Anda di halaman 1dari 22

Esports Series

Supported By:
Esports Series

Total Team : 64
Total Grup :4
1 Grup : 16 Team
Sistem Pertandingan
• Setiap pertandingan selalu dalam Custom Game.
• Sistem Eliminasi.
• Mode Squad 5v5
• Babak Penyisihan Grup, 16 dan 8 besar menggunakan BO1 .
Semi Final Grup – GRAND FINAL menggunakan BO 3.
• Semua Member Team harus menggunakan akun asli milik mereka sendiri untuk
mengikuti pertandingan. Hanya diperkenankan memakai 1 account selama tournament
berlangsung. Konsekuensi menggunakan ID yang berbeda-beda adalah diskualifikasi Team.
• Tidak ada larangan untuk Level Akun, Pangkat, Equip.
• Seluruh pertandingan wajib dimulai sesuai dengan jadwal yang di tentukan.
• ESPL tidak bertanggung jawab atas lag, disconnect, device tidak berfungsi sebagaimana
mestinya dan kesalahan dari pihak peserta.
• Sistem pertandingan akan menggunakan Metode A.S.A.P (As Soon As Possible) Yang
dimana para Player akan langsung bertanding ke round selanjutnya setelah match dengan
kondisi lawan Sudah ada.
• Report SS hasil pertandingan paling lambat 5 menit setelah match selesai.
JADWAL PERTANDINGAN
DAY 1 | 2 SEPTEMBER 2021 | KUALIFIKASI GRUP

GRUP 1, 2 DAN 3 GRUP 4


DIMULAI PADA WAKTU YANG SAMA AKAN DI LIVESTREAM PADA SEMIFINAL

16 BESAR | BO1 16 BESAR | BO1


Open Room : 13.00 WIB Open Room : 13.00 WIB
Start : 13.10 WIB Start : 13.10 WIB
Maps (BREEZE) Maps (BREEZE)

8 BESAR | BO1 8 BESAR | BO1


Open Room : 14.00 WIB Open Room : 14.00 WIB
Start : 14.10 WIB Start : 14.10 WIB
Maps (BREEZE) Maps (BREEZE)

SEMIFINAL GRUP | BO3 SEMIFINAL GRUP | BO3


Open Room : 15.00 WIB Open Room : 15.55 WIB Open Room : 16.45 WIB Open Room : 15.50WIB Open Room : 16.50 WIB Open Room : 17.40 WIB
Start : 15.10 WIB Start : 16.00 WIB Start : 16.50 WIB Start : 16.00WIB Start : 16.55WIB Start : 17.45WIB
Maps (BREEZE) Maps (ICEBOX) Maps (BIND) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM)
LIVE LIVE

GRAND FINAL GRUP | BO3 LIVE SALAH SATU GRUP GRAND FINAL GRUP | BO3
Open Room : 18.50 WIB Open Room : 19.45 WIB Open Room : 20.35WIB Open Room : 18.50 WIB Open Room : 19.45 WIB Open Room : 20.35WIB
Start : 19.00 WIB Start : 19.50 WIB Start : 20.40WIB Start : 19.00 WIB Start : 19.50 WIB Start : 20.40WIB
Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (BREEZE) Maps (ICEBOX) Maps (BIND)
LIVE LIVE

Setiap room yang akan di livestreamkan, Map akan di pilih Random oleh Panitia
JADWAL PERTANDINGAN
DAY 2 | 3 SEPTEMBER 2021 | SEMI FINAL

SEMIFINAL 1 | BO3
Open Room : 15.50WIB Open Room : 16.50 WIB Open Room : 17.40 WIB
Start : 16.00 WIB Start : 16.55WIB Start : 17.45 WIB
Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM)
LIVE LIVE

SEMI FINAL 2 | BO3


Open Room : 18.50 WIB Open Room : 19.45 WIB Open Room : 20.35WIB
Start : 19.00 WIB Start : 19.50 WIB Start : 20.40WIB
Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM)
LIVE LIVE

Untuk Tim yang bertanding di Semifinal, akan bertanding kembali pada DAY3 Untuk pertandingan Bronze dan
Grand Final.

Note :
Pertandingan Semi Final 1 (BO 3) pukul 16.00 wib match 1 dan 2 akan Livestream di GoPlay. Match 3 tidak akan di
Livesteam-kan, Room tetap dibuat oleh Admin.
JADWAL PERTANDINGAN
DAY 3 | 4 SEPTEMBER 2021 | SEMI FINAL

BRONZE MATCH | BO3


Open Room : 15.50 WIB Open Room : 16.30 WIB Open Room : 17.40 WIB
Start : 16.00 WIB Start : 16.45 WIB Start : 17.45 WIB
Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM)
LIVE LIVE

GRAND FINAL | BO3


Open Room : 18.50 WIB Open Room : 19.30WIB Open Room : 20.15 WIB
Start : 19.00 WIB Start : 19.45WIB Start : 20.30 WIB
Maps (RANDOM) Maps (RANDOM) Maps (RANDOM)
LIVE LIVE LIVE

Note :
Pertandingan Bronze Match (BO 3) pukul 16.00 wib match 1 dan 2 akan Livestream di GoPlay. untuk Grand FInal
akan di livestreamkan sampai selesai.
• Setiap grup kualifikasi hanya DIAMBIL 1 TIM untuk masuk ke Day 2 Semifinal.
• Untuk Babak Kualifikasi Grup menggunakan Room Mandiri yang dibuat oleh Tim yang
berada di Posisis Bracket atas.
• Posisi atas mendapatkan kesempatan sebagai Attacker dan diberikan tanggung jawab
untuk membuat room.
• Di sistem pertandingan BO3, Posisi atas Match pertama sebagai attacker. Match kedua
sebagai deffender. Dan jika lanjut Match ke Tiga kembali sebagai attacker
• Batas waktu menunggu match pertama di Room hanya 10 menit dari waktu yg sudah
dibuat admin. Jika lewat, Pertandingan dimulai dengan jumlah player seadanya.
• Jadwal match ke 2 dan 3 hanya patokan saja, jika kedua tim sudah sama-sama siap.
Pertandingan berikutnya bisa dilanjutkan segera
• Room yang mendapatkan kesempatan Live / Room admin, Map akan di Random.
Match Setting
Options

Lobby : Custom 5vs5 (Team mode).


Server : Singapore 1
Allowcheats : OFF
Mode : Standard.
Blood : OFF

Room master wajib mengikuti opsi diatas !


Syarat Player
• Harus menggunakan Akun Utama
• Akun yang dimainkan harus sesuai dengan Pendaftaran di Grup Turnamen
• Hanya player yang terdaftar website espl.gg/Indonesia yang bisa ikut bertanding
• Hanya player yang terdaftar website https://goplay.co.id/live yang bisa ikut bertanding
• Player tidak diperbolehkan untuk berpartisipasi dengan lebih dari 1 Tim
• Player harus hadir dan siap di semua tanggal yang telah ditentukan, Tidak ada request tanggal dan jam
• Tindakan pendaftaran untuk turnamen ini berarti telah menyetujui semua persyaratan, aturan dan regulasi
yang dinyatakan secara keseluruhan
Esports Series Syarat Tim
• Tim Leader diharapkan memiliki WA anggota Tim. Panitia akan mengirim semua pemberitahuan mengenai
Kompetisi yang akan di infokan via Grup WhatsApp Turnamen.
• Semua player termasuk cadangan dalam tim wajib didaftarkan
• Satu Tim harus terdiri dari anggota berikut : 5 Player inti (Wajib), 2 Player Cadangan (opsional)
• Tim dilarang untuk mengganti Player yang sudah didaftarkan termasuk Player cadangan saat Turnamen
sudah dimulai
• Setiap anggota Tim harus bergabung dalam satu tim sesuai yang didaftarkan di Grup pot
Esports Series Jadwal dan Peraturan Turnamen
• Jadwal turnamen dan Bracket akan diinformasikan melalui WA Grup
• Tim diharapkan untuk standbye 30 menit sebelum match pertama dimulai, waktu maksimal menunggu
diroom untuk match pertama hanya 10 menit!
• Jika salah satu tim ada yang tidak lengkap pemainnya, maka pertandingan tetap dijalankan sesuai dengan
waktu yang telah dibuat
• Tidak ada rematch selama pertandingan
• Map sudah ditentukan oleh pihak panitia, Bracket atas diberikan tanggung jawab untuk membuat room dan
mengikuti format yang telah ditentukan. (Map, Custom Game Options)
• Panitia akan mengecek setiap username di dalam room dari babak kualifikasi.
• Setiap perwakilan tim untuk mengecek nama pemain lawan. jika nickname tidak sama dengan rooster yang
didaftarkan, silahkan lapor ke Admin yang bertugas
Esports Series Perilaku Umum
• Player diharapkan bersikap sportif , menjaga attitude terhadap pemain lawan,staf,penonton dan peserta
lainnya selama acara berlangsung.
• Setiap Player dilarang keras untuk menggunakan Bahasa vulgar, dan berbau SARA selama pertandingan.
Semua Aturan perilaku dalam Chat in game, jika perlakuan tersebut diketahui oleh Panitia, maka panitia
akan memberikan peringatan.
• Player diharapkan untuk bersaing dalam sikap yang professional. Meninggalkan pertandingan, memberhen
tikan permainan tanpa sebab, atau menunjukkan ketidakseriusan yang menonjol akan ditafsirkan sebagai
pelanggaran perilaku Player, dan akan berakibat menjadi Pinalti, dan diskualifikasi dari pertandingan
• Panitia memiliki hak untuk memberikan pinalti, diskualifikasi, dan memberhentikan Player yang sudah ter
daftar didalam turnamen, atas kebijakan mereka, pada saat turnamen, dalam alasan apapun, tanpa peringa
tan sebelumnya terhadap Player
• Tim/player dilarang keras untuk menggunakan cheat, glitch atau Program illegal dalam bentuk apapun, jika
panitia menemukan player/tim yang menggunakan kecurangan tersebut maka panitia berhak memberikan
penalty berupa Diskualifikasi
Sebelum Pertandingan
• Diharapkan kepada Perwakilan Tim untuk tetap Standby agar bisa dihubungi panitia selama Turnamen
Berlangsung
• Setiap Tim harap menggunakan akun yang sama dengan Data yang sudah didaftrakan pada pendaftaran
ulang di Grup WhatsApp Turnamen
• 30 Menit sebelum pertandingan, Admin Grup akan menginformasikan kembali untuk persiapan match.
• Bracket atas mendapatkan First Pick sekaligus menjadi Room Master pada setiap Match, terkecuali pada saat
Livestream.
• Pada saat Livestream Room akan dibuat oleh admin
Esports Series
Aturan in Game
• Aplikasi yang digunakan adalah Valorant (Developer : Riot Games)
• Mode Game yang digunakan adalah Custom Room.
• Match mode Room Mandiri : Standard 13Round – Tournament Mode OFF – Map sudah ditentukan di Schedule
• Match mode Room Admin : Standard 13Round – Tournament Mode ON – Map sudah ditentukan di Schedule
• Tidak ada ban khusus terhadap Hero, Map dan Senjata
• Selama Babak Kualifikasi, tidak diperkenankan Pause selama pertandingan berlangsung
• Dilarang Chat All selama pertandingan berlangsung, untuk chat ke Tim sendiri diperbolehkan
• Tidak ada Pause selama pertandingan dari babak kualifikasi sampai ke Grand Final
• Terkait device dan jaringan harap disiapkan/ cek sebelum bertanding agar acara dapat terlaksana sesuai
harapan
• jika ada player yang disconnect game tetap berjalan, dan player disconnect dapat reconnecting game.
Esports Series
Setelah Pertandingan
• Screenshot HISTORY MATCH dan Ingame/player wajib diserahkan TIM PEMENANG ke Grup Kecil sertakan
format kemenangannya.
• Screenshot Hasil Match paling lambat 5 menit sebelum Match dengan Tim lawan yang lain dimulai
• Bila ada Tim yang secara sengaja memperlambat jalannya pertandingan, maka Tim tersebut akan di diberi
peringatan.
• Tim yang melanggar aturan di atas, akan DIDISKUALIFIKASI dari Turnamen ESPL Indonesia.
• Keputusan ESPL Indonesia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Esports Series
Pinalti
• Jika panitia menemukan anggota Tim yang melakukan pelanggaran dari aturan yang tercantum di atas, maka
pihak panitia berhak memberi sanksi berupa Diskualifikasi.

• Untuk Tim yang merasa dicurangi diperbolehkan lapor ke admin yang bertugas di Grup WhatsApp dan ser-
takan bukti-bukti pelanggarannya untuk proses tindak lanjuti
Esports Series
Persetujuan
Kehadiran anda di Turnamen Goplay Esports Series divisi Game Valorant ini menyiratkan menerima seluruh
aturan yang dibuat, termasuk perubahan lebih lanjut. Perubahan ini dapat dilakukan kapan saja tanpa pemberita-
huan, Anda bertanggung jawab untuk memeriksanya dan bertanya.
Esports Series
SS LOBBY (Kedua Tim diharapkan saling SS)
Esports Series
SS Ingame ( Semua Peserta )
Esports Series
SS Results (By perwakilan Tim)
Esports Series

PRIZEPOOL

RP 10.000.000
Prize Distribution: PP 10 Juta + Kontrak GoPlay Live Stream dan Beasiswa Esport Academy

Juara 1 Rp 6.000.000 + (Beasiswa Esport Academy ID)


Juara 2 Rp 3.000.000
Juara 3 Rp 1.000.000
Esports Series

terima kasih

Anda mungkin juga menyukai