Anda di halaman 1dari 28

PANITIA PELAKSANA

INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)


HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Nomor :001/A/Sek-Pan/09/1439
Lampiran :1 (satu) Bundel Proposal
Perihal :PERMOHONAN DELEGASI Kepada yang terhormat,
Pengurus HMI
Cabang se-Indonesia
Up. Bidang Pembinaan Anggota
Di-
Tempat

Assalaamu’alaikum Wr. Wb.

Teriring salam dan do’a kami sampaikan semoga Allah SWT senantiasa
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua sehingga kita
mampu menjalankan aktifitas keseharian dengan lancar.Amin.

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya kegiatan Intermediate


Training (LK-2) Tahun 2018 oleh Himpunan Mahasiswa Islam (HMI)
Cabang Jakarta Pusat-Utara Periode 2017-2018 M, maka kami memohon
delegasi peserta untuk berpartisipasi dalam kegiatan tersebut dengan
ketentuan selengkapnya terlampir dalam proposal. Adapun kegiatan Insya
Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Senin-Minggu, 16-22 Juli 2018


Tempat : Graha Insan Cita (GIC) Depok, Jawa Barat

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan


partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

Billaahitaufiq Walhidayah
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Jakarta, 29 Ramadhan 1439 H


14 Juni 2018 M

PANPELPANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
TAHUN 2018

BADAI PP AHTADERA YASMIN ADABAN


KETUA SEKRETARIS
Mengetahui,
PENGURUS HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
PERIODE 2017-2018

ADIM RAJAK
KETUA UMUM
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

A. DASAR PEMIKIRAN

Gerak perubahan merupakan cerminan gerak menuju kesempurnaan yang


merupakan hal yang fitrah dalam diri manusia. Sebuah keinginan suci terlahir dari sini
guna menata peradaban bangsa diawali dengan mendirikan bangsa ini dari puing-puing
penjajahan. Bangsa Indonesia yang lahir dari kesepakatan besar, serta cita-cita luhur di
atas bangunan egaliter dalam kehidupan bernegara, agama dan politik.serta pluralisme
dan integritas tinggi dalam ruang masyarakat yang heterogen. Serta amanat
Pembukaan UUD 1945 “melindungi segenap bangsa Indonesia, memajukan
kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa”. Tiga point penting yang
tertuang dalam pembukaan UUD 1945, merupakan tolak ukur majunya peradaban
bangsa.

Sehingga pada saat Kongres HMI di Yogyakarta tahun 1997, Anas Urbaningrum
menyampaikan sambutan dan menekankan pada kecerdasan bangsa. Bahwa jika HMI
ingin mengembangkan tradisi intelektualisme, salah satu jalannya adalah tidak terjebak
pada ‘Nurcholishme’. Cak Nur yang memang menjadi ikon intelektual HMI, dan bahkan
cendekiawan Muslim terkemuka Indonesia, harus ditempatkan sebagai inspirator
pengembangan intelektualisme tersebut. Bukan dijadikan ‘berhala’ dan kemudian justru
melahirkan kejumudan baru, karena semua terpaku pada pemikiran Cak Nur.

Rekaman serpihan sejarah ini sengaja diangkat untuk menggambarkan betapa


tidak mudah mengembangkan tradisi intelektual. Namun demikian, sisi yang lain
melukiskan betapa penting tradisi tersebut dijaga, dirawat, dikembangkan, dan
dibangkitkan secara terus-menerus dalam dinamika kehidupan HMI. Sejarah mencatat
bahwa HMI pernah melahirkan cendekiawan besar Nurcholish Madjid, juga banyak
tokoh lainnya, dan sebaliknya kehadiran sosok Nurcholish Madjid telah memberikan
warna dan nafas intelektual dalam sejarah HMI. Intelektualitas dan intelektualisme
adalah pertanda hidup dari organisasi mahasiswa dan komunitas-komunitas terdidik.

Acapkali tradisi intelektualisme dihadapkan dengan orientasi politik.


Intelektualisme dinilai sebagai anak kandung idealisme, sementara orientasi politik
dinilai sebagai bentuk telanjang dari pragmatisme. Cara pandang dikotomis seperti ini
tidak selalu tepat dan menguntungkan. Yang kurang baik adalah implikasi jangka
panjangnya, di mana wilayah politik dijauhkan dengan warna, tradisi, dan komitmen
intelektual. Inilah yang menjadi faktor penyebab mengapa kehidupan politik masing
kering dari warna dan pengaruh intelektual.

Arah intelektualisme yang dikembangkan di HMI justru bertugas untuk


mendamaikan wilayah akademis-intelektual dengan wilayah perjuangan politik praktis.
Keduanya bukan saja harus direlasikan secara positif, tetapi bahkan wilayah perjuangan
politik layak ditempatkan sebagai (bagian) kelanjutan proses pematangan intelektual di
HMI, termasuk organisasi-organisasi mahasiswa yang lain.
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Dalam kaitan itu, yang harus dikembangkan dalam rangka memajukan


intelektualisme HMI bukanlah antiorientasi politik, melainkan kemampuan untuk
menjaga independensi, ‘bersabar’ dan mencari waktu yang tepat untuk berkiprah di
jalur perjuangan politik, setelah menjadi alumni. Justru intelektualisme kemudian
menjadi salah satu modal berharga bagi para alumni HMI yang berkiprah di dunia
politik, di samping kemahiran berorganisasi dan keterampilan komunikasi sosial.

Pada jangka panjang, pengembangan intelektualisme di HMI dengan model


demikian, akan memproduksi kader-kader intelektual yang pantas untuk memenuhi
kebutuhan rekrutmen peran-peran keumatan dan kebangsaan. Artinya apapun
panggilan pribadi masing-masing untuk memilih kiprah dan perannya, bekal
intelektulitas serta karakter dan komitmen intelektual akan tetap menjadi warna
pemikiran, sikap dan perilakunya. Mengapa ini penting? Faktanya, semua bidang
kehidupan bangsa, sangat membutuhkan hadirnya kaum intelektual.

Semua itu dapat kita analisa dalam kacamata historis, bahwa Negara kita telah
memproklamirkan dirinya sebagai bangsa yang merdeka pada tahun 1945, namun
sejatinya hingga saat ini bangsa kita belum mampu untuk merdeka secara utuh yaitu
keluar dari segala bentuk penjajahan, karena dengan penjajahan kita akan selalu di
rugikan dan tidak pernah merasakan kenikmatan dalam kehidupan, lihat saja di
sekeliling kita bahwa masyarakat miskin kota dan desa dari hari kehari semakin banyak,
kebodohan semakin hari kian membengkak, para intelektual bangsa yang kaya akan
ilmu pengetahuan namun miskin dalam moral itu semua adalah manifestasi dari
penjajahan hari ini, yaitu penjajahan ideologi. Kemudian terdapat indikasi bahwa
kesadaran nilai-nilai sosial yang ada pada bangsa kita hanya secara kebetulan, belum
merupakan kesadaran-kesadaran prinsipil. Akibatnya menonjol sekali gejala sindrom
atasan dan bawahan, orang besar-orang kecil, orang berpangkat-rakyat jelata, keadilan
tercampur berat dengan kedzaliman, kejujuran dengan kecurangan, toleransi dengan
tindak kekerasan kepada kelompok lain dan pluralisme dengan sikap benar sendiri.
Inilah problem terbesar bangsa dan agama. Dewasa ini, karena ideologi yang kita anut
sesungguhnya adalah ideologi yang dirancang oleh barat demi memperkuat hegemoni
mereka, dahulu mereka menjajah kita dalam bentuk fisik namun saat ini kita pun
terjajah kembali oleh mereka dalam bentuk pemikiran dan ideologi.

Oleh karena itu, berangkat dari dasar pemikiran ini, Himpunan Mahasiswa Islam
(HMI) Cabang Jakarta Pusat-Utara, mencoba untuk mengambil peranan sebagai upaya
mempercepat (akselerasi) proses turbin intelektual yang utuh bagi bangsa ini yaitu
dengan jalan memformulasikan kembali pandangan hidup (world view) dan ideologi
yang ada di segenap masyarakat Indonesia yang dimulai dari para mahasiswa yang
akan terimplementasi menjadi buah kontributor bagi bangsa dan agama hingga
mengantarkan bangsa ini menjadi merdeka dan berperadaban. Proses pembentukan itu
terkemas kedua kali dapam Kepengurusan menjadi Intermediate Training (LK-2)
HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara Tahun 2018.
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

B. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini bernama: Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara
Tahun 2018”.

C. TUJUAN KEGIATAN

“Terbinanya Kader HMI yang Mempunyai Kemampuan Intelektual untuk


Memetakan Peradaban dan Memformulasikan Gagasan dalam Lingkup
Organisasi”

D. TARGET KEGIATAN

1. Memiliki kesadaran intelektual yang kritis, dinamis, progresif, inovatif dalam


memperjuangkan misi HMI.
2. Memiliki pengetahuan tentang peta peradaban dunia.
3. Memiliki kemampuan manajerial dalam berorganisasi.

E. TAHAP KEGIATAN

Intermediate Training (LK-2) Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Jakarta Pusat-Utara


terdiri dari dua tahap, yaitu:
1. Screening Hari : Jumat–Minggu Tanggal : 13–15 Juli 2018 Tempat : Sekretariat
Bersama HMI Cilosari Jakarta Pusat.
2. Training Hari : Senin–Minggu Tanggal : 16–22 Juli 2018 Tempat : Graha Insan
Cita (GIC), Depok

F. METODE KEGIATAN

Kegiatan Intermediate Training (LK-2) ini menggunakan metode pelatihan sebagai


berikut:
1. Ceramah materi
2. Diskusi
3. Presentasi makalah
4. Penugasan
5. Postest
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

G. PESERTA

Kegiatan Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara ini akan diikuti
utusan-utusan dari cabang-cabang di seluruh Indonesia dengan jumlah maksimal 45
orang peserta yang telah memenuhi persyaratan dengan perincian sebagaimana
terlampir
(Lampiran 2, 3, 4, 5 dan 8).

H. AGENDA KEGIATAN

Agenda kegiatan Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara

(Lampiran 7)

I. PELAKSANA DAN ORGANISASI KERJA

Pelaksana dan organisasi kerja kegiatan ini adalah Pengurus HMI Cabang Jakarta Pusat-
Utara Periode 2017-2018. Yang didelegasikan sepenuhnya kepada Organisasi kerja
yang terdiri dari:
1. Master Of Training (MOT) yang bertugas memimpin, mengawasi dan
mengarahkan training.
2. Instruktur yang bertugas membantu Master of Training dalam memimpin
danmengarahkan sesi-sesi pemberian materi dalam training.
3. Steering Committee (SC) yang bertanggung jawab atas konsepsi dan
mengarahkan training.
4. Organizing Committee (OC) sebagai pelaksana operasional penyelenggara
training, yang bertugas dan bertanggungjawab atas segala hal yang
berhubungan dengan teknis pengelenggara training.
(Lampiran 1)

J. SUMBER DANA

1. Kontribusi peserta
2. Kas HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara
3. Sumbangan alumni dan simpatisan HMI
4. Bantuan instansi, dan usaha lain yang halal dan tidak mengikat
(Lampiran 6)
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

J. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat sebagai bahan pertimbangan bagi pihak yang turut
berpartisipasi pada kegiatan Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-
Utara. Semoga partisipasi dari semua pihak mendapatkan ridha dari Allah Subhanahu
Wa Ta’ala.
Billahittaufiq Walhidayah
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Jakarta, 29 Ramadhan 1439 H


14 Juni 2018 M

PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-II)
PANPEL HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
TAHUN 2018

BADAI PP AHTADERA YASMIN ADABAN


KETUA SEKRETARIS

Mengetahui,
PENGURUS HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
PERIODE 2017-2018

ADIM RAJAK
KETUA UMUM
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 1
ORGANISASI KERJA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA JAKARTA PUSAT-UTARA

PENANGGUNG JAWAB
Ketua Umum HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara : Adim Rajak

MASTER OF TRAINING (MOT) : BPL HMI Cabang Jakarta


Pusat-Utara
STEERING COMITTEE (SC)
Koordinator : Jaidi Abdul Gani
Anggota : Azilla Nurul Husna
: Moh.Sagir. R
: Riswan Sanun
: Laode Muhammad Rusdiansyah
: Badai PP Ahtadera

ORGANIZING COMITTEE (OC)


Ketua : Badai PP Ahtadera (Ex-Officio)
Sekretaris : Yasmin Adaban
Bendahara : Azam Sangadji

Divisi Administrasi dan Kesekretariatan


Koordinator : M. Ayub Qomarul M
Anggota : Marsudin Basrun
: Clara Fahmi Firansyah
: Bahrudin Parangi
Divisi Acara dan Perlengkapan
Koordinator : Nizar Chaeroni
Anggota : Fadli Rumakefing
: Malik Yaser Rahamyatel
: Reisya Putri Ladia
: Alfat Dien Huda
: Tono Basema
Divisi Konsumsi
Koordinator : Sri Irawati Muchtar
Anggota : Ahmad Marzuki
: Ahmad Fatsey
: Sitti Ulfiatur Rohmah
: Iyang Parangi
Divisi Dokumentasi
Koordinator : Romadhan Reubun
Anggota : Roni Rumuar
: M. Amirullah. H
: Riswan Sanun
: Adwan Faruk
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 2
TEMA MAKALAH PESERTA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA

NO NAMA MATERI KODE TEMA SUB POKOK PEMBAHASAN


Paradigma Dasar Perubahan
A.Paradigma Taghyiri
B.Pardigma Ishlahi
Teori Perubahan Individual
A.Analisis Aktor
Teori Perubahan I B.Paradigma People Centered
A (Analisa Perubahan Development
Individual Dan Sosial Teori Perubahan Sosial Budaya
Budaya) A.Teori Modal Sosial Dan Modal Budaya
B.Teori Revolusi Sosial
C.Teori Struktural Dan Fungsional
E.Teori Masyarakat Konsumsi
F.Teori Produksi Budaya
1. Teori Perubahan Teori-Teori Perubahan Politik
A.Teori Modernisasi
Teori Perubahan B.Teori Depedensi
II C.Teori Sistem Dunia
B (Analisa Perubahan D.Teori Hukum Progresif
Ekonomi-Politik di Teori-Teori Perubahan Ekonomi
Indonesia)
A.Teori Revolusi Industri
B.Teori Ekonomi Pengetahuan
C.Teori Post-Industri
A.Paradigma Teologi Transformatif
Teori Perubahan
B.Paradigma Ilmu Sosial Profetik
Sosial Dalam
C C.Paradigma "Islam Kiri"
Islam
D.Paradigma Islam Liberal
E.Paradigma Islam Nusantara
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Paradigma Idealisme
A.Idealisme Logis/Logika Idealis Plato
Dasar Paradigma
Ideologi B.Idealisme Dialektis/Dialektika Idealis
(Studi Atas Hegel
D
Paradigma Idealisme Paradigma Materialisme
dan Materialisme) A.Materialisme Logis/Logika Materialis
Aristoteles
B.Materialisme Dialektika/Dialektika
Materialis Marx
Liberalisme Dan Kapitalisme
Sosialisme, Marxisme Dan Komunisme
2. Ideopolistorstratak
Katolikisme
Ideologi Politik
Nasionalisme
E Dunia
Zionisme
Konfusianisme
Budhisme
Hinduisme
Paradigma Strategi Defenisi Strategi Dan Taktik
Dan Taktik dalam Strategi Sebagai Ide Dan Nilai
F Perjuangan (Political Survival)
Perjuangan
Teknik Analisis Dan Pemetan Aktor
Sosial

A.Pengertian Gerakan Islam


B.Doktrin Peradaban Antara Islam
Studi Gerakan Kontempoler dan Fundamentalisme
Islam I C.Sekte Teologi Awal Mula Dimulainya
Studi Gerakan (Analisa Historis Cikal Gerakan Islam
3. G
Islam Bakal Gerakan Islam A. Khawarij
di Dunia) B. Murji'ah
C. Mu'tazilah
D. Syiah
E. Sunni
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Macam-Macam Gerakan Islam


A.Gerakan Revivalisme Islam,
Latar Belakang, Ide-Ide Pokok,
Tokoh, Target Dan Implikasi
Gerakan
1. Gerakan Wahabisme
Studi Gerakan Islam 2. Gerakan Sanusiyyah Di Afrika Utara
II 3. Gerakan Midhat Pasya Di Turki
(Reinterpretasi Gerakan 4. Gerakan Khairuddin Pasya Di Tunisia
Islam: Studi Atas B.Gerakan Radikalisme Islam,
H
Gerakan Revivalisme, Latar Belakang, Doktrin Serta Pola
Radikalisme, Gerakan
Orientalisme dan Post 1. Ikhwanul Muslimin
Orientalisme) 2. Jama'atul Muslimin
3. Islamic State Of Iraq And Hiria
C.Gerakan Pembaharuan
Pemikiran Islam
1. Jamaludin Al-Afghani
2. Muhammad Abduh
3. Muhammad Rasyid Ridha
A.Gerakan Orientalisme Dan Post-
Orientalisme
Geneologi Islam Di B.Gerakan Islam Di Indonesia
Indonesia 1. Sarekat Islam
(Analisis Perkembangan
2. Muhammadiyyah
I dan Kontribusinya)
3. Nahdhatul Ulama
4. Darul Islam
5. Masyumi
6. HMI
7. HTI
A.Islam Sebagai Metode Berpikir
B.Dasar-Dasar Islam Tentang
Kemasyarakatan
Esensi Ajaran Islam
Tentang A.Tentang Masalah Sosial Budaya
J
Kemasyarakatan
B.Tentang Masalah Politik

C.Tentang Masalah Sosial-Ekonomi


4. Pendalaman NDP A.Hakekat Dan Fungsi Peran Manusia
Di Dunia
Esensi Ajaran Islam B.Hakekat Dan Tanggungjawab
Tentang Khalifah Manusia
K Filard Dan
Kepemimpinan C.Hakekat Kepemimpinan Dalam Islam

D. Syarat-Syarat Kepemimpinan Dalam


Islam
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Esensi Ajaran A. Hakekat Keadilan Dalam Islam


Islam Tentang B. Konsep Keadilan Sosial Dalam Islam
L Keadilan Sosial Dan
Ekonomi
C. Konsep Keadilan Ekonomi
A. Akal Dan Potensi Pengembangan Ilmu
Esensi Ajaran
Pengetahuan
Islam Tentang
M B.Hukum Alam Sebagai Media
Ilmu Pengetahuan
Pengembangan Ilmu Pengetahuan
C. Aspek Pragmatisme Ilmu Pengetahuan

Konstanta Geografi
A. Asia Tenggara Dan Benua Atlantis
B. Antara Dua Benua Dan Dua Samudera
C. Ring Of Fires
Konstanta Geografi D. Poros Maritim Dunia
N Dan Demografi E. Iklim Tropis
Indonesia F. Archipelago State
Konstanta Demografi
A. Multiras
B. Multi Etnis Dan Multikultural
Wawasan C. Antropologi Nusantara
5.
Nusantara A. Negara-Negara Awal Di Nusantara
B. Negara Sriwijaya
C. Negara Majapahit
D.Kedatangan Islam Dan Munculnya
Negara-Negara Islam
Konstanta Sejarah
O E. Kolonialisme Dan Imperialisme Eropa
Indonesia
F. VOC Dan Hindia Belanda 1600-1942
G. Penjajahan Jepang 1942-1945
H. Indonesia Soekarno 1945-1966
I. Indonesia Orde Baru 1966-1998
J. Indonesia Reformasi 1998- Sekarang

Kepemimpinan
A.Problem Solver
B.Decission Making/Teknik Pengambilan
Keputusan
C.Teknik Negosiasi
D.Teknik Lobi
Kepemimpinan
Manajemen
P Manajemen
6. Pendalaman KMO A. Sistem ICT Dalam Organisasi
Organisasi
B. Pengelolaan Potensi SDM
C. Total Quality System
D. Total Quality Managemen
Organisasi
Konsep Dan Bentuk Organisasi Modern
Komunikasi Antar Organisasi
Public Relation
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 3

PERSYARATAN PESERTA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA

1. Anggota HMI yang telah dinyatakan lulus LK-1 minimal 6 bulan (Fotocopy Sertifikat
LK-1)
2. Membawa surat rekomendasi dari Pengurus HMI cabang yang bersangkutan
3. Membayar administrasi sebesar Rp. 300.000.- ke Rek BCA (Bank Central Asia) :
6871256320 (a.n. Badai Pamungkas Putra Ahtadera). TIDAK NEGO (bagi yang
lulus seleksi makalah).
4. Mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan panitia (Lampiran 8)
5. Mengumpulkan pas photo berwarna 3 x 4 sebanyak 3 lembar.
6. Membuat makalah yang disesuaikan dengan tema yang telah ditentukan (Lampiran
2 dan 5).
7. Pengumpulan makalah dapat dikirim melalui e-mail hmijakpustaraworks@gmail.com
dalam bentuk PDF.
8. Pengiriman makalah paling lambat (Minggu, 08 Juli 2018 Pukul 23.59 WIB)
a) Makalah adalah karya asli dan bukan jiplakan (plagiat) serta belum pernah
dibawa pada training-training sebelumnya
b) Tema makalah sesuai dengan sub tema yang telah ditentukan untuk masing-
masing cabang
c) Minimal 15 halaman tidak termasuk cover, daftar isi, daftar pustaka. Ditulis di
kertas A4. Jenis huruf Times New Roman ukuran 12. Spasi 1,5. Margin Top 3
,Left 4, Buttom 3, dan Right 3. Referensi Pendukung minimal 7 buku (tidak
termasuk website, artikel, koran dll)
d) Makalah dijilid rapi dan digandakan sebanyak 2 eksemplar (bagi yang lulus
verifikasi makalah).
e) Buku referensi dari makalah harap dibawa untuk ditunjukan pada Screening test.
f) Pada makalah dicantumkan biodata penulis,photo dan pernyataan anti plagiasi
9. Mengikuti Screening.
10. Menyumbangkan 2 buku tentang (Keislaman dan Kebangsaan)
11. Telah dinyatakan lulus Screening yang telah dilakukan oleh tim Steering Committee
serta Tim Screener Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara.
12. Membawa perlengkapan sholat, pakaian olahraga dan Al-Quran terjemahan
13. Peserta wajib hafal 10 Surat (Selain Al-Fatihah)
14. Bersedia mentaati peraturan dan tata tertib training yang telah ditetapkan.
15. Pengumuman kelulusan makalah akan diumumkan pada hari Selasa, 10 Juli 2018,
melalui Media Sosial.
16. Peserta harus memberikan konfirmasi kesediaan mengikuti Intermediate Training
(LK-2) selambat-lambatnya hari Kamis, 12 Juli 2018.
17. Peserta yang terlambat atau tidak memenuhi salah-satu persyaratan dinyatakan
tidak lulus dan dipersilakan pulang.
18. Tidak ada negosiasi untuk keseluruhan poin di atas
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 4
MEKANISME DAN PROSES TRAINING
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA JAKARTA PUSAT-UTARA

 Mekanisme pendaftaraan
Jadwal tes seleksi Screening Intermediate Training (LK-2) ditentukan sebagai
berikut:
 Bagi yang lulus dalam Seleksi makalah, jadwal test Screening pada hari
Jumat-Minggu, 13-15 Juli 2018 dengan materi Screening. (BTQ, Sejarah
Peradaban Islam dan HMI, Konstitusi HMI, Mission HMI, NDP HMI, KMO HMI,
Keislaman, Kebangsaan dan Makalah). Yang dilaksanakan di Sekretariat
bersama HMI Cabang Se-Jakarta (Jl. Cilosari 17, Cikini, Jakarta Pusat)
 Calon peserta yang telah lulus Sreening Test akan dinyatakan sebagai peserta
Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara dengan
kewajiban memenuhi persyaratan yang telah ditentukan oleh Tim SC.
Pengumuman kelulusan ditentukan sebelum acara pembukaan.
 Pengujian Peserta
Pengujian dilakukan untuk menilai kesiapan dan kemampuan peserta sebelum
materi materi diberikan.
 Pengujian peserta dilakukan oleh tim penguji yang ditunjuk oleh tim SC
Intermediate Training (LK-2) HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara.
 Pengujian peserta dilakukan melalui interview dan ujian tertulis yang terdiri
dari :
a. Ujian makalah
b. Pre-Test (sebelum pembukaan acara)
 Proses Training
 Stadium General, yaitu materi yang disampaikan oleh narasumber sebagai
pembuka wacana yang merupakan kerangka besar materi yang diusung
dalam training ini.
 Presentasi makalah, adalah penyampaian pokok-pokok pikiran oleh peserta
dari makalah yang telah dibuat, sebagai sarana share of idea antara peserta
training.
 Penyampain materi, nara sumber adalah penyampaian pokok-pokok pikiran
tentang tema-tema materi yang diangkat, dan disampaikan oleh pemateri
sebagai sarana share of idea antara pemateri dan peserta, peserta dengan
peserta yang dipandu oleh Instruktur.
 Diskusi Panel, dilakukan oleh peserta bersama nara sumber yang telah
ditentukan, sebagai media untuk share of idea terhadap persoalan-persoalan
tertentu.
 Mid Test dan penugasan-penugasan, diberikan oleh Master of Training
sebagai bahan evaluasi terhadap peserta training.
 Pengumpulan Hasil-Hasil Training
 Hasil –hasil training akan langsung diumumkan oleh Tim Master Of Training
sebelum penutupan training.
 Peserta akan dinyatakan lulus/tidak lulus berdasarkan evaluasi yang
dilakukan oleh Tim Master Of Training sesuai dengan standarisasi penilaian
yang ada.
 Hasil-hasil Tim Master Of Training tidak dapat diganggu gugat, dan akan
disampaikan kepada peserta yang bersangkutan
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 5

KUOTA PESERTA DAN PEMBAGIAN TEMA MAKALAH PESERTA


INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA

JUMLAH TEMA
NO. NAMA CABANG
UTUSAN MAKALAH

HMI BADKO ACEH


1. HMI Cab.Banda Aceh 1 A
2. HMI Cab.Langsa 1 B
3. HMI Cab.Kota Jantho 1 C
4. HMI Cab.Meulaboh 1 D
5. HMI Cab.Lhokseumawe 1 E
6. HMI Cab.Sigli 1 F
7. HMI Cab.Takengon 1 G
8. HMI Cab.(p)Kutacane 1 H
9. HMI Cab.TapakTuan 1 I
10. HMI Cab.Bireun 1 J
11. HMI Cab.Jantho Besar 1 K
12. HMI Cab.Sinabang 1 L
13. HMI Cab.(p) Nagan Raya 1 M
14. HMI Cab.Balang Pidie 1 N
HMI BADKO SUMATERA BARAT
15. HMI Cab.Padang 1 O
16. HMI Cab.Solok 1 P
17. HMI Cab.Payakumbuh 1 A
18. HMI Cab.Sijunjung 1 B
19. HMI Cab.Padang Panjang 1 C
20. HMI Cab.Bukittinggi 1 D
21. HMI Cab.Batusangkar 1 E
22. HMI Cab.Sawahlunto-Sijunjung 1 F
23. HMI Cab.Pasaman Barat 1 G
24. HMI Cab.Pariaman 1 H
25. HMI Cab.(p) Solok Selatan 1 I
26. HMI Cab.PesisirSelatan 1 J
27. HMI Cab.(p) Lubuk Singkaping 1 K
HMI BADKO SUMATERA UTARA
28. HMI Cab.Medan 1 L
29. HMI Cab.Padang Sidempuan 1 M
30. HMI Cab.Langkat 1 N
31. HMI Cab.Binjai 1 O
32. HMI Cab.Kisaran Asahan 1 P
33. HMI Cab.Pematang Siantar-Simalungun 1 A
34. HMI Cab.Labuhan Batu 1 B
35. HMI Cab.Mandailing Natal 1 C
36. HMI Cab.Sibolga-Tapeng 1 D
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

HMI BADKO RIAU-KEPULAUAN RIAU


37. HMI Cab.Pekanbaru 1 E
38. HMI Cab.Dumai 1 F
39. HMI Cab.Tanjung Pinang 1 G
40. HMI Cab.Batam 1 H
41. HMI Cab.Rengat 1 I
42. HMI Cab.Tembilahan 1 J
43. HMI Cab.Natuna 1 K
44. HMI Cab.(p) Bengkalis 1 L
HMI BADKO SUMATERA BAGIAN SELATAN
45. HMI Cab.Metro 1 M
46. HMI Cab.Curup 1 N
47. HMI Cab.Kota Bumi 1 O
48. HMI Cab.Pangkal Pinang Babel 1 P
49. HMI Cab.Bandar Lampung 1 A
50. HMI Cab.Palembang 1 B
51. HMI Cab.Lubuk Linggau 1 C
52. HMI Cab.Bangka 1 D
53. HMI Cab.Bengkulu 1 E
54. HMI Cab.Oku Timur 1 F
55. HMI Cab.Baturaja 1 G
56. HMI Cab.(p) Muara Belian 1 H
HMI BADKO JAMBI
57. HMI Cab.Jambi 1 I
58. HMI Cab.Sarolangun 1 J
59. HMI Cab.Batanghari 1 K
60. HMI Cab.Bangko 1 L
61. HMI Cab.Tebo 1 M
62. HMI Cab.Muara Bungo 1 N
63. HMI Cab.Kerinci 1 O
64. HMI Cab.Sungai Penuh 1 P
65. HMI Cab.Indralaya 1 A
66. HMI Cab.Tanjung Jabung Barat 1 B
HMI BADKO JABODETABEKA-BANTEN
67. HMI Cab.Jakarta Timur 1 C
68. HMI Cab.Jakarta Pusat-Utara 20 D-F
69. HMI Cab.(p) Lebak 1 E
70. HMI Cab.Jakarta Raya 1 F
71. HMI Cab.Jakarta Selatan 1 G
72. HMI Cab.Jakarta Barat 1 H
73. HMI Cab.Ciputat 1 I
74. HMI Cab.Depok 1 J
75. HMI Cab.Serang 1 K
76. HMI Cab.Bogor 1 L
77. HMI Cab.Bekasi 1 M
78. HMI Cab.Cilegon 1 N
79. HMI Cab.Karawang 1 O
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

80. HMI Cab.Kab. Bogor 1 P


81. HMI Cab.Pandeglang 1 A
82. HMI Cab.(p) Tangerang 1 B
HMI BADKO JAWABARAT
83. HMI Cab.Tasikmalaya 1 C
84. HMI Cab.Jatinangor Sumedang 1 D
85. HMI Cab.Garut 1 E
86. HMI Cab.Bandung 1 F
87. HMI Cab.Kab. Bandung 1 G
88. HMI Cab.Subang 1 H
89. HMI Cab.Kuningan 1 I
90. HMI Cab.Cirebon 1 J
91. HMI Cab.Ciamis 1 K
92. HMI Cab.Sukabumi 1 L
93. HMI Cab.Cianjur 1 M
94. HMI Cab.Purwakarta 1 N
95. HMI Cab.Majalengka 1 O
96. HMI Cab.Indramayu 1 P
97. HMI Cab.(p) Kota Banjar 1 A
HMI BADKO JAWA TENGAH-DIY
98. HMI Cab.Bulaksumur 1 B
99. HMI Cab.Yogyakarta 1 C
100. HMI Cab.Purwokerto 1 D
101. HMI Cab.Surakarta 1 E
102. HMI Cab.Sukoharjo 1 F
103. HMI Cab.Pekalongan 1 G
104. HMI Cab.Semarang 1 H
105. HMI Cab.Kudus 1 I
106. HMI Cab.Magelang 1 J
107. HMI Cab.Salatiga 1 K
108. HMI Cab.Tegal 1 L
109. HMI Cab.Blora 1 M
110. HMI Cab.Kebumen 1 N
HMI BADKO JAWA TIMUR
111. HMI Cab.Malang 1 O
112. HMI Cab.Jombang 1 P
113. HMI Cab.Ponorogo 1 A
114. HMI Cab.Surabaya 1 B
115. HMI Cab.Jember 1 C
116. HMI Cab.Tulung Agung 1 D
117. HMI Cab.Bojonegoro 1 E
118. HMI Cab.Pasuruan 1 F
119. HMI Cab.Pamekasan 1 G
120. HMI Cab.Banyuwangi 1 H
121. HMI Cab.Kediri 1 I
122. HMI Cab.Bangkalan 1 J
123. HMI Cab.Pacitan 1 K
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

124. HMI Cab.Sumenep 1 L


125. HMI Cab.Probolinggo 1 M
126. HMI Cab.Tuban 1 N
HMI BADKO KALIMANTAN BARAT
127. HMI Cab.Singkawang 1 O
128. HMI Cab.Pontianak 1 P
129. HMI Cab.Sintang 1 A
130. HMI Cab.Mempawah 1 B
131. HMI Cab.Ketapang 1 C
132. HMI Cab.Sambas 1 D
HMI BADKO KALIMANTAN SELATAN-TENGAH
133. HMI Cab.Palangkaraya 1 E
134. HMI Cab.Banjarmasin 1 F
135. HMI Cab.Barabai 1 G
136. HMI Cab.Banjarbaru 1 H
137. HMI Cab.Amuntai 1 I
138. HMI Cab.Kuala Kapuas 1 J
139. HMI Cab.Kandangan 1 K
140. HMI Cab.Sampit 1 L
HMI BADKO KALIMANTAN TIMUR-UTARA
141. HMI Cab.Balikpapan 1 M
142. HMI Cab.Samarinda 1 N
143. HMI Cab.Tenggarong 1 O
144. HMI Cab.Tarakan 1 P
145. HMI Cab.Paser 1 A
146. HMI Cab.Sangatta 1 B
HMI BADKO SULAWESI UTARA-GORONTALO
147. HMI Cab.Manado 1 C
148. HMI Cab.Tondano 1 D
149. HMI Cab.Bitung 1 E
150. HMI Cab.Bolaang Mongondow 1 F
151. HMI Cab.Limboto 1 G
152. HMI Cab.Gorontalo 1 H
153. HMI Cab.Palu 1 I
154. HMI Cab.Poso 1 J
155. HMI Cab.Luwuk Bangai 1 K
156. HMI Cab.Toli-Toli 1 L
157. HMI Cab.(p) Boalemo 1 M
HMI BADKO SULAWESI SELATAN-BARAT
158. HMI Cab.Palopo 1 N
159. HMI Cab.Makassar 1 O
160. HMI Cab.Makassar Timur 1 P
161. HMI Cab.Gowa Raya 1 A
162. HMI Cab.Bone 1 B
163. HMICab.Bulukumba 1 C
164. HMI Cab.Pinrang 1 D
165. HMI Cab.Pare-Pare 1 E
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

166. HMI Cab.Wajo 1 F


167. HMI Cab.Soppeng 1 G
168. HMI Cab.Polemaju 1 H
169. HMI Cab.Sidrap 1 I
170. HMI Cab.Maros 1 J
171. HMI Cab.Jeneponto 1 K
172. HMI Cab.Mamuju-Manakkara 1 L
173. HMI Cab.Polewali Mandar 1 M
174. HMI Cab.Majene 1 N
175. HMI Cab.Pangkep 1 O
176. HMI Cab.(p) Selayar 1 P
177. HMI Cab.(p) Errekang 1 A
178. HMI Cab.(p) Barru 1 B
179. HMI Cab.(p) Takalar 1 C
180. HMI Cab.(p) Sinjai 1 D
HMI BADKO SULAWESI TENGGARA
181. HMI Cab.Kendari 1 E
182. HMI Cab.Bau-Bau 1 F
183. HMI Cab.Unaaha/Konawe 1 G
184. HMI Cab.Kolaka 1 H
185. HMI Cab.(p) Kolaka Utara 1 I
186. HMI Cab.(p) Raha 1 J
HMI BADKO NUSA TENGGARA
187. HMI Cab.Bima 1 K
188. HMI Cab.Denpasar 1 L
189. HMI Cab.Mataram 1 M
190. HMI Cab.Kupang 1 N
191. HMI Cab.Singaraja 1 O
192. HMI Cab.Selong 1 P
193. HMI Cab.Sumbawa 1 A
194. HMI Cab.Dompu 1 B
195. HMI Cab.Ende 1 C
196. HMI Cab.Lombok Tengah 1 D
197. HMI Cab.Sumbawa Barat 1 E
198. HMI Cab.Alor 1 F
HMI BADKO MALUKU-MALUKU UTARA
199. HMI Cab.Ambon 1 G
200. HMI Cab.Tual 1 H
201. HMI Cab.Ternate 1 I
202. HMI Cab.Namlea 1 J
203. HMI Cab.Sanana 1 K
204. HMI Cab.Seram 1 L
205. HMI Cab.Masohi 1 M
206. HMI Cab.Tidore 1 N
HMI PAPUA-PAPUA BARAT
207. HMI Cab.Jayapura 1 O
208. HMI Cab.Manokwari 1 P
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

209. HMI Cab.Merauke 1 A


210. HMI Cab.Fak-Fak 1 B
211. HMI Cab.Sorong 1 C
212. HMI Cab.Biak 1 D

JUMLAH 231

■Mohon maaf, apabila ada Cabang yang belum tertulis, untuk mendapatkan
kode Tema Makalah silahkan hubungi SC (081398926912)

■Pengujian Tahap 1 (makalah) melalui proses penyaringan ketat, mengingat


kuota peserta untuk kegiatan ini TERBATAS.
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 6

ESTIMASI DANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HMI CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA

I. KESEKRETARIATAN

NO. URAIAN JUMLAH HARGA SATUANJUMLAH TOTAL


1 Pengadaan 35 12.500 437.500
Proposal
2 Kertas Kop 1 110.000 110.000
3 Amplop Berkop 1 75.000 75.000
4 Tinta Printer 5 35.000 175.000
5 BlockNote dan 35 11.500 402.500
Ballpoint
6 Sertifikat 35 5.500 192.500
7 IDCard 75 2.500 187.500
Panitia dan
8 Peserta
Stempel Panitia 1 75.000 75.000
9 Kwitansi 3 6.000 18.000
10 Kertas dan 10 10.000 100.000
Spidol
11 Penghapus 5 7.000 35.000
Jumlah 1.808.000

II. KONSUMSI

NO. URAIAN JUMLAH HARGA SATUANJUMLAHTOTAL


Makan 7 hari x 3 20.000 31.500.000
1 x 75
Sarapan 7 hari x 1 20.000 10.500.000
2 x 75
Snack 7 hari x 1 10.000 5.250.000
3 x 75
4 Air mineral 25 35.000 875.000
Jumlah 48.125.000

III. PUBDEKDOK DAN TEMPAT

NO. NAMA BARANG JUMLAH HARGA SATUANJUMLAH TOTAL


1 Sound Sytem 1 1.500.000 1.500.000
2 Plakat 20 100.000 2.000.000
3 Beneer 3 50.000 150.000
4 Bendera HMI 100 35.000 3.500.000
Jumlah 7.150.000
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

IV. HUMAS
NO. KEBUTUHAN BIAYA
1 Transportasi humas penjemputan 200.000
peserta
2 Transportasi humas penjemputan 300.000
Fasilitstor
3 Transportasi distribusi surat dan 500.000
proposal
4 Sewa mobil 10 Hari 3.000.000
Jumlah 4.000.000

V. REKAPITULASIANGGARAN
NO. URAIAN JUMLAH

1 Kesekretariatan 1.808.000
2 Konsumsi 48.125.000
3 Pubdekdok dan tempat 7.150.000
4 Humas 4.000.000
Jumlah 61.083.000

Billahitaufiq Walhidayah

PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
PANPEL HMI CABANG
JAKARTA PUSAT-UTARA

AZAM SANGADJI
BENDAHARA
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 7

SUSUNAN ACARA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA

13-15 Juli 2018 Registrasi SC/OC

Jumat-Minggu,13-15 Juli 2018


WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ
Jumat-Minggu Screening SC
Minggu Pengumuman Kelulusan Screening SC
Minggu Berangkat Menuju Pusdiklat GIC All

Senin,16 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


07.00-08.00 Senam Pagi All

08.00-08.30 All
Mandi dan Sarapan
08.30-09.00 Ir. Akbar Tandjung
Pembukaan dan Keynote Speaker (Alumni HMI)

09.00-10.00 MOT
Kontrak Belajar
10.00-10.30 MOT
Presentasi Makalah "Kode A"
10.30-13.30 Azhari Akmal
Materi A “Teori Perubahan Individual Tarigan
Dan Sosial Budaya” (Alumni HMI)

13.30-14.00 All
Sholat Dzuhur Berjamaah
14.00-14.30 MOT
Presentasi Makalah “Kode B”
14.30-16.00 Dr. Moh.Nasih
Materi B “Teori Perubahan Politik Dan (Pendiri MONASH
Ekonomi” Institute)

16.00-16.30 All
ISHOMA
16.30-18.00 Dr. Moh.Nasih
Materi B Lanjutan “Teori Perubahan (Pendiri MONASH
Politik Dan Ekonomi” Institute)

18.00-18.30 All
Sholat Maghrib Berjamaah
18.30-19.00 MOT
Presentasi Makalah “Kode C”
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

19.00-21.30 Noer Fajriansyah


(Ketua Umum PB HMI
Materi C “Teori Perubahan Sosial
Dalam Islam” Periode 2010-2012)

21.30-22.00 All
Sholat Isya Berjamaah
22.00-00.00 MOT
FGD dan Evaluasi
00.00-03.30 All
Istirahat

Selasa,17 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


03.30-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dn Sholat All
Subuh Berjamaah
05.00-06.00 Senam Pagi All
06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi MOT
07.00-07.30 Sarapan All
07.30-08.00 Presentasi Makalah “Kode D” MOT
08.00-11.00 Materi D “Paradigma Dalam Ideologi Danial Iskandar
Dan Paradigma Materialisme” Yusuf
(Alumni HMI)
11.00-11.30 Presentasi Makalah “Kode E” MOT
11.30-12.30 Sholat Dzuhur Berjamaah All
12.30-15.00 Materi E “Ideologi Politik Dunia” Noer Fajriansyah
(Ketua Umum PB HMI
Periode 2010-2012)

15.00-15.30 Shalat Asar Berjamaah All


15.30-16.00 Presentasi Makalah “Kode F” MOT
16.00-18.30 Materi F “Paradigma Strategi Dan Arif Mustofa
Taktik” (Ketua Umum PB HMI
Periode 2008-2010)
18.30-19.30 ISHOMA All
19.30-.23.00 FGD/Evaluasi MOT MOT
23.00-03.00 Istirahat All

Rabu,18 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


03.00-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dan Sholat All
Subuh Berjamaah
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

05.00-06.00 Senam Pagi All


06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi MOT
07.00-07.30 Sarapan All
07.30-08.00 Presentasi Makalah “Kode G” MOT
08.00-11.30 Materi G“Studi Gerakan Islam I” Arief Maulana
(Ketua Umum BPL PB
HMI 2016-2018)
11.30-12.00 Presentasi Makalah “Kode H” MOT
12.00-12.30 Sholat Dzuhur Berjamaah All
12.30-15.00 Materi H “Studi Gerakan Islam II” Fariz Maulana Akbar
(Alumni HMI)
15.00-15.30 Presentasi Makalah “Kode I” MOT
15.30-16.00 Sholat Ashar Berjamaah All
16.00-18.30 Materi I “Indonesia Dan Gerakan Muhammad Shofa
Islam” As-Syadzili
(Direktur Bakornas
LAPMI 2016-2018)
18.30-19.30 ISHOMA All
19.30-23.00 FGD dan Evaluasi MOT
23.00-03.00 Istirahat All

Kamis,19 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


03.00-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dn Sholat All
Subuh Berjamaah
05.00-06.00 Senam Pagi All
06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi All
07.00-07.30 Sarapan All
07.30-08.00 Presentasi Makalah “Kode J” MOT
08.00-11.30 Materi J “Esensi Ajaran Islam MHR. Sikka Songge
Tentang Kemasyarakatan”
(Alumni HMI)
11.30-12.00 Presentasi Makalah “Kode K” MOT
12.00-12.30 Sholat Dzuhur Berjamaah All
12.30-15.30 Materi K “Esensi Ajaran Islam Dani Ramdani
Tentang Khalifah Filard Dan (Ketua Umum HMI
Kepemimpinan” Cabang Ciputat Periode
2014-2015)
15.30-16.00 Sholat Ashar Berjamaah All
16.00-16.30 Presentasi Makalah “Kode L” MOT
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

16.30-18.30 Materi L “Esensi Ajaran Islam Hasanuddin


Tentang Keadilan Sosial Dan (Ketua Umum PB HMI
Ekonomi” Periode 2003-2006)
18.30-19.00 ISHOMA All
19.00-20.00 Lanjutan Materi L “Esensi Ajaran Hasanuddin
Islam Tentang Keadilan Sosial Dan (Ketua Umum PB HMI
Ekonomi” Periode 2003-2006)
20.00-20.30 Shalat Isya Berjamaah All
20.30-21.00 Presentasi Makalah “Kode M” MOT
21.00-24.00 Materi M “Esensi Ajaran Islam Andi Hakim
Tentang Ilmu Pengetahuan” (Alumni HMI)
00.00-03.00 Istirahat All

Jumat,20 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


03.00-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dn Sholat All
Subuh Berjamaah
05.00-06.00 Senam Pagi MOT
06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi All
07.00-07.30 Sarapan All
07.30-08.00 Presentasi Makalah “Kode N” MOT
08.00-11.30 Materi N “Konstanta Geografi Dan Arief Rosyid Hasan
Demografi” (Ketua Umum PB HMI
Periode 2013-2015)
11.30-13.00 Sholat Jum’at All
13.00-13.30 Presentasi Makalah “Kode O” MOT
13.30-15.30 Materi O “Konstanta Sejarah” M. Taufik
(Ketua KAHMI Jaya)
15.30-16.00 Sholat Ashar Berjamaah All
16.00-18.30 Lanjut Materi O “Konstanta Sejarah” M. Taufik
(Ketua KAHMI Jaya)
18.30-19.30 ISHOMA All
19.30-.23.00 FGD/Evaluasi MOT MOT
23.00-03.00 Istirahat All

Sabtu,21 Juli 2018

WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ


03.00-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dan Sholat All
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Subuh Berjamaah
05.00-06.00 Senam Pagi All
06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi All
07.00-07.30 Sarapan All
07.30-08.00 Presentasi Makalah “Kode P” MOT
08.00-12.00 Materi P “Kepemimpinan, Respiratori Sadam
Manajemen, Organisasi ” Aljihad
(Ketua Umum PB HMI
Periode 2018-2020)
12.00-12.30 Shalat Dzuhur Berjamaah All
12.30-15.30 Materi Penunjang Kamarussamad
“Entrepreuneurship: Kemandirian (Presideum MN KAHMI)
Kader HMI dalam membangun daya
saing di era globalisasi”
15.30-16.00 Sholat Ashar Berjamaah All
16.00-18.00 Evaluasi MOT
18.00-18.30 ISHOMA All
18.30-.20.00 Post Test MOT
20.00-20.30 Shalat Isya Berjamaah All
20.30-24.00 Malam Keakraban All

Minggu,22 Juli 2018


WAKTU AGENDA KEGIATAN NAMA PEMATERI/PJ
00.00-03.00 Istirahat All
03.00-05.00 Shalat Tahajud, Tadarus dn Sholat All
Subuh Berjamaah
05.00-06.00 Senam Pagi All
06.00-07.00 Bersih-bersih dan Mandi All
07.00-08.00 Sarapan All
08.00-10.00 Stadium General “Keislaman dan Dr. Hamdan Zoelva
Keindonesiaan” (Ketua Mahkamah
Konstitusi Periode
2013-2015)
10.00-12.00 Penutupan dan Sayonara SC/OC

Catatan: Fasilitator dan jadwal sewaktu-waktu bisa berubah karena beberapa bagian
masih dalam tahap konfirmasi.
PANITIA PELAKSANA
INTERMEDIATE TRAINING (LK-2)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(ISLAMIC ASSOCIATION OF UNIVERSITY STUDENTS)
CABANG JAKARTA PUSAT-UTARA
Jl. Cilosari No.17, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat 10330
E-mail: hmijakpustaraworks@gmail.com Handphone: +6815-1361-7075

Lampiran 8

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

Nama :
Tempat/Tanggal Lahir :
No. Telepon :
E-mail :
Alamat :
Asal Cabang :
Asal Komisariat :
Jabatan Struktural di HMI :
Tahun Masuk LK I :
Tujuan Mengikuti Intermediate Training (LK-2):
……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..
Pengalaman Perkaderan/Pelatihan

 Internal HMI :
1....................................................................................................................
2....................................................................................................................
3....................................................................................................................
4....................................................................................................................
5.............................................................................................................
 Eksternal HMI :
1....................................................................................................................
2....................................................................................................................
3....................................................................................................................
4....................................................................................................................
5.............................................................................................................
Demikian data yang saya berikan benar adanya, dan saya bersedia menjadi calon
peserta pada pelaksanaan Intermediate Training (LK-2) Tahun 2018 yang
diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Jakarta Pusat-Utara
dengan mengikuti ketentuan dan aturan yang ada.

Billahi Taufiq Walhidayah

Jakarta,….Juli 2018
Hormat Saya,

…………………………………..

Anda mungkin juga menyukai