Anda di halaman 1dari 2

SOAL TRIOUT PKN

I. PILIHAN GANDA
1. Sebuah hubungan antar negara, baik antara warga negara suatu bangsa dengan warga
negara lain, negara dengan individu/badan hukum serta negara dan bangsa merupakan
pengertian dari…
A. Interaksi antar negara
B. Hubungan bilateral
C. Hubungan kerja sama
D. Hubungan tata negara
E. Hubungan internasional
2. Alasan pentingnya hubungan internasional bagi suatu negara atau negara adalah…
A. Suatu negara memiliki standar untuk kedaulatannya yaitu dengan di akui oleh negara
lain
B. Menjadi syarat mutlak jika suatu negara terbentuk dan menjadi mardeka
C. Menjadi pedoman agar menjadi suatu negara yang maju
D. Tidak ada satu negara di dunia ini yang dapat hidup tanpa berhubungan dengan
negara lain.
E. Suatu negara mendapat kekuatan secara hukum untuk melakukan intervensi terhadap
negara yang lain
3. Salah satu faktor yang mendorong suatu negara melakukan hubungan Internasional
adalah faktor eksternal. Faktor eksternal yaitu…
A. Suatu negara tidak dapat berdiri sendiri tanpa bantuan dan kerja sama negara lain
B. Suatu negara memerlukan negara lain intuk memenuhi kebutuhan sehari hari
rakyatnya
C. Kekhawatiran terancam kelangsungan hidup suatu negara karena kudeta, intervensi
negara lain
D. Faktor yang memaksa suatu negara untuk melakukan kerjasama dengan negara lain
karena kedaulatannya di ambil oleh negara lain
E. Faktor yang berasal dari negara luar dan berpengaru terhadap politik negara tertentu
4. Salah satu contoh hubungan internasional yang di jalankan oleh bangsa indonesia saat
proklamasi kemerdekaan adalah…
A. Adanya dukungan secara penuh oleh negara-negara luar yaitu Mesir,Australia dan
Arab terhadap kemerdekaan Indonesia
B. Membentuk organisasi ASEAN yang keanggotaannya merupakan negara-negara
yang pernah dijajah
C. Bekerjasama dengan Belanda untuk mengusir Jepang dari muka bumi Indonesia
D. Mengadakan Konferensi Meja Bundar untuk membahas kedaulatan Indonesia
E. Meminta bantuan tentara sekutu untuk mengamankan pelaksanaan upacara
proklamasi
5. Peran indonesia dalam menjaga perdamaian dunia dilakukan dengan dua cara yaitu…
A. Melalui gerakan militer dan hubungan internasional
B. Melalui organisasi internasional dan gerakan militer
C. Melalui perwakilan diplomatik dan pasukan keamanan
D. Pasukan keamanan PBB dan perjanjian internasional
E. Hubungan internasional dan organisasi internasional

Anda mungkin juga menyukai