Anda di halaman 1dari 2

Tiara Lestari (H061191087)

1. Mencari gambar dari literatur lain tentang kerusakan tanah dan penanggulangannya.

Gamaba1. Kondisi tanah longsor di ruas jalan Gunung Tugel Banyumas

Gambar 2. Peta topografi lokasi longsor Gunung Tugel


Gambar 3. Sketsa penanggulangan konstruksi kombinasi DPT dan pondasi tiang.

Referensi :

A Apriyono , Sumiyanto , N G Wariyatno., 2016, ANALISIS PENANGGULANGAN KELONGSORAN


TANAH PADA RUAS JALAN GUNUNG TUGEL PATIKRAJA BANYUMAS, jurnal Teknik sipil, Volume 14
No. 1, 53 – 61.

2. Menguraikan mekanisme konservasi tanah berdasarkan literatur dan/atau pengalaman anda


(yang pernah dilihat)

Teknik konservasi tanah secara vegetatif adalah setiap pemanfaatan tanaman/vegetasi maupun
sisa-sisa tanaman sebagai media pelindung tanah darierosi, penghambatlaju aliran permukaan,
peningkatan kandungan lengas tanah,serta perbaikan sifat-sifat tanah, baik sifat fisik, kimia maupun
biologi. Tanamanataupun sisa-sisa tanaman berfungsi sebagai pelindung tanah terhadap
dayapukulan butir air hujan maupun terhadapdaya angkut air aliran permukaan(runoff), serta
meningkatkan peresapan air ke dalam tanah

metode teknis yaitu suatu metode konservasi dengan mengatur aliran permukaan sehingga
tidak merusak lapisan olah tanah (Top Soil) yang bermanfaatbagi pertumbuhan tanaman.

Teknik konservasi tanah secara kimiawi adalah setiap penggunaan bahanbahankimia baik organik
maupun anorganik,yang bertujuan untuk memperbaikisifat tanah dan menekan laju erosi

Anda mungkin juga menyukai