Anda di halaman 1dari 4

Nama : Raditya Tegar A.

M
Kelas : X TAV 2
No : 25

1. Mengapa nama-nama variabel di bawah ini tidak valid?

a. value$sum
penulisan nama variabel ini sedah benar tetapi disini menggunakan kata-kata
reserved word (Value,sum) sehingga menyebabkan tidak valid

b. exit flag
exit flag ini sudah jelas tidak valid karena dalam pemisahan kata menggunakan
spasi

c. 3lotsofmoney
Dalam penulisan variabel tidak diperbolehkan diawali dengan numerik, maka dari
itu untuk variabel di atas tidak valid

d. char
Char adalah tipe data berupa karakter tidak bisa di gunakan untuk menunjukan
sebuah variabel

2. Berapakah hasil akhir dari program


berikut : #include <stdio.h>
main()
{
int a =
22; a = a
+ 5; a =
a-2;
Printf ("a = %d\n", a);
}
3. Berapakah nilai x setelah
pernyataan- pernyataan berikut
dijalankan, apabila x bertipe int :

a. x = (2 + 3) – 10 * 2;

b. x = (2 + 3) – (10 * 2);

c. x = 10 % 3 * 2 + 1;
4.
a. y = bx2+ 0,5x – c
y=b*x*x+0.5*x-c
b. y = 0,3xy / 2a
y=0.3*x*y%2*a

5. Apa hasil eksekusi dari


program berikut :
#include <stdio.h>
main()
{
char kar = ‘A’;
kar = kar - 32;
printf("%c\n",kar);
}

Anda mungkin juga menyukai