Anda di halaman 1dari 1

4.

2 Kendala dan Rancangan Antisipasi

Dalam proses pelaksanaan aktualisasi yang dilakukan pada saat off kampus

terdapat kendala dan permasalahan yang muncul serta dapat berdampak terhadap

proses pencapaian tujuan aktualisasi. Berikut beberapa kendala yang mungkin

ditemui dalam pelaksanaan kegiatan aktualisasi, antara lain dibawah ini

Tabel 4.2.1 kendala dan rencana antisipasi

No Kegiatan Kendala Rencana Antisipasi


.
1 Konsultasi dengan mentor Jarak tempuh yang jauh Konsultasi melalui media elektronik
2 Melakukan konsultasi dengan Tidak ada Tidak ada
pimpinan

3. Mempelajari alur pelayanan dari Sulit studi banding Menggunakan internet


beberapa referensi

4. Merancang alur pelayanan Kurang pengalaman Meminta bantuan pihak lain

5. Mencetak spanduk Jarak dan waktu ke Datang kepercetakan kemudian


tempat percetakan meminta kontak agar jika terjadi
kendala dapat dihubungi by phone
6 penempatan Kesulitan memasang Meminta bantuan rekan kerja

4.3 Jadwal Rancangan Aktualisasi

Untuk membantu pelaksanaan kegiatan aktualisasi, perlu dibuat rancangan

jadwal kegiatan agar pengerjaan kegiatan tersebut dapat terlaksana dengan baik.

Rancangan jadwal ini dapat digunakan untuk memperkirakan lama waktu yang

diperlukan dalam mengerjakan setiap kegiatan yang akan dilakukan dan target yang

akan dicapai untuk setiap kegiatan. Tersusunnya rancangan aktualisasi nilai dasar

profesi ASN pada Tabel 4.1.1 Maka akan diwujudkan secara langsung. Rancangan

aktualisasi nilai dasar profesi ASN ini akan dilaksanakan selama masa off campus

terhitung sejak tanggal 04 November sampai dengan 13 Desember 2019 seperti

yang tercantum pada tabel berikut

27

Anda mungkin juga menyukai