Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Sekolah : SMP Kristen Anugerah Langgur


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VIII/I
KD : 3.1
Indikator Penilaian Kompetensi Mengidentifikasi Organ Reprodpuksi Pria Dan Wanita
Menjelaskan Fungsi Organ Reproduksi Pria dan Wanita
Tujuan Melalui Media Magic Card Peserta didik dapat mengidentifikasi organ
Reproduksi Pria dan Wanita
Metode/Strategi/teknik Ceramah/Discovery learning
Alokasi Waktu 1 TM
Pertemuan Ke/Materi II/ Struktur dan Fungsi Organ Reproduksi Wanita dan Pria

1. PENDEKATAN/MODEL/METODE/STRATEGI/TEKNIK
a. PENDAHULUAN : (5 Menit)
 Persiapan Fisik :
Mengkondisikan kelas sebelum mulai pelajaran(kebersihan kerapian kelas,pakaian rapi, tempat
duduk siswa di atur,mengambil absen kelas,menghimbau agar tetap mematuhi protocol
kesehatan dan berdoa sebelum mulai pelajaran
 Persiapan Psikis :
Motivasi siswa untuk semangat belajar
,Apersepsi : Bagaimana Kamu dapat berada di dunia ini ? berapa lama Kamu ada dalam
kandungan ibu? Dari mana kamu mendapatkan makanan selama dalam kandungan? Kamu
tertarik bukan untuk mengetahui jawaban pertanyaan diatas?
menyampaikan Tujuan Pembelalajaran : Melalui Media Magic Card Peserta didik
mengidentifikasi struktur dan fungsi organ reproduksi Pria dan Wanita
Menyampaiakan Penilaian yang akan dilakukan : Penilaian Sikap dalam mengerjakan LKPD
 Tanam konsep :
Konsep pengantarnya : Ciri makhluk hidup,Reproduksi Seksual/Generatif dengan melibatkan alat
reproduksi,Menunjukan Peta konsep Sistem Reproduksi Manusia,melalui power point
b. INTI (25 Menit)
 Guru membagikan Magic Card dan Menunjukan LKPD melalui Power Point dan menyampaikan
PD untuk kerjakan LKPD
 Menjalankan Jurnal Penilaian sikap saat PD sedang mengerjakan LKPD
 Presentase hasil ( Perwakilan 1 orang siswa)
 Memperbaiki hasil kerja bersama sama dengan siswa
c. PENUTUP (5 menit)
 Penguatan,/Umpan Balik/RTL : Menanyakan kembali tahap pembelahan sel sesuai urutan
 Mengingatkan Materi pada pertemuan berikut

2. MEDIA/SUMBER/ALAT/BAHAN
 Media : Magic Card, Power Point,LKPD
 Sumber belajar : Buku Siswa K13 revisi 2017 google, materi slide
 Bahan : Kertas Bergambar
3. PENILAIAN
 Menjalankan Jurnal Perkembangan siswa

Langgur, September 2020

Wakasek Kurikulum Guru Mata Pelajaran

M.S.Silubun,S.Psi Febi Hurulean,S.Pd


NIP : 19850324200904 2 006 NIP : 19860202 200904 2 005

Mengetahui
Kepala SMP Kristen Anugerah Langgur

DJ.R.Moriolkosu,S.Sos,S.Pd
NIP : 19710121 199412 1 001

Anda mungkin juga menyukai