Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PERKULIAHAN

IDENTITAS MATAKULIAH
Matakuliah/ sks : Supervisi Pembelajaran /3 sks
Program Studi/Kelas : PAI/A
Hari/jam kuliah : Jum’at
Dosen : Dr. Rahmat Hariyadi, M.Pd

DESKRIPSI MATAKULIAH
Dalam perkuliahan ini dibahas tentang: Peran kepala sekolah sebagai pemimpin dalam
pembelajaran (instructional leader), latar belakang supervisi, konsep dasar, teori-teori yang
menjadi landasan supervisi, ruanglingkup supervisi, pendekatan dan teknik-teknik
supervisi pembelajaran, serta penerapannya dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam,
dan supervisi bagi pengembangan mutu sekolah/madrasah.

TUJUAN MATAKULIAH
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu memiliki pemahaman
dan wawasan tentang Peran kepala sekolah sebagai pemimpin dalam pembelajaran
(instructional leader), latar belakang supervisi, konsepdasar, teori-teori yang menjadi
landasan supervisi, ruang lingkup supervisi, pendekatan danteknik-teknik supervisi,
supervisi pendidikan (pembelajaran) PAI, serta supervisi bagi pengembangan mutu
sekolah/ madrasah.

MATERI PERKULIAHAN
NO TOPIK PERKULIAHAN SUMBER RUJUKAN (UTAMA)
1. Pengantar: Penjelasan Materi dan
Sistem Perkuliahan
2 Konsep Dasar Supervisi  Zepeda 2007. Bab 1-2
 Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
Supervision: Theory into Practice Bab 1
 The Wiley Handbook of Educational
Supervision: Bab 2 dan 6
 Depdiknas.2008. Bab 2
3. Tugas Supervisi dan Peranan  Peter F. Oliva. 1984. Supervision for Today
Supervisor, serta pengetahuan Schools. New York: Longman
dan keterampilan yang harus  Zepeda. 2007. Instructional supervision:
dimiliki applying tools and concepts. Bab 2
4 Tugas Guru dan Faktor-faktor  Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt.
yang Mempengaruhi Kinerja Guru 1993. Supervision: A Redifinition Bab 5 dan 6
di Kelas: Komitmen, Kepuasan  Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
Kerja serta Iklim dan Budaya Supervision: Theory into Practice Bab 9 dan 13
Sekolah  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How
To Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab
1-2
5 Pengembangan Profesional Guru  The Wiley Handbook of Educational
dan Konsep Pembelajaran Orang Supervision: Bab 3 dan 4
Dewasa  Zepeda. 2007. Instructional supervision:
applying tools and concepts. Bab 7
6 Klasifikasi Guru Berdasarkan  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How
Kemampuan dan Komitmennya To Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab
1 s.d. 4
7 Pendekatan Direktif, Kolaboratif  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How
atau Nondirektif dalam Supervisi To Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab
6 s.d. 7
8 Mentoring dan Induksi Guru Baru  The Wiley Handbook of Educational
Supervisi Formal dan Informal Supervision Bab 12
 Zepeda, 2007: bab 3
9 Supervisi Klinis: Konsep dan  Zepeda, 2007: 4,5 & 6
Langkah-langkahnya  Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
(Disertai tayangan video) Supervision: Theory into Practice Bab 3
 The Wiley Handbook of Educational
Supervision Bab 11
 Depdiknas.2008. Bab 4
 Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt.
1993. Supervision: A Redifinition. Bab 13
 Clinical Supervision -- for teachers:
http://www.youtube.com/watch?
v=6GRv9aDR1e8
 Supervisi Kelas oleh Pengawas Sekolah:
PendampinganSaat Proses Pembelajaran:
http://www.youtube.com/watch?v=9EgsI-
BYaPk
10 Supervisi oleh rekan Sejawat  Zepeda, 2007: 9
 The Wiley Handbook of Educational
Supervision Bab 13-14
11 Jenjang Karir Guru dan Kebutuhan  Zepeda, 2007: Bab 7-8
terhadap Supervisi  The Wiley Handbook of Educational
Supervision, Bab 15
12 Teknik Supervisi Individual dan  Zepeda, 2007: bab 10-11
Kelompok, Pelaksanaan PTK serta  Depdiknas. 2008. Bab 3
Penggunaan Internet untuk  Depdiknas. 2009.
Supervisi  The Wiley Handbook of Educational
Supervision Bab 15
 The Turkish Online Journal of Educational
Technology – January 2013, volume 12 Issue 1
13 Kepala Sekolah sebagai Pemimpin  The Wiley Handbook of Educational
Pembelajaran (instructional Supervision Bab 22
Leader)  Zepeda, 2013: Bab 1 & 2
14 Pengembangan Profesional Guru  The Wiley Handbook of Educational
PAI Supervision Bab 23
 Jurnal-jurnal hasil penelitian tentang
pembelajaran PAI dan Supervisi PAI
 Buku-buku Metodologi Pembelajaran PAI

SISTEM PERKULIAHAN (DARING)


Selama perkuliahan dilaksanakan dengan sistem online, maka perkuliahan
dilaksanakan melalui saluran utama Google Classroom, juga melalui grup Whatsapp, dan
Zoom Meeting. Tata cara perkuliahan adalah sebagai berikut:
1. Dosen menyampaikan rencana perkuliahan dan bahan-bahan belajar (dalam bentuk
soft file) pada google classroom;
2. Mahasiswa mempelajari rencana perkuliahan dan bahan-bahan yang diberikan
oleh dosen, serta memperkaya dengan mendapatkan sumber-sumber belajar
lainnya;
3. Setiap pertemuan, sesuai jadwal kuliah: tiap-tiap mahasiswa meng-upload tulisan
hasil kajiannya sesuai topik yang ditentukan sebanyak 3-4 halaman di google
classroom. Bila diperlukan di akhir tugas mahasiswa dapat menyampaikan
pertanyaan;
4. Jawaban pertanyaan harus mengacu pada sumber referensi utama, dan
selebihnya dapat diperkaya dari sumber-sumber lain.
5. Dosen akan memberikan ulasan terhadap tugas-tugas yang diupload mahasiswa
serta pertanyaan yang diajukan. Peserta kuliah dapat mengulas, bertanya ataupun
menjawab pertanyaan dari peserta yang lain; dan
6. Ujian akan diberikan dalam bentuk penulisan makalah akhir, sesuai dengan topik-
topik yang dikaji dalam perkuliahan.

SUMBER, ALAT DAN MEDIA


BUKU BERBAHASA INGGRIS, AL:
Allan. A. Glatthorn. 1990. Supervisory Leadership. USA: Harper Collins Publishers (Printed)
Waite, Duncan. 1995. Rethinking Instructional Supervision: Notes on its Language and
Culture. London: The Falmer Press.
Glickman, Carl. D. Developmental Supervision. Alexandria: ASCD (Printed)
Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How To Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD
(Soft copy)
Kenneth Leithwood dkk. 2006. Successfull School Leadership. Universitry of Nottingham
Norman D. Powell. 2004. Supervision and Evaluation of Instructional Personnel. Riverside,
California: La Sierra University
Peter F. Oliva. 1984. Supervision for Today Schools. New York: Longman
Sally J. Zepeda. 2007. Instructional supervision: applying tools and concepts. New York: Eye
on Education (Printed) Soft Copy DAPAT DIBACA DI:
https://books.google.co.id/books?
id=pOHg90uouvwC&pg=PA29&lpg=PA29&dq=INSTRUCTIONAL+SUPERVISION+BOO
K+FREE&source=bl&ots=C5s4Tkpnyd&sig=ACfU3U1KzTIsL7FytfjNYHzZnuiaXtYmiw
&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwje2cGhtvDrAhUvH7cAHV2mD5k4HhDoATAGegQIAhAB
#v=onepage&q=INSTRUCTIONAL%20SUPERVISION%20BOOK%20FREE&f=false
Sally J. Zepeda. 2013. The Principal as Instructional Leader. New York: Eye On Education
Sally J. Zepeda and Judith A. Ponticell (Ed). 2019. The Wiley Handbook of Educational
Supervision. USA: John Willey & Son (Soft Copy)
Robert J. Marzano. 2011. Effective Supervision. Alexandria: ASCD
The Turkish Online Journal of Educational Technology – January 2013, volume 12 Issue 1
Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt. 1993. Supervision: A Redifinition. New York:
McGraw-Hill. (Printed)
Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective Supervision: Theory into Practice (Soft Copy)

BUKUBERBAHASA INDONESIA, AL:


Ali Imron. 2012. Supervisi Pembelajaran Tingkat satuan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Binti Maunah. 2009. SupervisiPendidikan Islam: TeoridanPraktik. Yogyakarta: Teras
Dadang Suhardan. 2010. SupervisiProfesional: Layanan dalam Meningkatkan Mutu
Pembelajaran di Era Otonomi Daerah. Bandung: Alfabeta.
Daryanto & Tutik Rahmawati. 2015. Supervisi Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media.
Depdiknas. 2009. Supervisi Akademik: Bahana Belajar Mandiri untuk Pengawas: Supervisi
Akademik. Jakarta: Depdiknas
Depdiknas. 2008. Metode dan Teknik Supervisi: Materi Pelatihan untuk Pengawas. Jakarta:
Depdiknas
Fahrudin. 2012. Supervisi Pendidikan. Medan: IAIN Medan
Lantip Diyat Prasojo & Sudiyono. 2015. Supervisi Pendidikan. Yogyakarta: Gava Media
Made Pidarta. 2009. Supervisi Pendidikan Kontekstual. Jakarta: Rineka Cipta.
Muhamamd Kristiawan, dkk. 2019. Supervisi Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Pupuh F & AA. Suryana. 2011. Supervisi Pendidikan dalam Pengembangan Proses
Pengajaran. Bandung: Aditama.
Rodliyah. 2014. Supervisi Pendidikan dan Pembelajaran. Jember: STAIN Jember Press
Syaiful Sagala. 2012. Supervisi Pembelajaran Dalam Profesi Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Tatang S. 2016. Supervisi Pendidikan. Bandung: Pustaka setia

SUMBER BELAJAR LAINNYA, AL:


1. www.ascd.org/
2. http://ema.sagepub.com
3. http://blog.k-12leadership.org/instructional-leadership-in-action
4. http://blog.teachboost.com
5. https://akhmadsudrajat.wordpress.com/
6. Clinical Supervision -- for teachers: http://www.youtube.com/watch?
v=6GRv9aDR1e8
7. Supervisi Kelas oleh Pengawas Sekolah: PendampinganSaat Proses Pembelajaran:
http://www.youtube.com/watch?v=9EgsI-BYaPk

PENILAIAN
1. Penilaian proses
a. Kehadiran
b. Ketepatan dalam penyelesaian tugas (mingguan dan tugaas akhir)
c. Bobot/kualitas tugas
d. Keaktifan dalam perkuliahan

2. Penilaian Hasil Ujian


a. Orisinalitas pemikiran
b. Komprehensivitas tinjauan
c. Relevansi referensi (sumber rujukan berbahas asing).

PENUGASAN
 Sebagai panduan dalam belajar, pada setiap pertemuan telah disiapkan pertanyaan-
pertanyaan untuk dikaji.
 Setiap mahasiswa diharapkan dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut,
dengan mempelajari sumber-sumber yang disiapkan dosen dan memperkaya dengan
sumber-sumber lain.
 Jawaban pertanyaan tersebut diupload di google classroom, sebagai bentuk kehadiran
dan pertisipasi mahasiswa (3-4 halaman).
 Pertanyaan sebagai panduan belajar adalah sebagai berikut.
NO TOPIK PERKULIAHAN SUMBER RUJUKAN (UTAMA)
1. Pengantar: Penjelasan Materi dan
Sistem Perkuliahan
2 Apakah supervisi pendikan itu?  Zepeda 2007. Bab 1-2
Apakah latar belakang, tujuan dan  Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
prinsip-prinsipnya? Supervision: Theory into Practice Bab 1
Bagaimana pelaksanaan supervisi  The Wiley Handbook of Educational Supervision:
di Indonesia saat ini, apakah sudah Bab 2 dan 6
sesuai dengan konsep supervisi  Depdiknas.2008. Bab 2
yang ideal?  Wawancara dengan pengawas/guru/pengalama
pribadi atau dari jurnal penelitian

3. Apakah tugas-tugas seorang  Peter F. Oliva. 1984. Supervision for Today


supervisor itu? Schools. New York: Longman
Apa saja peranan supervisor  Zepeda. 2007. Instructional supervision:
pendidikan? applying tools and concepts. Bab 2
Kepribadian, pengetahuan dan  Allan. A. Glatthorn. 1990. Supervisory
keterampilan apa yang harus
Leadership. USA
dimiliki?
4 Apa saja tugas seorang guru itu?  Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt.
Apa yang mempengaruhi 1993. Supervision: A Redifinition Bab 5 dan 6
penampilan (kinerja) guru di  Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
kelas? Supervision: Theory into Practice Bab 9 dan 13
Bagaimana pengaruh Komitmen,  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How To
Kepuasan Kerja serta Iklim dan Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab 1-2
Budaya Sekolah terhadap kinerja
guru?
5 Bagaimanakah seorang guru  The Wiley Handbook of Educational Supervision:
seharusnya terus mengembangkan Bab 3 dan 4
profesionalitasnya?  Zepeda. 2007. Instructional supervision:
Bagaimana seorang guru (sebagai applying tools and concepts. Bab 7
orang dewasa) belajar? Apa yang
harus diketahui oleh supervisro?
6 Bagaimanakah Klasifikasi Guru  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How To
Berdasarkan Kemampuan dan Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab 1 s.d. 4
Komitmennya menurut Glickman?
7 Apakah Pendekatan Direktif,  Glickman, Carl. D. Leadership For Learning: How To
Kolaboratif atau Nondirektif dalam Help Teacher Succeed. Alexandria: ASCD, Bab 6 s.d. 7
Supervisi itu? Bagaimana perilaku
supervisor dalam penerapannya?
8 Apakah Mentoring dan Induksi  The Wiley Handbook of Educational Supervision
bagi guru? mengapa hal ini perlu? Bab 12
Bagaimana supervisor  Zepeda, 2007: bab 3 dan 12
melaksanakan Supervisi Formal
dan Informal?
9 Apakah Supervisi Klinis itu?  Zepeda, 2007: 4, 5 & 6
Bagaimana langkah-langkahnya?  Wayne K. Hoy & Patrick B Forsyth. .... Effective
Problematika guru apakah yang Supervision: Theory into Practice Bab 3
cocok untuk dilakukan supervisi  The Wiley Handbook of Educational Supervision
klinis? Bab 11
(Disertai tayangan video)  Depdiknas.2008. Bab 4
 Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt.
1993. Supervision: A Redifinition. Bab 13
 Clinical Supervision -- for teachers:
http://www.youtube.com/watch?
v=6GRv9aDR1e8
 Supervisi Kelas oleh Pengawas Sekolah:
PendampinganSaat Proses Pembelajaran:
http://www.youtube.com/watch?v=9EgsI-BYaPk
10 Apakah supervisi dapat diberikan  Zepeda, 2007: 9
oleh rekan sejawat sesama guru,  The Wiley Handbook of Educational Supervision
bagaiomanalengkah-langkahnya? Bab 13-14
11 Apakah ada perbedaan kebutuhan  Zepeda, 2007: Bab 7-8
guru sessuai dengan Jenjang  The Wiley Handbook of Educational Supervision,
Karirnya? Bab 15
Bagaimana supervisor  Thomas J. Sergiovanni & Robert J. Starratt.
menghadapi guru yunior dan guru 1993. Supervision: A Redifinition Bab 5 dan 6
senior?
12 Apa sajakah Teknik Supervisi  Zepeda, 2007: bab 10-11
Individual dan Kelompok yang bisa  Depdiknas. 2008. Bab 3
dilakukan oleh supervisor?  Depdiknas. 2009.
Bagaimana supervisi melalui  The Wiley Handbook of Educational Supervision
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Bab 15
Bagaimana Penggunaan Internet  The Turkish Online Journal of Educational
untuk Supervisi? Technology – January 2013, volume 12 Issue 1
13 Apa yang dimaksud Kepala  The Wiley Handbook of Educational Supervision
Sekolah sebagai Pemimpin Bab 22
Pembelajaran (instructional  Zepeda, 2013: Bab 1 & 2
Leader)?
Apa yang harus dilakukannya?

14 Apa problematikan guruj PAI  The Wiley Handbook of Educational Supervision


dalam mengajar? Bab 23
Bagaimana idealnya  Jurnal-jurnal hasil penelitian tentang pembelajaran
Pengembangan Profesional Guru PAI dan Supervisi PAI
PAI?  Buku-buku Metodologi Pembelajaran PAI

Salatiga, 18 September 2020


Dosen Pengampu,

ttd
Dr. Rahmat Hariyadi, M.Pd

Anda mungkin juga menyukai