah. Pasien mengaku
sedang menjalani pengobatan demam typhoid yang aialaminya 2 minggu yang lalu. Ia bahkan
masih mengkonsumsi antibiotik kloramfenikol sampai saat ini. Ia khawatir penyakitnya bertambah
buruk atau mengalami efek samping antibiotik lama. Dokter kemudian mengajukan pemeriksaan
darah rutin.
A Didapatkan hasil darah rutin sebagai Jawaban soal A:
berikut : HB : 11 g/dl (kurang dari batas normal)
Hemaglobin : 11 g/dL HT : 40 g/dl (kurang dari batas normal)
Hematokrit : 40 g/dL Eritrosi : 3.700.000/mm3 (kurang dari batas normal)
Eritrosit : 3.700.000/mm3
Tuliskan interpretasi hasil darah rutin Nn.
Randa! (4 poin)
Didapatkan hasil indeks rata – rata eritrosit Jawaban soal B :
sebagai berikut: MCH : 28 pg normal
Mean corpuscular hemoglobin: 28 pg MCV : 82 fi normal
Mean corpuscular volume : 82 fl MCHC : 33% normal
Mean corpuscular hemaglobin : 33%
B Tuliskan interpretasi anda berdasarkan
hasil indeks rata – rata eritrosit Tn. Randa!
(2 POIN)
C Sebutkan 1 kelainan yang paling mungkin Jawaban soal C :
yang menyebabkan kelainan indeks rata – Anemia normositik nomokrom (demam tifoid)
rata eritrosit Nn. Randa ? (1 POIN)
D Di organ manakah terjadi proses Jawaban soal D :
pembentukan eritrosit pada tubuh? (1poin) Sum-sum tulang

Anda mungkin juga menyukai