Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING

(RPP DARING 4)

Sekolah : UPT SMPN 1 WATAMPONE Kelas/Semester : IX/Ganjil TP 2021 - 2022


Mata Pelajaran : Prakarya/Kerajinan Alokasi Waktu : 1 JP ( 2 x Pertemuan)
KD 3.2 KD 4.2
Menganalisis prinsip perancangan, pembuatan, dan Merancang, membuat, dan menyajikan produk kerajinan
penyajian produk kerajinan dari bahan keras yang dari bahan keras yang kreatif dan inovatif sesuai dengan
kreatif dan inovatif. potensi daerah setempat..
Materi Pokok/Sub Materi Pokok
Membuat Kerajinan dari Bahan Keras
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Pembelajaran dan pendekatan daring, lewat Aplikasi Google classroom, Google Meet dan
WA Grup, Peserta didik diharapkan :
1. Dapat belajar mengikuti materi yang dibawakan oleh guru secara daring di rumah dengan aplikasi
Google classroom, Google Meet dan WA
2. Dapat menjelaskan:
a. Menjelaskan prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan
keras seperti kayu, bambu, dan atau rotan yang kreatif dan inovatif
b. Menjelaskan jenis alat dan kegunaannya
c. Menjelaskan Teknik dan langkah-langkah Pembuatan rancangan produk kerajinan
3. Dapat mengamati dan membaca materi pelajaran Pertemuan 1 di WA dan Google classroom
4. Dapat Mengerjakan Tugas Pertemuan 1 di WA dan Google classroom
B. Media Pembelajaran & Sumber Belajar
 Media ; WhatsApp, Google classroom, Google Meet
 Alat/Bahan ; LaptopHp Android
 Sumber Belajar ; LKS , Buku Prakarya , youtube

C. Langkah-Langkah Pembelajaran
KegiatanPendahuluan (15
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajari materi :
prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan Kerajinan dari bahan keras
via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan Inti ( 30
Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca
dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi
prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan
Kerajinan dari bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Critical Thinking Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang
belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat
hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi prinsip perancangan,
pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan Kerajinan dari bahan keras
via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan,
mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari
bahan Kerajinan dari bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google
Meet
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara
Communication klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi
kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan via aplikasi WhatsApp,
google classroom atau Google Meet
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari
terkait prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan
Creativity Kerajinan dari bahan keras. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk
menanyakan kembali hal-hal yang belum dipaham dan peserta didik membuat video
tentang hasil Kerajinan dari bahan keras secara individu via aplikasi WhatsApp,
google classroom atau Google Meet

Kegiatan Penutup (15


Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet

Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Penilaian Pengetahuan :
Teknik Penilaian : Tes Uraian (LKPD 1)
Penilaian Keterampilan : Penilaian Praktek dan Penilaian Produk

Mengetahui Watampone, 15 Juli 2021


Kepala UPT SMP Negeri 1 Watampone Guru Mata Pelajaran Prakarya

MUHAMMAD ARFAH, S.Pd., M.Pd


NIP. 197001061994121002 ANDI ZAKILAH BAFRAH, S.Pd.,M.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING


(RPP DARING 5)

Sekolah : UPT SMPN 1 Kelas/Semester : IX/Ganjil TP 2021 - 2022


WATAMPONE Alokasi Waktu : 1 JP ( 2 x Pertemuan)
Mata Pelajaran : Prakarya/Kerajinan
KD 3.2 KD 4.2
Menganalisis prinsip perancangan, pembuatan, dan Merancang, membuat, dan menyajikan produk kerajinan
penyajian produk kerajinan dari bahan keras yang dari bahan keras yang kreatif dan inovatif sesuai dengan
kreatif dan inovatif. potensi daerah setempat..
Materi Pokok/Sub Materi Pokok
Pembuatan Kerajinan Dari Bahan Keras
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Pembelajaran dan pendekatan daring, lewat Aplikasi Google classroom, Google Meet
dan WA Grup, Peserta didik diharapkan :
1. Dapat belajar mengikuti materi yang dibawakan oleh guru secara daring di rumah dengan
aplikasi Google classroom, Google Meet dan WA
2. Dapat menjelaskan:
a. Menguraikan Teknik dan langkah-langkah pembuatan dan penyajianproduk
kerajinan dari bahan kayu, bambu, dan atau rotan yang kreatif dan inovatif
b. Membuat perancangan dan pembuatan produk kerajinan dari bahan kayu, bambu, dan
atau rotan yang kreatif dan inovatif
3. Dapat mengamati dan membaca materi pelajaran Pertemuan 5 di WA dan Google classroom
4. Dapat Mengerjakan Tugas Pertemuan 5 di WA dan Google classroom
B. Media Pembelajaran & Sumber Belajar
 Media ; WhatsApp, Google classroom, Google Meet
 Alat/Bahan ; Laptop/Hp Android
 Sumber Belajar ; LKS , Buku Prakarya , youtube

C. Langkah-Langkah Pembelajaran
KegiatanPendahuluan (15
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran
peserta didikmateri/tema/kegiatan
Mengaitkan sebagai sikap disiplinpembelajaran
via aplikasi WhatsApp, google classroom
yang akan dilakukan atau Google Meet
dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan
dengan materi selanjutnya via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajari materi :
Kerajinan dari bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan Inti ( 30
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca
Literasi dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi
Teknik dan langkah-langkah pembuatan dan penyajian produk kerajinan dari bahan
Kerajinan dari bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang
Thinking belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat
hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Teknik dan langkah-
langkah pembuatan dan penyajian produk kerajinan dari bahan Kerajinan dari
bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan,
mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai Teknik dan langkah-langkah pembuatan dan penyajian produk kerajinan
dari bahan Kerajinan dari bahan keras via aplikasi WhatsApp, google classroom atau
Google Meet
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara
Communication klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi
kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan via aplikasi WhatsApp,
google classroom atau Google Meet

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari
terkait Teknik dan langkah-langkah pembuatan dan penyajian produk kerajinan
Creativity dari bahan Kerajinan dari bahan keras. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk
menanyakan kembali hal-hal yang belum dipaham dan peserta didik membuat video
tentang hasil Kerajinan dari bahan keras secara individu via aplikasi WhatsApp,
google classroom atau Google Meet
Kegiatan Penutup (15
Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet

Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau zoom

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Penilaian Pengetahuan :
Teknik Penilaian : Tes Uraian (LKPD 2)
Penilaian Keterampilan : Penilaian Praktek dan Penilaian Produk
Mengetahui Watampone, 15 Juli 2021
Kepala UPT SMP Negeri 1 Watampone Guru Mata Pelajaran Prakarya

MUHAMMAD ARFAH, S.Pd., M.Pd


NIP. 197001061994121002 ANDI ZAKILAH BAFRAH, S.Pd.,M.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING
(RPP DARING 6)

Sekolah : UPT SMPN 1 WATAMPONE Kelas/Semester : IX/Ganjil TP 2021 - 2022


Mata Pelajaran : Prakarya/Kerajinan Alokasi Waktu : 1 JP ( 2 x Pertemuan)
KD 3.2 KD 4.2
Menganalisis prinsip perancangan, pembuatan, dan Merancang, membuat, dan menyajikan produk
penyajian produk kerajinan dari bahan keras yang kerajinan dari bahan keras yang kreatif dan inovatif
kreatif dan inovatif. sesuai dengan potensi daerah setempat..
Materi Pokok/Sub Materi Pokok
Pembuatan Kerajinan Dari Bahan Keras
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Pembelajaran dan pendekatan daring, lewat Aplikasi Google classroom, Google
Meet dan WA Grup, Peserta didik diharapkan :
1. Dapat belajar mengikuti materi yang dibawakan oleh guru secara daring di rumah dengan
aplikasi Google classroom, Google Meet dan WA
2. Dapat menjelaskan:
a. Cara Membuat produk kerajinan dari bahan keras seperti kayu, bambu, dan atau
rotan yang kreatif dan inovatif yang akan dipilih dalam praktek.
3. Dapat mengamati dan membaca materi pelajaran Pertemuan 5 di WA dan Google
classroom
4. Dapat Mengerjakan Tugas Pertemuan 5 di WA dan Google classroom
B. Media Pembelajaran & Sumber Belajar
 Media ; WhatsApp, Google classroom, Google Meet
 Alat/Bahan ; Laptop/Hp Android
 Sumber Belajar ; LKS , Buku Prakarya , youtube

C. Langkah-Langkah Pembelajaran
KegiatanPendahuluan (15
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran
peserta didikmateri/tema/kegiatan
Mengaitkan sebagai sikap disiplinpembelajaran
via aplikasi WhatsApp, google classroom
yang akan dilakukan atau zoom peserta didik
dengan pengalaman
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajari materi :
Kerajinan dari bahan keras (Cara Membuat produk kerajinan dari bahan keras seperti kayu, bambu,
dan atau rotan yang kreatif dan inovatif yang akan dipilih dalam praktek) via aplikasi WhatsApp,
google classroom atau Google Meet
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan Inti ( 30
Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati,
membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan
bacaan terkait materi Kerajinan dari bahan keras (Cara Membuat produk
kerajinan dari bahan keras seperti kayu, bambu, dan atau rotan yang
kreatif dan inovatif yang akan dipilih dalam praktek) via aplikasi
Critical Thinking WhatsApp,
Guru google classroom
memberikan kesempatan atauuntuk
zoom mengidentifikasi sebanyak mungkin
hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan
materi Kerajinan dari bahan keras (Cara Membuat produk kerajinan dari
bahan keras seperti kayu, bambu, dan atau rotan yang kreatif dan
inovatif yang akan dipilih dalam praktek) via aplikasi WhatsApp, google
classroom atau Google Meet
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan,
mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar
informasi mengenai Kerajinan dari bahan keras (Cara Membuat produk
kerajinan dari bahan keras seperti kayu, bambu, dan atau rotan yang
kreatif dan inovatif yang akan dipilih dalam praktek) via aplikasi
WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu
Communication secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan
kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang
mempresentasikan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Kerajinan dari bahan keras. Peserta didik kemudian diberi
Creativity kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipaham dan
peserta didik membuat video tentang hasil Kerajinan dari bahan keras (Cara
Membuat produk kerajinan dari bahan keras seperti kayu, bambu, dan
atau rotan yang kreatif dan inovatif yang akan dipilih dalam praktek)
secara individu via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Kegiatan Penutup (15
Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet
Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan via aplikasi WhatsApp, google classroom atau Google Meet

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Penilaian Pengetahuan : Tes Uraian
Penilaian Keterampilan : Penilaian Praktek dan Penilaian Produk
(LKPD 3)

Mengetahui Watampone, 15 Juli 2021


Kepala UPT SMP Negeri 1 Watampone Guru Mata Pelajaran Prakarya

MUHAMMAD ARFAH, S.Pd., M.Pd


NIP. 197001061994121002 ANDI ZAKILAH BAFRAH, S.Pd.,M.Pd

Penilaian Pengetahuan
Lembar Kerja Peserta Didik 1 (LKPD 1)

Kelas :
Nama Kelompok :
Mengidentifikasi produk kerajinan dari bahan keras
Jenis Bahan Bentuk
Fungsi Warna Bentuk Hiasan
Keras Produk

1. jelaskan prinsip perancangan, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan kayu, bambu, dan atau
rotan yang kreatif dan inovatif
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................

2. Tuliskan jenis alat dan kegunaannya dalam membuat kerajinan dari bahan keras
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
3. jelaskan Teknik dan langkah-langkah Pembuatan rancangan produk kerajinan
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................................

Penilaian Pengetahuan
Lembar Kerja Peserta Didik 2 (LKPD 2)

Soal Tes Uraian


Jawablah pertanyaan soal-soal di bawah ini dengan singkat dan jelas!
1. Kerajinan dari bambu dan kayu adalah karya yang unik dan menarik dan dapat dibuat dalam
bentuk karya kerajinan yang berfungsi ganda, Jelaskan?
2. TuliskanKelebihan Kayu dan Bambu!

Jawaban
1. sebuah karya yang unik dan menarik apabila dapat dibuat dalam bentuk karya kerajinan yang
berfungsi ganda. Karya kerajinan seperti kayu dan bambu adalah disamping karena bentuk
dan fungsinya yang unik juga karena nila estetik dan nilai ekonominya juga tergolong
fantastik.
2. Kelebihan Kayu dan Bambu
Kayu:
 Kayu lebih mudah diperoleh
 Lebih mudah diolah
 Peralatan yang digunakan sedikit dan mudah diperoleh
 Proses pembuatan kerajinan relatif singkat/cepat (bereda dengan bambu yang perlu
diissik-isik atau dibuat lembaran-lembaran dulu bila akan dibuat anyaman)
 Modal lebih sedikit
 Tidak terlalu sulit dipotong dan dibentuk sesuai keinginan (berbeda dengan bambu yang
perlu keuletan lebih untuk memotong dan membentuknya, bahkan butuh keahlian khusus
untuk membentuk anyaman bambu sesua bentuk yang diinginkan)
Bambu:
 Untuk kerajianan kecil-kecilan, lebih bervariasi bentuknya (lebih banyak jenis kerajinan
yang dapat dibuat)
 Lebih berniali keberguanaan tidak sekedar hiasan
 Lebih artistik
 Tidak mudah terkena bubuk dan rayap
 Memiliki nilai ekspor

PENILAIAN KETERAMPILAN
Lembar Kerja Peserta Didik 3 (LKPD 3)
Tugas mandiri
Mari kita berkarya dengan contoh sederhana berikut ini!
Langkah kerja;
1. Siapkan alat dan bahan yang digunakan :Gergaji, ranting, lem lilin, tembak lilin,
spon, pewarna hijau dan clear.

2. Langkah selanjutnya potongan dahan dan ranting kayu dengan menggunakan


gergaji pemotong.

3. Taburi lem pada bidang yang hendak ditempeli potongan spon pada dahan ranting
tersebut, lalu tempelkan spon yang telah dipotong dan diwarnai dengan pilox warna
hijau.
4. Tempelkan potongan-potongan dahan dan atau ranting yang telah dibuat dengan
variasi dan ukuran yang menarik

5. Untuk prose finishing, maka sebaiknya di lapisi dengan cat yang tidak berwarna
(clear) agar kelihatan lebih indah dan tahan lama.
CONTOH KARYA BAHAN KERAS

Anda mungkin juga menyukai