Anda di halaman 1dari 2

TUGAS TUTOTIAL ONLINE I

Kode/ Nama Mata : IPEM4214/ Sistem Pemerintahan Daerah


Kuliah
Nama Pengembang : Drs. H.R. Adam Hidayat, M.Si

Masa Tutorial :

Nomor Soa;/Tugas*) : 3 Soal

Skor Maksimal : 100

NOMOR SOAL SKOR


1. Apa yang dimaksud dengan Local Self Government dan Local State 25
Government ?

2. Jelaskan yang dimaksud dengan pembagian kekuasaan secara Horizontal 50


dan Vertical, berikan contohnya !

3. Jelaskan prinsip-prinsip yang digunakan dalam pembentukan organisasi 25


pemerintah daerah ?
Jumlah Skor 100

No. Jawaban Aspek/ Konsep yang dinilai Skor


1.  Local Self Government adalah suatu bentuk pemerintahan yang 25
berwenang mengatur dan mengurus rumah tangga sendiri,
 Local State Government adalah unit organisasi pemerintah wilayah,
unit organisasi pemerintah di daerah yang dibentuk berdasarkana
sas dekonsentrasi.
2.  Pembagian kekuasaan secara Horizontal adalah pembagian 25
pembagian kekuasaan pemerintah negara yang di distribusikan dan
diserahkan kepda organisasi/badan yang mempunyai keduudkan
sama, yaitu legislative, eksekutif dan yudikatif
 Pembagian kekuasaan secara Vertikala dalah pembagian kekuasaan
antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah (pemerintah
yang lebih rendah tingkatannya).
3. Setiap organisasi minimal mengandung 3 unsur, yaitu (1) kerja sama, 50
(2) dua orang atau lebih, (3) tujuan yang hendak dicapai. Setiap
organisasi baik organisasi pemerintah maupun organisasi bisnis, pada
umumnya disusun dengan didasarkan pada asas-asas tertentu agar
dapat dicapai tujuan yang efisien dan efektif. Asas-asas
pengorganisasian yang harus diterapkan dalam penyusunan organisasi
pemerinatah daerah antara lain asas efisiensi, efektivitas, Urusan
Pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah, dan intensitas
Urusan Pemerintahan dan potensi Daerah. Penyusunan organisasi
pemerintahan daerah sekurang-kurangnya mempertimbangkan faktor
luas wilayah, jumlah penduduk, kemampuan keuangan Daerah serta
besaran beban tugas sesuai dengan Urusan Pemerintahan yang
diserahkan kepada Daerah. Susunan organisasi pemerintah ditetapkan
dengan peraturan daerah. Peraturan daerah tersebut mengatur tentang
susunan, kedudukan, tugas pokok organisasi pemerintah daerah.
TOTAL SKOR 100

Anda mungkin juga menyukai