Anda di halaman 1dari 1

1.

OHSAS 18001:2007,Keselamatan dan kesehatan kerja adalah semua kondisi dan factor yang
dapat berdampak pada keselamatan dan kesehatan kerja tenaga kerja maupun orang lain
(kontraktor,pemasok,pengunjung dan tamu) di tempat kerja.
2. Pentinganya penerapan K3 yaitu
(a) Merupakan HAM/ moral:tanggung jawab untuk melindungi pekerja bahkan tamu yang
ditempat kerja. Semua orang memerlukan keselamatan dan kesehatan
(b) Rugulasi internasional, nasional ataupun local sebagai contoh Hukum:pemerintah yang
mawajibkan menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja melalui peraturan Undang-
undang no.1 tahun 1970 yaitu mengenai kewajiban menerapkan syarat – syarat K3.
(c) Cost dan efficiency / Keuangan:konsekuensi dari pelanggaran hokum keselamatan dan
kesehatan kerja. Misalnya denda, pembayaran kompensasi, biaya terkait kasus seperti
penjara.
(d) Citra:citra pada public, klien dan pemerintah
3. filosofi K3
(a) K3 tanggung jawab moral/etik
(b) K3 bukan sekedar program yang dijalankan perusahaan tetapi menjadi budaya dalam
berorganisasi
(c) Manajemen perusahaan pihak yang paling bertanggung jawab menganai K3.
(d) Pekerja K3 dididik untuk bekerja dengan aman
(e) Kondisi K3 cerminan kondisi ketenagakerjaan perusahaan
(f) Semua keselakaan dapat dicegah
(g) K3 harus dibuat berdasarkan kebutuhan kondisi kebutuhan
(h) K3 baik untuk bisnis
4. Penerapan K3 sehari-hari
(a) Penerapan minimal 3M saat pandemic COVID19
(b) Memasang/menyediakan kotak P3K dirumah
(c) Memakai helm SNI saat mengunakan kendaraan motor

Anda mungkin juga menyukai