Anda di halaman 1dari 1

CARA MENGEMBANGKAN BISNIS

MENJADI GO INTERNASIONAL

Sebagai seseorang pembisnis harus memiliki tujuan dalam mengembangkan bisnisnya untuk
lebih besar lagi..tidak hanya di pasaran lokal namun di internasional juga.dalam mengembangkan
bisnis tersebut diperlukan berbagai stategi yang di butuhkan.dalam pemasaran. di usaha kami
yang bernama "kedai liwet kuy" cara kami dalam memasarkan produk makanan kami untuk go
internasional yaitu dengan cara:

1. Melakukan penelitian pemasaran


Dalam pemasaran ini kita mencari apa yang sedang trend di luar negeri dan kita masukan
kedalam produk makanan kami atau mengkombinasikannya dalam masakan kami
sehingga pembeli di luar negeri tertarik dalam produk makanan kami dan di terima
dengan baik. Dan melakukan pemeriksaan pesaing dalam pasar penjualan lalu
menentukan srategi penjualan yang baik dan tepat
2. Media promosi
Karena kita sudah memasuki zaman modern, kami melakukan pemasaran dengan media
social karena menurut kami itu lebih efisien dan efektif dalam mengembangkan bisnis
terutama media social seperti instagram facebook ataupun aplikasi pesan antar lainnya
yang jangkauannya dapat lebih luas karena adanya internet, lalu pasar internasional pun
dapat lebih mudah untuk melihat produk makanan kami
3. Membuat produk berkulitas dan higienis
Dalam produk makanan kami yang bernama “liwet kuy” ini kami mementingkan kualitas
tinggi pada makanan kami,dari mulai bahan baku ataupun bahan pelengkap lainnya
sehingga makan yang kami jual tetap terjaga rasanya dan higienis, apa lagi jika ingin di
pasarkan hingga pasar internasional
4. Mencari relasi dan mencari saran
Dalam bisnis sangat di butuhkan relasi yang baik. Sehingga dapat membantu memajukan
bisnis yang telah kita bangun agar lebih maju,jika kita mendapatkan relasi yang baik akan
mendapat keuntungan yang baik pula contohnya seperti mendapatkan promosi
periklanan,penambahan modal bisnis ataupun kerjasama lainnya. Lalu mencari saran
kepada konsultan,konsumen ataupun pembisnis internasional agar kita mendapatkan
masukan yang baik dalam mengembangkan bisnis ini
5. Memiliki rencana yang matang
Agar bisnis berjalan dengan baik kita harus memiliki rencana yang matang contohnya
seperti strategi pemasaran, dan rencana pengembangan bisnis ini kedepannya dengan
adanya ide ide baru sehingga dapat lebih banyak menarik konsumen baru

Anda mungkin juga menyukai