Anda di halaman 1dari 1

Patung adalah benda tiga dimensi karya manusia yang diakui

secara khusus sebagai suatu karya seni. Orang yang


menciptakan patung disebut pematung. Tujuan penciptaan
patung tersebut untuk menghasilkan karya seni yang dapat
bertahan selama mungkin.
Selamat pagi saya Steven dari kelas XI MIPA akan menceritakan
tentang patung dirgantara. Patung dirgantara atau biasa yg
lebih dikenal sebagai patung pancoran merupakan salah satu
monumen patung yang terdapat di Jakarta.
Patung ini merupakan sebuah ide dari presiden soekarno yang
dirancang oleh Edhi Sunarso pada tahun sekitar 1964 - 1965
dengan bantuan dari Keluarga Arca Yogyakarta.
Patung ini dibuat bertujuan Untuk memperingati dan
menghormati para pahlawan penerbang Indonesia yang
melambangkan dunia penerbangan Indonesia dan
menggambarkan manusia angkasa, yang berarti
menggambarkan semangat keberanian bangsa Indonesia untuk
menjelajah angkasa.
Maka dari itu, Mari kita terus maju bersama dengan rasa
semangat dan berani, terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai