Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KD 3.3.1

Sekolah : SMPN 57 Surabaya


Mata pelajaran : PPKn
Kelas / Semester : VIII/ 1
Materi Pokok :Makna Tata Urutan Peraturan Perundang-undangan diIndonesia
Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan (3x20 menit)
Tahun Ajaran : 2020/2021

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pembelajaran daring dengan aplikasi Microsoft Teams, peserta didik dapat Menjelaskan
pengertian peraturan perundang-undangan; dengan mengembangkan sikap syukur kepada Tuhan
Yang Maha Esa, peduli, tanggungjawab, disiplin, saling menghormati dan menghargai.

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
1. Melalui vicon Microsoft Teams guru meyampaikan salam, berdoa, apersepsi, mengecek kehadiran,
kesiapan fisik non fisik, cakupan materi, tujuan, dan teknik penilaian
2. Melalui share Microsoft Sway peserta didik diminta untuk mengamati tayangan video dan membaca
materi PPKn Kelas VIII Bab 3 bagian A tentang Makna Tata Urutan Peraturan Perundang-undangan
di Indonesia
3. Peserta didik menjawab pertanyaan sesuai dengan tujuan pembelajaran melalui link Quizizz, dengan
materi Makna Tata Urutan Peraturan Perundang-undangan di Indonesia.
4. Peserta didik mengirim jawaban pertanyaan melalui link Quizizz.
5. Guru memfasilitasi peserta didik membuat simpulan, merefleksikan, memberikan umpan
balik, penugasan/penilaian, menyampaikan materi pembelajaran berikutnya, doa dan
salam melalui Microsoft Teams

C. PENILAIAN
1. Sikap : melalui ketepatan waktu menjawab link Quizizz dan cek list rubrik sikap yang
dibuat oleh guru
2. Pengetahuan : Melalui Quizizz peserta didik mengerjakan tugas untuk menjawab pertanyaan
tentang Peraturan Perundang-Undangan dalamSistem Hukum Nasional
3. Keterampilan : tugas membuat laporan hasil kegiatannya dalam kegiatan sehari-hari di rumah yang
dikirim melalui WA

Mengetahui Surabaya, 9 Agustus 2021


Kepala SMP Negeri 57 Surabaya Guru Mata Pelajaran

Ruti DIah Puspita Djelita,S.Pd Yogi Sumarsono,S.Pd


NIP.197112242000032006 NIP. 198810312020121001

1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
KD 3.3.2

Sekolah : SMPN 57 Surabaya


Mata pelajaran : PPKn
Kelas / Semester : VIII/ 1
Materi Pokok :Proses Penyusunan Peraturan Perundang-undangan
Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan (3x20 menit)
Tahun Ajaran : 2020/2021

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pembelajaran daring dengan aplikasi Microsoft Teams, peserta didik dapat Menjelaskan
Menjelaskan pengertian masing-masing peraturan perundang-undangan yang berlaku berdasar
Undang-undang No. 12 Tahun 2011; dengan mengembangkan sikap syukur kepada Tuhan Yang
Maha Esa, peduli, tanggungjawab, disiplin, saling menghormati dan menghargai.

E. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
1. Melalui Microsoft Teams guru meyampaikan salam, berdoa, apersepsi, mengecek kehadiran,
kesiapan fisik non fisik, cakupan materi, tujuan, dan teknik penilaian
2. Melalui share Sway peserta didik diminta untuk mengamati tayangan video dan membaca Materi
PPKn Kelas VIII Bab 3 bagian B tentang Proses Penyusunan Peraturan Perundang-undangan
3. Peserta didik menjawab pertanyaan sesuai dengan tujuan pembelajaran melalui link Quizizz, dengan
materi Proses Penyusunan Peraturan Perundang-undangan
4. Peserta didik mengirim jawaban pertanyaan melalui link Quizizz.
5. Guru memfasilitasi peserta didik membuat simpulan, merefleksikan, memberikan umpan
balik, penugasan/penilaian, menyampaikan materi pembelajaran berikutnya, doa dan
salam melalui Microsoft Teams

F. PENILAIAN
1. Sikap : melalui ketepatan waktu menjawab link Quizizz dan cek list rubrik sikap yang
dibuat oleh guru
2. Pengetahuan : Melalui Quizizz peserta didik mengerjakan tugas untuk menjawab pertanyaan
tentang Proses Penyusunan Peraturan Perundang-undangan
3. Keterampilan : tugas membuat laporan hasil kegiatannya dalam kegiatan sehari-hari di rumah yang
dikirim melalui WA

Mengetahui Surabaya, 9 Agustus 2021


Kepala SMP Negeri 57 Surabaya Guru Mata Pelajaran

2
Ruti DIah Puspita Djelita,S.Pd Yogi Sumarsono,S.Pd
NIP.197112242000032006 NIP. 198810312020121001

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 3.3.2

Hukum senantiasa ada dalam kehidupan masyarakat. Hukum itu mengikat seluruh anggota
masyarakat. Adakah suatu masyarakat tanpa hukum? Tidak ada, sekalipun masyarakat tersebut
hidup dalam suasana yang amat sederhana, terpencil dan tidak terpengaruh oleh teknologi.
Demikian juga dalam masyarakat perkotaan, nilai-nilai hukum mengikat dan harus dipatuhi
oleh warganya. Dalam hidup bernegara, hukum menjadi alat untuk menciptakan ketertiban dan
keadilan. Suatu masyarakat/negara pastilah hidupnya akan kacau apabila hukum tidak
dilaksanakan oleh masyarakat tersebut.

Jawablah soal-soal di bawah ini dengan benar!


1. Mengapa suatu masyarakat bisa kacau jika tidak ada hukum?
2. Bagaimana sebuah hukum dapat menciptakan ketertiban dan keadilan? Berikan contohnya!
3. Bagaimana sebuah peraturan negara dibuat dan cara menyebarluaskannya pada masyarakat?
4. Jika kalian adalah pembuat peraturan, bagaimanakah caranya agar masyarakat mau mematuhi
aturan yang telah dibuat?
5. Gambarkan dua buah situasi, dimana yang pertama masyarakatnya mematuhi hukum sedangkan
yang lainnya tidak mematuhi hukum, berikan opini kalian dengan memberi alasan siatuasi mana
yang akan dipilih.

3
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 3.3.3

Membiasakan menaati peraturan perundang-undangan dapat dilakukan dalam berbagai lingkungan


seperti sekolah, masyarakat, bangsa dan negara. Cobalah kalian amati perwujudan ketaatan tersebut
di lingkungan sekolah kalian! Tulislah hasil pengamatan kalian pada buku catatan atau lembaran
kertas!
1. Perwujudan menaati peraturan perundang-undangan di lingkungan sekolah,antara lain:
a. memakai seragam sekolah
b.
c.
2. Perwujudan menaati peraturan perundang-undangan di lingkungan masyarakatantara lain:
a. melaporkan ke pengurus RT apabila menerima tamu menginap di rumah
b.
c. .
3. Perwujudan menaati peraturan perundang-undangan di lingkungan bangsa dannegara antara
lain:
a. membayar pajak tepat waktu
b.
c.

Anda mungkin juga menyukai