Anda di halaman 1dari 1

NAMA:Muhammad Iqbal Mangkuluhur

NIM:7203144008

PRODI:Perencanaan Pembelajaran Bebasisi Digital

1. Deskripsikan perbedaan belajar dengan pembelajaran!


2. Deskripsikan perbedaan  mengajar dengan membelajarkan!
3. Pilih (mengajar atau membelajarkan) yang memungkinkan siswa sebagai pusat dari
pembelajaran, apa alasan kamu!
JAWABAN:

1. Jadi, dapat dikatakan bahwa belajar itu kegiatan jiwa raga yang menuju perkembangan pribadi manusia
seutuhnya. Pembelajaran merupakan penyediaan sistem lingkungan yang mengakibatkan terjadinya
proses belajar pada diri siswa dan mengajar untuk guru.
2.mengajar mengandung arti adanya interaksi langsung antara sumber ajaran seringkali berupa guru
dengan orang yang ingin belajar .Membelajarkan tidak mensyaratkan adanya interaksi langsung sehingga
seseorang dapat menyebabkan orang lain belajar dengan melalui media cetak seperti buku,makalah dan
lain-lain.
3.mengajar,karena ketika kita sedang mengajar seseorang yang kita ajar dapat berinteraksi dengan kita
sehingga jika ada hal-hal yang sekiranya kurang di pahami dari pembelajaran seseorang yg belajar tadi
dapat bertanya dengan si pengajar sehingga terciptalah pembelajaran yang lebih efektif.

Anda mungkin juga menyukai