Anda di halaman 1dari 3

Langkah Alternatif Website CoralWatch

1. Buka website https://coralwatch.org/


2. Pada menu ‘Data’ pilih ‘Enter Data’

3. Kemudian pilih menu ‘CoralWatch Data’.

4. Akan muncul tampilan daerah kajian pengamatan karang sebagai berikut. Cari daerah
kajian pada kotak pencarian. Data dapat ditampilkan dalam bentuk list, map, gambar,
maupun grafik.
5. Klik ‘View’ untuk melihat hasil monitoring karang.
6. Salin informasi daerah kajian, waktu pengamatan, dan hasil monitoring karang ke
dalam sheet praktikum serta lakukan analisis.
Nb: Ini sebagai alternatif yang tidak disarankan dan pengetahuan aja ya kalau udah mentok
banget. Soalnya biasanya tidak terdapat gambar karangnya. Boleh juga dijadikan sebagai
pembanding dengan jurnal referensi kalian di analisis.

Anda mungkin juga menyukai