Anda di halaman 1dari 1

IKHTIAR, DO'A DAN TAWAKKAL

NAMA: NABILA KHAFIFA


KELAS: XII MIPA 2
NO.ABSEN: 22

Berawal dari mengikuti ekstrakurikuler paskibra SMA Negeri 1 GERUNG disitulah kerja keras saya
dimulai. Ikhtiar saya pada saat itu berupa dengan rajin Latihan, bina fisik dan memperbaiki asupan gizi
semuanya saya lakukan untuk membahagiakan orang tua. Tidak lupa juga saya memohon kepada Allah
SWT. Akan tetapi takdir berkata lain, datangnya pandemi menjadikan hadiah untuk kedua orang tua
gagal tercapai. Saya tak pernah menyalahkan keadaan, Allah SWT. pasti sudah menyiapkan rencana yang
terbaik untuk setiap hambanya. Kini saya sedang duduk di bangku kelas 12 SMA, ada tanggung jawab
selanjutnya yang harus di emban. Kini saya sedang mempersiapkan jenjang Pendidikan selanjutnya
dimana saya ingin membahagiakan kedua orang tua dengan melanjutkan pendidkan SMA ke tingkat
yang lebih tinggi. Kali ini target dan kesempatan tidak akan ku sia-siakan, kewajiban sebagai pelajar saya
jalankan tak lupa juga berdoa memohon kelancaran agar dimudahkan segala proses yang saya tempuh
ini. Setalah saya berusaha, saya menyerahkan semua hasil kepada Allah SWT. karna sudah tentu pilihan-
Nya terbaik. Ikhtiar diartikan berusaha, karena pada hakikatnya orang yang berusaha adalah berarti
memilih. Memilh bekerja dari pada tidak bekerja, memilih sekolah dari pada tidak sekolah dan secara
istilah, ikhitar beraerti melakukan suatu kegiatan dengan maksud untuk memperoleh suatuhasil yang
dikehendaki. Banyak ayat Al-qur'an maupun hadits yang menyuruh kita untuk selalu berikhtiar, baik
yang bersifat perintah secara tegas maupun yang bersifat motivasi. Adapun dalil-dalil yang mewajibkan
manusia untuk berikhtiar antara lain sebagai berikut :

َ ‫ْ ِتُفلُح‬
‫ون‬ ‫َ َ َّلعُل ْكم‬ ‫ِكَث ًيرا‬ ‫َهَّللا‬ ‫َ ْو ُاذ ُكروا‬ ‫ِهَّللا‬ ِ ْ ‫َف‬
‫ضل‬ ‫ِ ْمن‬ ‫َ ْاو ُبتَغوا‬ ِ ‫اَأْل ْر‬
‫ض‬ ُ ِ ‫َ ْفانت‬
‫َشروا ِفي‬ ‫لصاَل ُة‬
َّ ‫ا‬ َ ِ ‫ُق‬
‫ضي ِت‬ ‫ِ َفإذا‬
Artinya :
"Apabila sholat telah dilaksanakan, maka bertebaranlah kamu dimuka bumi, carilah karunia Allah, dan
ingatlah Allah banyak-banyak agar kamu beruntung .

Doa merupakan suatu permohonan atau permintaan yang bersifat baik terhadap Allah SWT, seperti
meminta kesehatan, keselamatan, rezki yang halal dan tabahan dalam menjalani kehidupan. Sebaiknya
kita semua meminta atau berdoa kepada Allah SWT setiap waktu, setiap saat, kapanpun dan dimanapun
karena selalu didengar oleh-Nya.

Tawakkal adalah suatu sikap mental seorang yang merupakan hasil dari keyakinannya yang bulat
kepada Allah, karena di dalam tauhid ia diajari agar meyakini bahwa hanya Allah yang menciptakan
segala-galanya, pengetahuanNya Maha Luas, Dia yang menguasai dan mengatur alam semesta ini.

Anda mungkin juga menyukai