Anda di halaman 1dari 5

Peran pemuda dalam memperdayakan terhadap ternak domba di

KP. Kiara payung

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

bicara tentang pemuda penulis teringat akan perkataan presiden pertama

republik Indonesia Soekarno ,dalam artikel Wiwin sisi Wantini dan Soekiyono ia

pernah mengatakan:

Beri aku 1000 orang tua ,niscaya akan ku cabut gunung Semeru dari akarnya beri

aku 10 pemuda maka ku guncangkan dunia

Dari ungkapan di atas bahwa pemuda yang mempunyai potensi daya kekuatan

yang luar biasa, karena para pemudalah harapan bangsa yang Akan menjadi

kepemimpinan estapeta dan pemegang kendali ke mana tujuan bangsa Indonesia

ke depannya dalam kesejahteraannya

Agar Indonesia bisa terus berkembang dan di pandang sebagai sebuah negara

maju yang diakui dimata dunia maka dari itu peranan pemuda memiliki nilai

yang lebih sebagai pusat dari kemajuan sebuah negara ,akan tetapi peranan

pemuda ini dapat mengalami perubahan berdasarkan lingkungannya masing-

masing

Sebagaimana Syekh Mustofa ala ghalayani seorang pujangga Mesir pernah

berkata :
‫ان في يدالشبان امراالمة وفي اقدامها حيا تحا‬

“Sesungguhnya di tangan pemudalah letaknya suatu umat, dan dikaki

merekalah terdapat kehidupan umat”(H.R Ahmad)

Berdasarkan penafsiran ayat beserta perkataan syekh Mustofa Al ghalayani

seorang pujangga Mesir mengingatkan betapa pentingnya remaja dan pemuda

sebagai generasi penerus bangsa ,melalui pernyataan tersebut ,terlihat jelas bahwa

peran pemuda diperlukan sebagai sarana mempertahankan kedaulatan bangsa dan

negara tentunya kekuatan pemuda haruslah disertai dengan pembinaan

Pembinaan secara serius dan mendalam agar tercapainya kemajuan dan sukses

sebuah bangsa

‫ْف قُ َّوةً ثُ َّم َج َع َل ِم ۢ ْن بَ ْع ِد‬ ‫هّٰللَا‬


َ ‫ْف ثُ َّم َج َع َل ِم ۢ ْن بَ ْع ِد‬
ٍ ‫ضع‬ َ ‫ُ الَّ ِذيْ َخلَقَ ُك ْم ِّم ْن‬
ٍ ‫ضع‬

ْ‫ق َما يَ َش ۤا ۚ ُء َوهُ َو ْال َعلِ ْي ُم ْالقَ ِدي‬


ُ ُ‫ض ْعفًا َّو َش ْيبَةً ۗيَ ْخل‬
َ ‫قُ َّو ٍة‬

Allahlah yang menciptakan kamu dari keadaan lemah, kemudian Dia

menjadikan(kamu) setelah keadaan lemah itu menjadi kuat kemudian Dia

menjadikan (kamu) setelah kuat Itu lemah (kembali) dan beruban Dia

menciptakan apa yang Dia kehendaki dan Dia maha mengetahui ,maha kuasa.

jadi pemudalah yang berada di fase keadaan kuat di antara dua yang lemah dan

untuk Membina pemuda bisa dilakukan dengan berbagai cara dan sarana ,di

antaranya yaitu :

-Bisnis pertanian yaitu dengan cara tani di ladang dengan cara menanam sayur

sayuran dan tumbuhan lainnya


-bisnis transportasi yaitu dengan cara menggunakan alat transportasi contohnya

yaitu ojek dan angkutan umum

-bisnis perdagangan yaitu dengan cara dagang contohnya berjualan dipasar

-dan bisnis peternakan yaitu ada beberapa macam diantarnya sapi dan kambing

Maka dari itu ada cara untuk melakukan pembinaan terhadap pemuda yaitu

salah satunya melalui peternakan kambing

Kambing merupakan ternak ruminansial kecil yang banyak dipelihara di

indonesia dalam skala kecil di daerah perdesaan, kambing juga termasuk ternak

kecil didaerah tropis ,yaitu sebagai sumber pendapatan terutama bagi Buruh tani

yang tidak mempunyai lahan(garapan).usaha ternak di pedesaan Biasanya

berjumlah sedikit 5-8 ekor setiap keluarga ,dan domba tersebut dipelihara secara

tradisional dengan memanfaatkan kekayaan alam di sekitar tempat tinggal

peternak ataupun kebun secara kepemilikan/garapan, selain itu kambing juga

memiliki adaptasi yang baik terhadap berbagai keadaan,

Peternakan rakyat pedesaan ini melakukannya secara sambilan karena masih

menggunakan tenaga kerja sendiri dengan tujuan untuk menjadi tabungan dan

Pengeluaran kambing apabila dibutuhkan, khususnya peternakan di KP kiara

payung Rt.01 Rw.03 desa. Cipada Kec. Cikalongwetan kab. Bandung barat, maka

dari itu bagian dari untuk menyalurkan sebuah bisnis yang diperankan oleh kaum

pemuda ,maka pemudalah yang harus bergerak menjalankan peternakan

Didaerahnya masing-masing

Maka berdasarkan uraian di atas peneliti tertarik untuk melakukan penelitian

mengenai minat pemuda dalam berternak kambing ,maka dilakukannya penelitian


dengan judul “peran pemuda dalam memperdayakan terhadap ternak

kambing di KP kiara payung”

B .Rumusan masalah

1. apakah faktor sosial ekonomi berpengaruh terhadap peran pemuda dalam

memperdayakan ternak domba di kiara payung?

2. Apa dasar masyarakat KP kiara payung memilih beternak domba?

3. Pendapat mana yang paling kuat bahwa peran pemuda bisa

memperdayakan ternak domba terhadap faktor ekonomi?

C. Tujuan masalah

1. Untuk mengetahui pengaruh sosial ekonomi terhadap minat pemuda dalam

peternakan domba di KP kiara payung Rt 01 Rw 03 desa cipada

2.untuk melihat alasan masyarakat menentukan pilihan untuk beternak kambing

di kp kiara payung Rt 01 Rw 03 desa cipada

3.untuk mengetahui apakah bisa peran pemuda menghasilkan dan berhasil

dalam memperdayakan dan mendapatkan pengahasilan dari ternak domba tersebut

D. metode penelitian

Anda mungkin juga menyukai