Anda di halaman 1dari 5

Rangkuman Teori Kinetik Gas

GAS IDEAL
Sifat-Sifat Gas Ideal

a. Berlaku hukum Newton tentang gerak


b. Partikel gas selalu bergerak secara acak atau sembarangan.
c. Tidak ada gaya tarik menarik/interaksi antarmolekul.
d. Ukuran molekul gas dapat diabaikan terhadap ukuran ukuran ruangan
tempat gas berada.
e. partikel gas terdistribusi merata dalam ruangan.
f. Tumbukan antar partikel bersifat lenting sempurna.

Hukum-hukum tentang Gas

Hukum Boyle

“pada suhu yang dibuat tetap, perkalian tekanan dan volume selalu konstan/tetap”.

Sehingga berlaku persamaan berikut :

PV =

konstan P1V1

= P2V2

Hukum Charles

“pada tekanan yang dibuat tetap, hasil bagi volume terhadap suhu akan selalu
bernilai konstan/tetap”.

atau :
Hukum gay-lussac

“pada volume yang dibuat tetap, hasil bagi tekanan terhadap suhu akan selalu
bernilai konstan/tetap “.

atau:

Hukum boyle-gay lussac

merupakan gabungan dari hukum boyle ,hokum charles , dan hokum gay lussac .di
dapat persamaan berikut:

Keterangan :

P1= Tekanan awal (N/m2)

P2=Tekanan akhir (N/m2)

V1=Volume awal(m3)

V2=Volume akhir (m3)

T1=Suhu awal (K)

T2=suhu akhir (K)

Persamaan umum gas

ideal Dirumuskan sebagai

berikut: PV = NkT atau PV =

nRT
Keterangan:

P = tekanan gas ideal (N/m2)

V = volume gas ideal(m3)

N = jumlah molekul zat

n = jumlah mol

k = konstanta Boltzmann(dimana k = 1,38 x 10-23J/K)

R = konsanta gas umum (dimana R=8,31J/Mol K)

T = suhu gas ideal (K)

mol zat (n) dapat ditentukan dengan persamaan.

Keterangan:

N = jumlah molekul zat

NA=bilangan Avogadro (6,02 x 1023 partikel)

m= massa partikel gas (gram)

Mr=massa relatif molekul gas

Hubungan Kecepatan Partikel Gas, Energi


Kinetik Dan Tekanan
Dalam gas ideal tekanan , suhu, dan kecepatan dapat ditentukan dengan persamaan
berikut.

Energi kinetik
Tekanan gas

Suhu gas

Kecepatan efektif

Keterangan:

N = jumlah partikel zat

EK = energi kinetik rata-rata(J)

M0 = massa partikel gas (kg)

Mr = massa molekul relatif (kg/mol)

ρ = massa jenis gas ideal(kg/m3)

k = konstanta Boltzmann(dimana k = 1,38 x 10-23J/K)

R = konsanta gas umum (dimana R=8,31J/Mol K)

T = suhu (kelvin)

Energi Dalam
yaitu energi kinetik partikel gas yang terdapat di dalam suatu ruang tertutup

U = N.Ek = Nf(½ KT)

Keterangan:
N =jumlah partikel

Ek = energi kinetik

f = derajat kebebasan

1. Gas monoatomic(f=3 seperti He , Ne, dan Ar)


2. Gas diatomi seperti H2,O2,N2

Suhu rendah (T = ±250k ), f=3

Suhu rendah (T = ±500k), f=5

Suhu tinggi (T= ± 1000 k ), f=7

Anda mungkin juga menyukai