Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Sekolah : SMP Kristen Anugerah Langgur


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VIII/I
Materi Pokok : Gerak Pada Makhluk Hidup
Alokasi Waktu : 1 TM
KD : Menganalisis gerak pada makhluk hidup, sistem gerak
pada manusia, dan upaya menjaga kesehatan

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran Peserta didik menyebutkan berbagai alat gerak
pada hewan dan tumbuhan

B. Metode Pembelajaran
Kooperatif dengan person investigasi

C. Media Dan Sumber Belajar


Sumber Belajar : Materi yang sudah disiapkan oleh guru,
buku referensi lain atau google
Media belajar : Aplikasi google classroom dan Modul Belajar

D. Langkah Langkah Pembelajaran


Tahap Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal Siswa membaca materi yang sudah
disapkan
Kegiatan Inti  Peserta didik melakukan
investigasi alat gerak
tumbuhan dan hewan yang
ada disekitar halamn
rumahmu
 Kerjakan tugas yang
diberikan oleh guru dengan
teliti dan tekun
Kegiatan Akhir  Setiap peserta didik
mempersiapkan hasil
investigasi

E. Penilaian
1. Sikap
2. Pengetahuan (Tes Tulis)

Langgur, Juli 2020

Wakasek Kurikulum Guru Mata Pelajaran

M.S.Silubun,S.Psi Febi Hurulean,S.Pd


NIP : 19850324200904 2 006 NIP : 19860202 200904 2 005

Mengetahui
Kepala SMP Kristen Anugerah Langgur

DJ.R.Moriolkosu,S.Sos,S.Pd
NIP : 19710121 199412 1 001
Lembar Kegiatan Peserta Didik
(LKPD)
MACAM ALAT GERAK PADA MAKHLUK HIDUP

Nama Siswa : ........................................................

Ayo Kita Lakukan

TUJUAN :
Menyebutkan berbagai alat gerak pada Hewan dan Tumbuhan
A. TINJAUAN PUSTAKA
Gerak adalah satu ciri makhluk hidup. Gerak adalah perubahan posisi tubuh
suatu makhluk hidup terhadap suatu titik acuan Gerak terbagi 2 yaitu Gerak
pasif terjadi pada tumbuhan yaitu gerak sebagian tubuh tumbuhan tanpa disertai
perpindahan kedudukan tubuh tumbuhan, sedangkan gerak aktif yaitu gerak yang
dilakukan oleh hewan dan manusia,disertai perpindahan kedudukan tubuh hewan
atau manusia dikarenakan menggunakan kaki,perut,sayap,sirip,dll..
B. ALAT DAN BAHAN
Alat Tulis
Berbagai Macam Tumbuhan dan hewan dan disekitar rumah

C. CARA KERJA
1. Peserta didik membaca materi yang sudah ibu guru siapkan
2. Carilah perwakilan hewan dan tumbuhan yang ada di sekitar rumah
3. Mengamati alat gerak hewan atau bagian tubuh tumbuhan yang bergerak
4. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat :
a. Amati tumbuhan dan hewan diskitar rumahmu,, temukan 10 hewan
dan 10 tumbuhan. Amati dan gambar bagian tubuh yang dipakai untuk
bergerak.( bisa Dalam bentuk foto atau gambar sendiri)
b. Apakah semua hewan alat geraknya sama bentuk? Apakah semua
tumbuhan bagian tubuh yang bergerak semuanya sama? Tuliskan
Peranya masing-masing
c. Apakah kamu mengenal Bakteri Eschericiacoli (E.Colly) dan Virus
Covid-19 ? Apakah mereka bergerak ? temukan bagian tubuh yang
pakai untuk bergerak
d. Buatlah Laporan singkat dengan format sebagai berikut :
Pendahuluan,isi dan penutup.

Anda mungkin juga menyukai