Anda di halaman 1dari 5
BUPATI KOTAWARINGIN BARAT KEPUTUSAN BUPATI KOTAWARINGIN BARAT NOMOR : 173/445/RSUD.TU TENTANG PENETAPAN BESARAN JASA TENAGA NON PEGAWAI NEGERI SIPIL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN BUN Menimbang Mengingat 1. ‘TAHUN ANGGARAN 2021 BUPATI KOTAWARINGIN BARAT, bahwa untuk memenuhi kebutuhan pegawai dalam rangka pelaksanaan penyelenggaraan pemerintahan daerah pada Rumah Sait Umum Daerah Sultan Imanuddin Pangkalan Bun, diperlukan tenaga non Pegawai Negeri Sipil; . bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a, perlu menetapkan Keputusan Bupati tentang Penetapan Besaran Jasa Tenaga Non Pegawai Negeri Sipil Rumah Sakit Umum Dacrah Sultan Imanuddin Pangkalan Bun Tahun Anggaran 2021; Undang-Undang Nomor 27 Tahun 1959 tentang Penetapan Undang-Undang Darurat Nomor 3 tahun 1953 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9) sebagai Undang-Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1820); Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851); Undang_undang Nomorl7 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286): ; Undang-Undang Nomor 1 ‘Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); . Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 10. 11. 12. 13. . Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambehen Penghasilan Negara Republik Indonesia Nomor 5679); . Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Nomor 6322); . Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310); . Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015, Nomor 2036) sebagaimana diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018 tentang Perubahan atas Peraturan atas Peraturan Menteri Delam Negeri Nomor 80 ‘Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018, Nomor 157); Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang Badan Layanan Umum Daerah (Berita Negara Republik Indoncsia Tahun 2018 Nomor 1213); Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 1 Tahun 2019 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Tahun 2019 Nomor ]); Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 10 Tahun 2019 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Tahun 2019 Nomor 10, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 98); Peraturan Bupati Kotawaringin Barat Nomor 3 Tahun 2018 tentang Pemberian Honorarium, Tunjangan Hari Raya dan Penyelenggaraan Program Jaminan Kesehatan, Jaminan Kecelakaan Kerja serta Jaminan Kematian bagi Pegawai Pomerintah dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat (Berita Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Tahun 2018 Nomor 3}; . Peraturan Bupati Kotawaringin Barat Nomor 58 Tahun 2020 tentang Pembentukan Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Unit Pclaksana Teknis Rumah Sakit Umum Daerah Sultan Imanuddin Heer Bun Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Kotawaringin Barat. Menetapkan KESATU KEDUA. KETIGA KEEMPAT KELIMA MEMUTUSKAN : Penetapan Besaran Jasa Tenaga Non Pegawai Negeri Sipil Rumah Sakit Umum Daerah Sultan Imanuddin Pangkalan Bun ‘Tahun Anggaran 2021; Besaran Jasa Tenaga Non Pegawai Negeri Sipil sebagaimana Diktum KESATU ditetapkan berdasarkan klasifikasi jasa tenaga dan atas jumlah hari masuk kerja dalam 1 (satu) bulan; Resaran .Jasa Tenaga non Pegawai Negeri Sipil sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA secara rinci tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini; Segala biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya Keputusan ini dibebankan pada DPA/PPA Rumah Sakit Umum Sultan Imanuddin Pangkalan Bun Tahun Anggaran 2021; Keputusan Bupati ini mulai berlaku sejak tanggal 01 Januari 2021. Ditetapkan di Pangkalan Bun pada tanggal, Januari 2021 LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI KOTAWARINGINBARAT NOMOR _: 173/445/RSUD.TU ‘TENTANG PEMBERIAN JASA TENAGA NON PEGAWAT NEGERI SIPIL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN BUN BESARA® JASA TENAGA NON PEGAWAI NEGERI SIPIL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN BUN TAHUN ANGGARAN 2021 No, | Hlssifitsst Jasa Tenaga Non PRS RSUD Sultan baer 2 Imannddin Pangkalen Bun 1. | Jasa Tenaga Kesehatan = Tenaga Dokter Spesialis ane 7 Tenaga Dolder Umum 3.209.000,00 Tenaga Perawat/Bldan /Nakes Lainnya Terampil (Pola 26 Hari Kerja/Bulan) 2.745.000,00 = “Tenaga Perawat/Bidan /Nakes Lainnya Terampil (Pola 30 Hari Kerja/Bulan} 3.168,000,00 ~ Tenaga Perawat/Bidan /Nakes Lainnya Abii (Pola 26 Hari Kerja/Bulan) 2.867.000,00 + Tenaga Perawat/Bidan/Nakes Lainnya Abii (Pola 30 Hari Kerja/Bulan) 3.309,000,00 7, _ | Jasa Tenaga Penanganen Prasarana dan Sarana Umum Jaa Tenaya Penunganian Prasarans dan Saran ‘Umum (Pola 26 Hari Kerja/Bulen) aoe ‘Jasa Tenaga Penanganan Prasarana dan Serana ‘Umum (Pola 30 Hari Kerja/Bulan} aeeoeees 3. | Jasa Tenaga Administrasi ‘Tenaga Administrasi (Pola 26 Hari Kerja/Bulan) 2.626,000,00 ‘Tenaga Administrasi (Pola 30 Hari Kerja/Bulan) 3.030.000,00 4. | jasa Tenaga Operator Komputer “Tenaga Operator Komputer (Pola 26 Hari eeebulan) 0 2.867.000,00 "Tenaga Operator Komputer (Pola 30 Hari pan 3.909,000,00 5. T jase Tenaya Keurmminan (Pola 26 Hurl Kerja/Bulan) 2.626.000,00 ‘Jasa Tenaga Keamanan (Pola 30 Hari Kerja/Bulen) '3,030.000,00 © | Sasa Tenaga Supir Ambulance 3.030.000,00 7. | Jasa Tenaga Jura Masak 3.030.000,00 8. | Jasa Tenaga Informasi dan Teknologi +2.867.000,00 % | Jasa Tenaga Pembantu Orang Sakit Jasa Tenaga Pembantu Orang Salt (Pola 26 Hari 7 |___2:626.000,00 Jasa Tenaga Pembaniu Orang Sakit (Pola 30 Hari ee i 3.030,000,00 10. | jasa Tenaga Binatu | Jasa Tenaga Binatu (Pola 26 Hari Kerja/Bulan} 2.626,000,00 ‘Jasa Tenaga Binatu (Pola 30 Hari Kerja/Bulan} 3.030.000,00 11.) Jasa Tenaga CSSD Jasa Tenaga CSSD (Pola 26 Hari Kerja/Bulan) 2.626.000,00 Jasa Tenaga CSSD [Pola 30 Hari Kerja/Bulan) 3.030,000,00 12." | Jasa Tenaga Kamar Jenazah | Jasa Tenaga Kamar Jenazah (Pola 26 Hart eae Kerja/Bulan) stege Tenaga Ramer Jenosah (rala-s0 Hert 3.030,000,00 13. | Jase Tenaga Pramusafi 3.030.000,00

Anda mungkin juga menyukai