Anda di halaman 1dari 1

Tugas terstruktur

Nama : Muhammad Lutfi

SMP Al Azhar Syifa Budi Samarinda

Secara mandiri carilah contoh konkret dari sumber referensi yang ada di buku maupun jurnal tentang
peran guru di era digital abad 21 sesuai Standar Teknologi Pendidikan Nasional untuk Guru
(National Educational Technology Standards for Teacher)/NETS-T!

Guru profesional abad 21 adalah guru yang mampu menjadi pembelajar sepanjang karir untuk
peningkatan keefekfifan proses pembelajaran siswa seiring dengan perkembangan lingkungan; mampu
bekerja dengan, belajar dari, dan mengajar kolega sebagai upaya menghadapi kompleksitas tantangan
sekolah dan pengajaran; mengajar berlandaskan standar profesional mengajar untuk menjamin mutu
pembelajaran; serta memiliki berkomunikasi baik langsung maupun menggunakan teknologi secara
efektif dengan orang tua murid untuk mendukung pengembangan sekolah (Hargreavas, 1997,2000;
Darling, 2006).
Contoh konkretnya adalah Keikutsertaan Indonesia dalam Programme for International Student
Assessment (PISA) sejak tahun 2000. Hasil penilaian dalam tes matematika dan sains untuk anak usia 15
tahun dari 72 negara OECD yang dilakukan tahun 2015 yang lalu, Indonesia berada pada posisi 62, jauh
ditinggalkan oleh Vietnam yang sudah menembus angka 10 besar bersama dengan Singapore yang berada
pada peringkat pertama.

https://journal.uny.ac.id/index.php/jmp/article/viewFile/3639/3112

Anda mungkin juga menyukai