Anda di halaman 1dari 4

Nama : Abel Tyo Anugrah

Kelas :V
Mapel : Arab Melayu

5 PANTUN NASEHAT

Buah dipetik rasanya segar


Untuk dibuat kue acar.
Kalau malas belajar,
Pasti bodoh di waktu besar.

Secangkir kopi dari kedai,


Beli kecap gambar bango.
Mengaku anak yang pandai,
Kalau ditanya planga plongo.

Pulang kerja hari lah petang,


Ada kue dari ketan.
Siapa suka yang berhutang,
Mungkin pacarnya orang utan.

Kondangan nikah pakai batik,


Bagusnya dikasih dua jempol.
Temanku memang sangat cantik,
Sayang masih suka mengompol.

Jalan-jalan ke Maluku,
Naik perahu mancing ikan.
Siapa yang punya ilmu,
Tentu derajatnya ditinggikan.
Nama : Abel Tyo Anugrah
Kelas :V
Mapel : Arab Melayu

5 PATUN JENAKA

Sang arjuna membawa gandewa,


Menunggang kuda berwarna hitam,
Sungguh ku tak bisa tahan tawa,
Melihat kakek berkacamata hitam.

Ikan gabus di rawa-rawa,


Ikan belut nyangkut di jaring,
Perutku sakit menahan tawa,
Gigi palsu meloncat ke piring.

Kalau ketam pergi ke rawa,


Lintah turun ke dalam kali.
Kalau monyet sedang tertawa,
Mukanya pasti lucu sekali.

Asam kandis asam jawa,


Satu peti dalam kereta.
Walau nenek sudah tua,
Hati atuk tetap cinta.

Laba-laba dalam gua,


Kalau terbang terdengar bunyi.
Nenek sedih jadi tertawa,
Melihat kakek sedang bernyanyi.
Nama : Abel Tyo Anugrah
Kelas :V
Mapel : Arab Melayu

5 PANTUN AGAMA

Tekun kita beramal ibadah


Untuk belanja di kemudian hari
Kita serahkan kehadirat Allah
Mudah-mudahan disyafaatkan Nabi

Sebatang pohon daunnya rimbun


Lebat daunnya tiada buahnya
Walaupun hidup seribu tahun
Kalau tak sembahyang apa gunanya

Asam kandis asam gelugur


Kedua ayam si riang-riang
Menangis mayat di pintu kubur
Terkenang badan tidak pernah sembahyang

Malam ini malam Jumat


Besoknya malam Sabtu
Kita ini umat Nabi Muhammad
Jangan sampai meninggalkan salat fardu

Kalau adik selesai makan


Jangan lupa nasi ada di tungku
Nama : Abel Tyo Anugrah
Kelas :V
Mapel : Arab Melayu

Kalau adik dah jadi kaya


Jangan lupa Tuhan yang satu

Anda mungkin juga menyukai