Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN TUGAS

1. Yang diberi tugas : RINDA ASTRINA SASMI, Amd.,KG


NIP. 19960716 201903 2 011
2. Hari/Tgl : Rabu, 21 Agustus 2019
3. Tugas : DDTK PAUD DAN TK
4. Obyek : Murid TK 2 Gemarang
5. Lokasi : TK DHARMA WANITA 2 GEMARNG

ISI LAPORAN
 Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut dengan tema “ Sikat Gigi Yang Benar”
1. Sikat gigi 2 kali sehari yaitu pagi setelah makan pagi dan malam sebelum tidur.
2. Semua permukaan gigi disikat yaitu permukaan luar yang menghadap pipi, permukaan
dalam yang menghadap lidah dan dataran pengunyahan.
3. Murid TK harus pakai sikat gigi anak-anak dan ganti setiap kira-kira 3 bulan sekali.
 Pemeriksaan sikat gigi yang dibawa anak-anak dari rumah. Hasil pemeriksaan :
Anak tk dengan sikat gigi dewasa : 2 anak.
Anak tk yang bulu sikat sudah rusak/waktunya ganti : 1 anak.
 Memotivasi anak suka makan sayur dan buah, membatasi makan/minum manis dan lengket.
 Dilanjutkan praktek sikat gigi bersama dihalaman sekolah sesuai metode yang diajarkan.
 Hasil pemeriksaan
Jumlah anak diperiksa : 22 anak
Jumlah anak tanpa karies : 2 anak
Jumlah anak karies : 17 anak
Jumlah anak perlu dicabut gigi anak : 3 anak
 Kendala kegiatan : kegiatan sikat gigi butuh air bersih yang cukup tetapi air terbatas
sehingga praktek cuci sikat gigi ditiadakan

Yang membuat laporan

RINDA ASTRINA SASMI, Amd.,KG


NIP. 19960716 201903 2 011

Anda mungkin juga menyukai