Anda di halaman 1dari 3

SMA ISLAM NAZHIRAH

(Muslimah Kaffah School)


Head Office : Jl. R.A. Kartini No. 40 Tanjung Karang Pusat Bandar Lampung
Phone : (0721) 5600 656

PENILAIAN TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Nama Siswa : .............................................


NomorUjian : .............................................
Kelas/Semester : XI/Ganjil
Pelajaran : Fisika
Tanggal :
Waktu :
Guru Mata Pelajaran : Umi Fitri

Petunjuk:
1. Terlebih dahulu bacalah “Basmalah” dan berdoa
2. Kerjakan dengan jujur
3. Dahulukan menjawab soal yang dianggap mudah
4. Periksa pekerjaan kembali sebelum dikumpulkan dan di submite

I. PILIHAN GANDA
Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang benar!

1. Penyebab langsung gerak rotasi 4. Seorang penari balet yang


adalah… kg
A. Kecepatan sudut mempunyai momen inersia 6,0
m2
B. Percepata sudut ketika kedua tanganya terentang
C. Momen gaya berputar dengan kecepatan 3
D. Momen inersia putaran
E. Momentum sudut . Saat tangan merapat ke
s
tubuhnya, penari dapat menempuh
2. Besaran yang tidak berhubungan putaran
langsung dengan gerak rotasi 4,5 . Momen inersia
s
adalah… penari saat kedua tangan penari
A. Massa kg
B. Kecepatan sudut merapat ke tubuh sebesar… 2
m
C. Percepatan sudut
A. 9,0
D. Momentum sudut
B. 8,0
E. Energi kinetik rotasi
C. 6,0
D. 4,0
3. Suatu sistem dirangkai seperti
E. 5,0
gambar di samping. Jika sistem
dalam keadaan setimbang, maka
5. Silinder berongga dan silinder pejal
besarnya gaya F adalah … .
memiliki massa dan diameteryang
sma. Jika kedua benda
digelindingkan dari puncak suatu
bidang miring, maka silinder yang
mencapai kaki bidang mirng
terlebih dahulu adalah...
A. Silinder berongga
A. 50 N
B. Silinder pejal
B. 80 N
C. Kedua silinder sampai
C. 100 N
bersamaan
D. 120 N
D. Bergantung pada bahan silinder
E. 180 N
E. Bergantung pada kemiringan
bidang
“Sesungguhnya Allah mengetahui apa yang ghaib di langit dan di bumi, Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu kerjakan”
(Q.S. Al-Hujuraat:18).
6. Seorang atlet ski es (ice skating) B. 13,50 .10 –4 kg m2
melakukan gerakan C. 14,50 .10 –4 kg m2
berputar dengan momen inersia D. 15,50 .10 –4 kg m2
sebesar I berlawanan arah jarum E. 16,25 .10 –4 kg m2
jam dengan kecepatan sudut ω.
Agar atlet tersebut  dapat 9. Tentukan momen inersia bola pejal
memperbesar kecepatan sudut (padat) bermassa 20 kg dan berjari-
putarannya, yang harus dia lakukan jari 0,1 meter, jika sumbu rotasi
adalah .... berada di pusat bola, sebagaimana
A. merentangkan lengan agar ditunjukkan gambar!
momen inersianya bertambah Pembahasan
besar
B. melipat kedua lengannya di dada
agar momen inersianya 
bertambah besar
C. merentangkan kedua lengannya
agar momen inersianya
bertambah kecil A. 0,02 kg m2
D. melipat kedua lengannya di dada B. 0,04 kg m2
agar momen inersianya C. 0,06 kg m2
berkurang menjadi kecil D. 0,08 kg m2
E. melebarkan jarak kedua kakinya E. 0,10 kg m2
agar lebih pendek
10. Koordinat titik berat pada benda
7. Sebuah tongkat yang panjangnya homogen seperti gambar di
40 cm mendapat tiga gaya yang samping
sama besarnya 10 newton seperti adalah ... .
pada gambar:

A. (10, 15)
B. (10, 20)
C. (15, 20)
D. (20, 15)
E. (20, 20)
Jika tongkat diputar di titik C,
berapakah momen gaya total pada
tongkat tersebut…
A. 0,5 cm
B. 1,0 cm
C. 1,5 cm
D. 2,0 cm
E. 2,5 cm

8. Bola A bermassa = 60 gram dan


bola B = 40 gram dihubungkan
batang AB (massanya diabaikan). 

Jika kedua bola diputar dengan


sumbu putar di P maka momen
inersia sistem adalah….
A. 12,25 .10 –4 kg m2 Essay
“Sesungguhnya Allah mengetahui apa yang ghaib di langit dan di bumi, Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu kerjakan”
(Q.S. Al-Hujuraat:18).
1. Perhatikan gambar di bawah ini ! Batang AB panjangnya 4 m
(25) massanya diabaikan dipengaruhi tiga
buah gaya FA = 10N, FB = FC = 20 N
seperti gambar. Jika jarak AB = 4 m ,
FA FC AC = CB = 2 m, dan titik P berada di
tengah AC. maka hitunglah besar
momen gaya terhadap titik P !
30O
2. Perhatikan gambar di bawah ini !
B
0,5(25
kg poin)1 kg
A P C P 0,8 kg
4m

FB
60 cm

100 cm 100 cm
Tiga buah bola dihubungkan dengan batang seperti

pada gambar di atas. Tentukan besar momen inersia


sistem

“Sesungguhnya Allah mengetahui apa yang ghaib di langit dan di bumi, Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu kerjakan”
(Q.S. Al-Hujuraat:18).

Anda mungkin juga menyukai