Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan hidayah-Nya kami
dapat menyelesaikan penyusunan Laporan Hasil Extrakurikuler Pramuka Gugus Depan
15.119 – 15.120 Pangkalan SMA PGRI Yosowilangun pada tahun ajaran 2021/2022.
Laporan hasil ini merupakan acuan bagi pembina pramuka serta dewan ambalan
dalam menjalankan aktivitas atau kegiatan kepramukaan di lingkungan Pangkalan SMA
PGRI Yosowilangun.
Diharapkan dengan selesainya penyusunan laporan hasil ini pelaksanaan kegiatan
kepramukaan pada Gugus Depan 15.119 – 15.120 Pangkalan SMA PGRI Yosowilangun
dapat terarah, terencana, dan berhasil dengan baik dengan baik sehingga berkontribusi positif
bagi peningkatan mutu Pendidikan di lingkungan SMA PGRI Yosowilangun.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan hasil ini masih jauh dari
sempurna. Oleh sebab itu, saran dan kritik yang membangun akan kami harapkan demi
kesempurnaan Laporan Hasil Extrakurikuler Pramuka. Akhirnya semoga program kerja ini
bermanfaat bagi kita semua.

Yosowilangun, 14 Agustus 2021

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai