Anda di halaman 1dari 16

KLIRING & PENYELESAIAN

PERDAGANGAN BERJANGKA

Graha Mandiri Lt 3 Jl. Imam Bonjol No. 61 Jakarta 10310 Indonesia


Tlp: 021-39833066, fax: 021-39833065 email: infokbi@ptkbi.com
PROFIL BISNIS

PT Kliring Berjangka Indonesia (Persero) yang dikenal dengan singkatan KBI, bergerak di bidang usaha kliring dan penjaminan penyelesaian
transaksi berjangka dan derivatif, sekaligus sebagai Pusat Registrasi Sistem Resi Gudang, penyelesaian dan penjaminan transaksi pasar fisik,
serta pengelola (administrator) Sistem Pengawasan Tunggal transaksi SPA.
SEJARAH PERSEROAAN

25 Agustus 1984 didirikan


dengan nama PT Kliring dan 1984
JaminanBursa Komoditi (KJBK)
Memperoleh Izin usaha sementara
Lembaga Kliring Berjangka
No. 01/VII/2000, PT KBJK mulai
2000 beroperasi sebagai lembaga
4 September
Memperoleh Izin usaha sebagai Lembaga kliring berjangka
Kliring Berjangka No. 128/BAPPEBTI/IX/2001,
18 Juni berganti nama menjadi
PT Kliring Berjangka Indonesia (Persero) 2001
dan memperoleh persetujuaan dari
Departemen Kehakiman dan Hak azasi Manusia PT KBI (Persero) memperoleh pengesahan
No.C-02517 HT 01.04.TH.2001 perubahan Anggaran Dasar dari mentri kehakiman
dan HAM No.C-28936 HT.01.04.TH.2003
2003 11 november tentang perluasan jasa layanan.Selain
itu PT KBI (Persero) juga mulai beroperasi dalam hal layanan
Sesuai SK mentri perindustrian dan perdagangan
kliring penjaminan dan penyelesaian transaksi bursa/pasar komoditi
No.650/MPP/10/2004 tanggak 18 Oktober, tentang
dan resi gudang
ketentuan penyelenggaraan fisik segera (Spot) dan
Penyerahan kemudian (Forward) komoditi argo, 2004
mendapat kesempatan untuk melakukan kliring
pernjaminan dan penyelesaian transaksi yang terjadi
di pasr lelang Spot-Forward PT KBI (Persero) ditugaskan untuk memberikan layanan kliring
dan penyelesaian transaksi atas kontrak berjangka derivatif
2005 indeks dan mata uang sesuai dengan SK BAPPEBTI No.55/BAPPEBTI/
KP/I/2005 tanggal 27 Januari tentang sistem perdagangan alternatif
VISI MISI PERUSAHAAN

VISI PERUSAHAAN

Menjadi perusahaan penjaminan penyelesaian transaksi komoditas


dan keuangan terbaik di Indonesia.

MISI PERUSAHAAN

Menyediakan layanan terbaik atas penjaminan penyelesaian


transaksi kontrak berjangka, Resi Gudang dan Pasar Fisik
Komoditas serta layanan informasi komoditas secara terintegrasi.

Meningkatkan layanan dan nilai tambah ekonomis para pemangku


kepentingan.
BIDANG USAHA

PBK (ETD & OTC-D) Perdagangan Berjangka Komoditi ( Exchange Traded Derivative & Over the Counter Derivative)

Kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi perdagangan berjangka di dalam & di luar
bursa berjangka, untuk mendukung tersedianya sarana pembetukan harga dan lindung nilai,
serta terpilihnya integritas finansial perdagangan berjangka

SRG Sistem Resi Gudang

Pusat registrasi resi gudang & derivative resi gudang, menatausahakan resi gudang,
memfasilitasi verivikasi dan konfirmasi data tentang Resi Gudang kepada pelaku
usaha,Bank,pengelola gudang serta memelihara integritas sistem
informasi resi gudang

PFK Pasar Fisik Komoditas

Kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi Pasar Fisik Komoditas, Spot -


Forward serta terpeliharanya integritas finansia pasar kommoditi nasional
MEKANISME TRANSAKSI KLIRING dan PENJAMINAN
TRANSAKSI YANG DI REGISTRASIKAN
KOMPOSISI TRANSAKSI TAHUN 2010 s.d 31 OKTOBER 2017

40.89% COMMODITY SPA


CURRENCY
14.12% 2016 PRIMIER
9.73%

15.00%
INDEKS
20.26%
SINGLE STOCK

41.82% COMMODITY SPA


CURRENCY
4.33% 2015 14.01% PRIMIER
INDEKS
15.84%
19.80% SINGLE STOCK

44.47% COMMODITY SPA


CURRENCY
2016
2017
1.86%
22.90% PRIMIER
INDEKS
10.97%
19.80% SINGLE STOCK
VOLUME TRANSAKSI ANGGOTA KLIRING PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA PERIODE TAHUN
2013 – JANUARI sd MARET 2018
SITNA (SISTEM INFORMASI NASABAH)

Latar Belakang dan Tujuan

Fasilitas SITNa

Fitur Transaksi (Buy dan Sell) 3 Bulan Terakhir


Dapat Diakses oleh Investor dan Anggota Kliring
Notifikasi Email dan SMS
SARANA RISK MANAGEMENT
REGISTRASI POSISI TERBUKA
PENYELESAIAN TRANSAKSI
PENYELESAIAN TRANSAKSI (Serah Fisik OLEIN / KOPI / KAKAO)
ILUSTRASI PERHITUNGAN MARGIN & SERAH FISIK
TERIMAKASIH
2017

Graha Mandiri Lt 3 Jl. Imam Bonjol No. 61 Jakarta 10310 Indonesia


Tlp: 021-39833066, fax: 021-39833065 email: infokbi@ptkbi.com

Anda mungkin juga menyukai