Anda di halaman 1dari 1

Mata Kuliah : Analisis Biaya

Evaluasi :6
Petunjuk :

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat.


1. Di bawah ini adalah catatan PT Dinda, berkaitan dengan tiga pesanan yang masih dalam
proses pada bulan November 2008

BOP dibebankan ke masing-masing pesanan berdasarkan jam mesin (JM), dengan tarif
ditentukan dimuka sebesar Rp. 2.000,-
Buatlah jurnal
a. Pemakaian Bahan Baku langsung
b. Pembebanan Tenaga Kerja Langsung
c. BOP dibebankan
d. Pesanan BB-02 dan pesanan BB-03 yang sudah selesai ditransfer ke gudang

No Uraian Debet Kredit


Penggunaan Bahan Baku
1 Produk dalam proses (WIP – DM)
Bahan Baku (Materials)
Pembebanan Tenaga Kerja Langsung
2 Produk dalam proses (WIP – DL)
Biaya Gaji dan Upah
BOP dibebankan
3 Produk dalam proses
BOP dibebankan
Pesanan Selesai
4 Produk Selesai (FG)
Produk dalam proses (WIP)

Anda mungkin juga menyukai