Anda di halaman 1dari 2

RESUME UJIAN SELASA 31 AGUSTUS 2021

Mega Noviyanti Nurlita


1814201083
6B

Pasien dengan nama Ny.X berusai 70 th yang beragama islam dengan pendidikan
Sekolah Dasar yang bertempat tinggal di Colomadau. Pasien kini mengalami penurunan
kesadaran, kurang lebih 3 jam sebelum masuk RS, saat akan menyebrang dijalan depan
rumah, pasien ditabrak sepeda motor dari arah kiri kemudian pasien terjatuh dengan kepala
kanan membentur aspal. Waktu kejadian klien dalam keadaan sadar, pasien mengalami
muntah 1x berupa lendir, pasien mengeluh pusing oleh keluarga di bawa ke RS Kustati dan
sudah dipasang infuse serta sudah diberi obat-obatan dan sudah di CT scan. Kemudian pasien
dirujuk ke RSDM karena alasan biaya. Pasien belum pernah mondok di RS sebelumnya,
pasien tidak mempunyai riwayat penyakit hipertensi ataupun DM, pasien tidak mempunyai
alergi terhadap obat apapun.
Ketiaka dilakukan pemeriksaan di temukan. Jalan nafas terdapat sumbatan berupa
lendir tidak ada darah, tidak ada suara nafas seperti gurling, snorling, stridor, RR : 20 x/mnt,
nafas regular, tidak ada sianosis, tidak ada suara nafas ronchi maupun wheezing, tidak ada
nafas cuping hidung, dan tidak ada tarikan dinding dada. Tekanan Darah 140/90, Nadi 86
x/mnt, Suhu, 36,20C, capiraly refill normal kurang dari 2 detik, akral hangat, urine output
300 cc. Kesadaran pasien somnolen, nilai GCS E3M6V2total GCS :11, pupil anisokor lebih
besar kanan ;ka 4 mm ki 3 mm, reaksi pupil terhadap cahaya positif. Suhu pasien 36,20C,
terdapat jejas memar kebiruan di kaki, tangan bahu dan lengan.

1. Diagnosa Keperawatan : Bersihan jalan nafas tidak efektif


Jalan nafas terdapat sumbatan berupa lendir tidak ada darah, tidak ada suara nafas
seperti gurling, snorling, stridor,
Intervensinya : Melakukan suction agar jalan nafas efektif
2. DX : Resiko Perfusi cerebral tidak efektif
Kesadaran pasien somnolen, nilai GCS E3M6V2total GCS :11, pupil anisokor lebih
besar kanan ;ka 4 mm ki 3 mm, reaksi pupil terhadap cahaya positif
Intervensinya : Berikan cairan infusan Mannitol

Korbannya ditabrak kepala terbentur sebelah kanan sadar namun muntah lender tanpa darah
diagnose keperawatannya Kebersihan jalan nafas tidak efektif. Karna ada lendir yang
menyumbat bisa dilakukan suction.
Selanjutnya gangguan perfusi cerebral tidak efektif kenapa? Karena adanya tekanan
pada intra kranial tekanan di kepala di otak dan ada cairan
Kalo di otak ada tekanan normal kan akan terganggu jika ada benturan bisa meningkat
kenapa? Karna ada penyumbatan atau produksi cairan meningkat atau otaknya bengkak
Pasien yang jatuh ini kenapa ada TIK nya meningkat? Bisa jadi otaknya memar, edema. Kalo
otaknya edema atau memar berarti adanya penambahan volume lalu di apakan jika seperti
itu? Berarti otaknya harus di kecilin karena di otaknya ada peningkatan cairan harus di
berikan cairan infus yang bisa menarik cairan otak ke luar di kasih “Cairan Mannitol”

Anda mungkin juga menyukai