Anda di halaman 1dari 4

KLIPING TENTANG TOKOH BPUPKI YANG DAPAT DITELADANI

O
L
E
H

NAMA: SEPTANIA T. MARPAUNG


KELAS: VII-1
B.STUDY: PPKN
TOKOH:

1.IR. Sokarno
Ir.soekarno merupakan bapak proklamator Indonesia
sekaligus presiden pertama di indonesia

Contoh sikap yang dapat diteladani dari ir soekarno


adalah:
1. Sikap pantang menyerah
2. Toleransi yang kuat
3. Bertanggung jawab
4. suka bermusyawarah
5. pemberani
biodata ir.soekarno:
kelahiran: 6 juni 1901,
meninggal: 21 juni 1970
anak: megawati sokarnoputri,rachmawati soekarnoputri,karina
Kartika sari dewi soekarno,sukmawati soekarnoputri,guruh
soekarnoputra,totok suryawan soekarnoputra,bayu soekarno
putra,taufan soekarnoputra,ayu gembirowati
istri:heldy djafar,yurike sanger,haryati,ratna sari dewi
soekarno,kartini mannopo/
2. Mohammad hatta
Moh. Hatta merupakan wakil presiden pertama di
Indonesia juga sering dikatakan sebagai bapak koperasi
Sikap yang dapat diteladani dari Moh. Hatta adalah
1. Jiwa Solidaritas dan Kesetiakawanan.
2. Pro Patria dan Primus Patrialis.
3. Jiwa Toleransi atau Tenggang Rasa.
4. Jiwa Tanpa Pamrih dan Bertanggung Jawab.
5. Jiwa Ksatria.

Biodata Moh. Hatta:


Lahir: , 12 agustus 1902
Meninggal: 14 maret 1980

Anak: Gemala hatta,Meutia hatta,Halida nuriah hatta

Istri: Rachmi hatta

pendidikan: Erasmus University Rotterdam


3. M. Yamin
Sikap yang dapat di teladani:

1. Cerdas
2. kemauan belajar tinggi.
3. Pikirannya kreatif dan senang sekali dengan sejarah,
4. sastra sekaligus ilmu politik.
5. Sama seperti pendiri bangsa lainnya, ia juga jelas
cinta tanah air,
6. berkorban demi kemerdekaan bangsa, patriotik,
berani dalam kebenaran.

Biodata M. Yamin:
Lahir: 24 Agustus 1903 
Meninggal: 17 Oktober 1962

Anak: Dang Rahadian Sinayangish Yamin


Istri:  Siti Sundari, Raden Ayu Retno Satuti

Pendidikan: Universitas Indonésia

Anda mungkin juga menyukai