Anda di halaman 1dari 5

Nama: Adventna Amanda Konstantita

Kelas : XI IPA 4

Mapel: PPKN

Uji Kompetensi 2

Hal 79, bagian A.

1. Pak Mei adalah seorang pengamat hukum. Pak Mei mencermati materi muatan dalam undang-
undang yang baru saja dibuat dan disahkan oleh badan resmi yang berwajib. Menurut pak Mei,
beberapa pasal dalam undang-undang tersebut bertentangan dengan ketentuan dalam konstitusi.
Apabila Pak Mei hendak mengajukan pengujian terhadap materi muatan tersebut, ia dapat mengajukan
permohonan kepada....

a. pengadilan tata usaha negara

b. Mahkamah Konstitusi

c. pengadilan umum

d. Mahkamah Agung

e. Presiden

2. Pengadilan di lingkungan peradilan umum yang memiliki wewenang memeriksa, memutus, serta
menyelesaikan perkara pidana dan perkara tingkat pertama adalah...

a. Pengadilan anak

b. Pengadilan tinggi

c. Pengadilan militer

d. Pengadilan negeri

e. Pengadilan tata usaha negara

3. Peradilan yang berwenang memeriksa, mengadili, memutus, dan menyelesaikan perkara antara
orang-orang yang beragama Islam sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. Dasar hukum
peradilan x adalah...

a. Undang-undang Nomor 31 Tahun 1997

b. Undang-undang Nomor 24 Tahun 2003

c. Undang-undang Nomor 48 Tahun 2009


d. Undang-undang Nomor 50 Tahun 2009

e. Undang-undang Nomor 51 Tahun 2009

4. Bacalah wacana berikut!

X adalah seorang konsultan keuangan. X mempengaruhi Y untuk menjadi investor di bursa


komoditas salah satu perusahaan swasta. X membuat perjanjian investasi dengan Y secara ilegal
tanpa sepengetahuan perusahaan swasta tersebut. Atas dasar perjanjian investasi ia mengirimkan
uang sebesar Rp500.000.000. Akan tetapi X tidak kunjung memberikan bonus sebagaimana pernah
diiming-imingkan kepada Y.

Berdasarkan kasus tersebut, X dapat diproses melalui peradilan umum dengan alasan...

a. Y melakukan tindakan wanprestasi

b. X telah melakukan tindakan pidana

c. X telah melakukan tindakan perdata

d. tindakan X mengganggu stabilitas ekonomi

e. tindakan X menghambat pembangunan infrastruktur

5. Mahkamah Konstitusi mempunyai sembilan orang anggota hakim konstitusi yang di ajukan masing-
masing tiga orang oleh...

a. MA, KY, dan DPR

b. MA, DPR, dan MPR

c. KY, DPR, dan presiden

d. MA, DPR, dan Presiden

e. Presiden, MPR, dan DPR

6. Perhatikan gambar berikut!


Pengadilan seperti gambar di atas memiliki wewenang...

a. memutus prakara dengan terdakwa tingkat kapten ke bawah

b. mengadili perkara pidana dan perkara perdata di tingkat banding

c. menyelesaikan perkara antara orang-orang yang beragama Islam di bidang perkawinan

d. menguji peraturan perundang-undangan dibawah undang-undang terhadap undang-undang

e. memutus sengketa yang timbul dalam bidang tata usaha negara antara orang atau badan hukum
perdata dengan badan atau pejabat tata usaha negara

7. Bu Sandi menjadi korban tabrak lari ketika hendak kepasar. Akibat kecelakaan tersebut, bus Andi
mengalami luka berat. Pelaku penabrakan berhasil diamankan. Berdasarkan putusan pengadilan negeri,
pelaku divonis pidana penjara 3 tahun dan denda sebesar Rp5.000.000,00. Anak Bu sandi tidak
menerima keputusan tersebut karena dinilai tidak sepadan dengan penderitaan ibunya. Tindakan
lanjutan yang dapat dilakukan oleh anak dari Bu sandi untuk memperoleh keadilan adalah...

a. mengajukan kasasi ke mahkamah agung

b. membuat surat terbuka kepada presiden

c. mengajukan banding ke pengadilan tinggi

d. mengajukan keberatan kepada mahkamah agung

e. membawa perkara ke pengadilan negeri di daerah lain

8. Perhatikan gambar berikut!


Wewenang lembaga sesuai gambar diatas adalah...

a. memutus perselisihan hasil pemilihan umum

b. Memutus sengketa kewenangan lembaga negara

c. Menguji undang-undang terhadap undang-undang dasar

d. Mengadili pada tingkat pertama dan terakhir yang putusannya bersifat final

e. Menguji peraturan perundang-undangan dibawah undang-undang terhadap undang-

undang

9. Peradilan dengan dasar hukum undang-undang Nomor 31 tahun 1997 berwenang mengadili tindakan
pidana dengan subjek hukum...

a. lembaga kemasyarakatan

b. orang beragama Islam

c. angkatan bersenjata

d. lembaga negara

e. wajib pajak

10. Pak Heri seorang hakim. Hari ini Pak Heri akan menjadi hakim dalam persidangan kasus pembubaran
partai politik. Pernyataan tersebut menegaskan bahwa Pak Heri bekerja di lembaga...

a. Komisi Yudisial

b. peradilan umum

c. Mahkamah Agung

d. Mahkamah Konstitusi
e. peradilan tata usaha negara

Anda mungkin juga menyukai