Anda di halaman 1dari 3

MUST TO KNOW STATUS PERTUMBUHAN DAN KEBUTUHAN 24 JAM

Rahma Amalia Safitri / 30101607722

1) Status pertumbuhan
Intepretasi z-score

Alat ukur BB anak:

Timbangan bayi, dan timbangan per (Spring balance) atau timbangan menggunakan wadah
untuk anak < 2 tahun
Alat ukur TB anak:
 Dilakukan tanpa menggunakan alas kaki
 Berdiri tegak dengan bagian atas daun telinga dan ujung mata membuat garis sejajar
dengan lantai
 Kedua kaki rapat, lutut tegak lurus, serta kepala bagian belakang, bahu belakang, pantat,
betis, tumit menempel pada papan pengukur/tembok
 Turunkan balok pengukur
 Baca nilai yang tertera

Pengukuran TB pada anak TB>85 cm atau pengukuran PB untuk anak TB≤ 85 cm


•Dapat diukur dengan posisi berdiri maupun tidur
•Posisi tidur  Panjang badan (PB)
•Bayi atau anak diletakkan pada alat/papan pengukur dengan lutut yang lurus dan lengan lurus
•Papan sorong dari papan pengukur ditarik sampai menyentuh tumit

Pengukuran lingkar kepala


 Dilakukan hanya untuk anak sampai berusia 2 tahun
 Pengukuran dilakukan dengan menggunakan pita pengukur dilingkarkan pada kepala
mulai dari glabella lalu melewati bagian atas telinga hingga bagian belakang kepala yang
paling menonjol (protuberantia occipitalis)
 Alat: pita ukur

1) Kebutuhan 24 jam

Anda mungkin juga menyukai