Anda di halaman 1dari 7

Informasi Seputar Masterclass Mission

● Detail Kompetisi
Masterclass Mission hadir kembali dan resmi dimulai!
Masterclass Mission merupakan kompetisi belajar khusus untuk siswa yang
berlangganan Quipper Video Masterclass. Gunakan seluruh fitur Masterclass
dan dapatkan poin untuk raih hadiah menarik!
Kompetisi berlangsung selama 1 bulan (1 sampai 31 Desember
2021). Yang perlu kamu lakukan yaitu belajar semaksimal mungkin bareng
Masterclass dengan cara :

Fitur Masterclass

1 Aktif berdiskusi dengan Coach di fitur Online Coaching ✅


2 Aktif berdiskusi dengan Tutor di fitur Ask Tutor ✅
3 Menonton video pembelajaran di Study Plan ✅
4 Menjawab quiz dan latihan soal di Study Plan ✅
5 Secara mandiri menonton video pembelajaran di Quipper ✅
6 Secara mandiri menjawab quiz dan latihan soal di Quipper ✅
7 Daftar dan aktif mengikuti acara Live Class Ask Tutor ✅
8 Daftar dan aktif mengikuti acara Live Class Online Coaching ✅
Untuk bisa keluar sebagai pemenang, wajib banget nih aktif
menonton video pembelajaran, mengerjakan quiz dan menggunakan
semua fitur Masterclass, Quipperian. Semakin aktif kamu belajar berarti
semakin terbuka kesempatan jadi juara Masterclass Mission! 🏆🏆🏆
Masterclass Mission - 1
Jangan kasih kendor ya, karena banyak banget yang belajar pakai
Quipper Video Masterclass! 🔥💪
● Komunikasi selama Kompetisi
Coach akan menyampaikan informasi terkait Masterclass Mission
melalui fitur Masterclass/Online Coaching.

Supaya nggak ketinggalan informasi, pastikan kamu sering membuka


aplikasi/mengecek akun kamu melalui fitur Masterclass/Online Coaching ya!
Nah, Coach juga akan menyebarkan informasi tentang Peringkat
Sementara yang bisa kamu akses ketika coach menginformasikan

Masterclass Mission - 2
leaderboard mingguan. Kamu bisa monitor nih, total poin yang kamu peroleh
dan cek peringkat secara berkala supaya makin termotivasi mengejar
peringkat di posisi atas!

Nah untuk final leaderboard, tampilannya seperti di bawah ini ya.


Quipper akan umumkan pemenang melalui coach dan Live Class.

Masterclass Mission - 3
● Skor/Poin Setiap Fitur Masterclass
Quipperian? Berapa ya kira-kira poin yang bisa didapatkan dari setiap
aktivitas? Aku juga harus bikin strategi seperti apa ya biar cepat naik dan ada di
peringkat 1 ntar~ Yukkk cekidot 👇👇
● Fitur Online Coaching, mendapat 200 poin jika kamu aktif berdiskusi
dengan Coach minimal 1 minggu sekali.
● Fitur Ask Tutor, mendapatkan 150 poin jika kamu minimal
menggunakan 1 sesi tutoring dalam satu minggu.

● Fitur Study Plan, mendapat 75 poin per video yang ditonton. Jadi kalau
ada 10 video, kamu akan dapat 750 poin. Kemudian jika kamu
mengerjakan semua quiz-nya kamu akan mendapat 25 poin per soal.
Kalau ada 10 soal yang kamu kerjakan berarti kamu dapat 250 poin.
● Untuk bisa mendapatkan materi Study Plan, kamu bisa berdiskusi
dengan Kakak Coach ya.

Masterclass Mission - 4
● Kamu juga akan mendapat poin jika kamu aktif menonton video
pembelajaran secara mandiri sebesar 50 poin per video. Kemudian
jika kamu lanjut mengerjakan semua quiz-nya kamu akan mendapat
20 poin per soal. Kamu bisa masuk ke menu Course List/Daftar Materi
untuk belajar secara mandiri.

● Nah, setiap minggu juga ada Live Class yang bisa kamu ikuti. Selain
mendapat poin, tentu kamu akan mendapat ilmu dan temen baru lho.
● Ikut Live Class Ask Tutor akan mendapat 75 poin per sesi.
● Ikut Live Class Online Coaching akan mendapat 150 poin.

Masterclass Mission - 5
● Pemenang dan hadiah
Akan ada masing-masing 3 pemenang untuk setiap kelas 10, kelas
11 dan kelas 12 (total 9 pemenang). Tenang, kalian nggak akan
berkompetisi sama kakak kelas atau adik kelas kok~ hehehe
Hadiah bagi pemenang adalah e-wallet/uang dengan rincian sebagai
berikut:

Kategori E-wallet

Juara 1 Rp200,000

Juara 2 Rp150,000

Juara 3 Rp100,000
Belum termasuk pajak
Selain itu, peserta juga akan mendapatkan e-certificate/sertifikat
digital, dengan syarat:
○ Berpartisipasi hingga akhir periode kompetisi dan menunjukan
peningkatan skor setiap minggu
○ Harus bisa mencapai skor minimal yaitu 5000

Hadiah akan dikirimkan setelah periode kompetisi berakhir. Bagi yang


tidak memiliki e-wallet; nggak apa-apa kok! Nanti mimin akan kontak kamu
via WhatsApp untuk menanyakan rincian rekening untuk transfer hadiahnya
ya!
Nah, selain itu semua, hadiah yang paling keren ren ren reeeeen untuk
para peserta adalah: semakin siap untuk SEMESTER BARU! Karena kalian
sudah belajar banyak setiap minggunya, pasti kalian jadi lebih siap dan lebih
besar kemungkinan untuk dapat nilai bagus! Psssst, kalau nilai rapot kamu
bagus, kamu bisa ikut tes dan lolos SBMPTN ke Perguruan Tinggi Impian
kamu juga lho. Fix menang banyak!

Masterclass Mission - 6
● Tanggal Penting
Tanggal Momen

1-31 Desember 2021 Periode kompetisi; ayo belajar yang banyak!

Setiap Jumat Pemberitahuan peringkat sementara via coach

5-7 Januari 2022 Pengumuman pemenang via coach dan Live Class

14 Januari 2022 Batas akhir pengiriman hadiah

● Pertanyaan lanjutan
Kalau kamu ada pertanyaan lebih lanjut tentang Masterclass Mission,
boleh ditanyakan ke coach ya~ Semangat Quipperiaaaaan! 💪💪💪💪💪

Masterclass Mission - 7

Anda mungkin juga menyukai