Anda di halaman 1dari 2

ACUTE HEART FAILURE

NO. DOKUMEN NO. TERBIT / REVISI HALAMAN

RUMAH SAKIT
DAERAH MADANI
Jl. Garuda Sakti Km. 2
Pekanbaru
Ditetapkan Oleh :
TANGGAL TERBIT/ DIREKTUR RSD MADANI
REVISI
PANDUAN
PRAKTEK
KLINIK
Dr. Mulyadi, Sp. BE-RE
NIP. 19751011 200501 1 005
PENGERTIAN
ANAMNESIS Sesak nafas yang tidak dipengaruhi oleh cuaca ataupun tanpa tanda infeksi
sebelumnya, sesak nafas yang dipicu oleh aktifitas fisik, riwayat tidur dengan
diganjal beberapa lapis bantal untuk mengurangi/menghindari sesak nafas,
terbangun di tengah malam karena sesak nafas.
memiliki faktor resiko PJK, riwayat penyakit jantung coroner sebelumnya.

PEMERIKSAAN FISIK Peningkatan tekanan vena jugularis, peningkatan denyut jantung (>100 x/i),
hepatomegaly, ascites, oedem pretibial
PEMERIKSAAN EKG : sinus takikardi, Atrial fibrilasi, tanda miokard infark, Q waves, LV
PENUNJANG hipertrofi,low QRS voltage, durasi QRS yang memanjang
Foto X- Ray : Kardiomegali, Aorta dilatasi, Segmen Pulmonal yang prominence,
pinggang jantung datar,
Laboratorium: peningkatan BNP/ NT-Pro BNP (BNP >100 pg, NT-Pro BNP> 300
pg)
Echocardiography : ditemukan fungsi LV yang normal ataupun menurun, dilatasi
ruang jantung, perubahan struktur anatomis katup jantung, penebalan dinding
jantung
KRITERIA DIAGNOSIS Anamnesa, Pemeriksaan Fisik, EKG, Foto Thorax PA erect, Laboratorium, Echo
DIAGNOSIS KERJA Acute lung oedem, Acute decompensated Heart Failure
DIAGNOSIS BANDING
TERAPI Diuretic  Furosemide  maximum dose 600 mg/ hari
ACE inhibitor captopril start 3 x 6,25 mg; maximum dose 3 x 50 mg
ARB ( dipakai bila intoleransi/ada kontraindikasi terhadap ACE)  Valsartan
start 2 x 20-40 mg; maximum 2 x160 mg
Beta blocker  Bisoprolol 1 x 1,25 mg; maximum 1 x 10 mg
Aldosterone antagonist  12.5-25 mg/ hari; maximum 25 mg/hari
Thiazide  Hidrochlorothiazide 1sampai 2 x 25 mg ; maximal 200 m/hari

EDUKASI Restriksi cairan dimana BB < 80 kg = 30 cc/kgBB/hari , BB>80 kg = 35


cc/kgBB/hari
Tidur semi fowler
LAMA PERAWATAN 5-7 hari tergantung tingkat keparahan dan penyulit penyakit
PROGNOSIS Bergantung etiologi dan keadaan anatomis jantung
TINGKAT EVIDENS A-C
TINGKAT I
REKOMENDASI
INDIKATOR MEDIS Simtom sesak nafas berkurang, pasien dapat beraktifitas sehari hari (NYHA class
menurun)
Rhonki basah basal berkurang/ hilang
Oedem pretibial (-)
Heart rate <100 x/i

LEVEL KASUS
KUALIFIKASI DPJP
UTAMA
KEPUSTAKAAN Levine,Glenn. Cardiology Secret fourth edition.Elsivier.Houston.2014 –
Guidelines Heart Failure ESC tahun 2012

Dibuat Oleh Ditinjau Oleh Disahkan Oleh


(diisi nama lengkap (diisi nama lengkap
NAMA pembuat PPK dan penelaah)
Penelaah Kritis) ………………..
………………….. ………………

Ketua Komite Medik Direktur Medik dan


JABATAN ………………. Keperawatan

TANDA TANGAN

Bagian/Unit Jumlah Personel Tanda Tangan Tanggal


Seksi SPO, Kebijakan dan
Document Control

Anda mungkin juga menyukai