Anda di halaman 1dari 4

1.

Memory volatile, merupakan memory dimana data-nya dapat ditulis dan dihapus kembali
secara berulang-ulang, hanya saja sifat penyimpanan memorynya sementara, data akan
hilang ketika memory tidak mendapatkan catu daya, atau saat komputer mati (off) semua
data yang tersimpan akan hilang. Contoh Volatile Memory adalah, RAM, DRAM, DDR,
SDRM, DRAM, SRAM
2. Keyboard.
Keyboard merupakan peranti pemasukan data yang yang dapat merubah huruf, angka
ataupun kode lain menjadi isyarat yang dapat di proses komputer. Keyboard paling umum
dipergunakan sebagai peranti pemasukan dan merupakan peranti yang paling lama
dipergunakan setelah perkembangan komputer.
Cara kerja keyboard:
Dibagian bawah keyboard terdapat rangkaian listrik yang disebut key matrix. Rangkaian ini
terputus-putus di setiap bawah tombol. Penekanan terhadap suatu tombol Keyboard akan
mengakibatkan rangkaian tersebut menjadi terhubung dan menimbulkan aliran listrik yang
di bantu oleh prosesor komputer.
3. Video Projector
Video projector hampir sama dengan monitor. Fungsinya adalah untuk menampilkan
gambar/visual hasil pemrosesan data. Hanya saja, infocus memerlukan obyek lain sebagai
media penerima pancaran singnal-signal gambar yang dipancarkan. Media penerima
tersebut sebaiknya memiliki permukaan datar dan berwarna putih (terang). Biasanya yang
digunakan adalah dinding putih, whiteboard, ataupun kain/layar putih yang dibentangkan.
Cara kerja :
Bekerja berdasarkan prinsip pembiasan cahaya yang dihasilkan oleh panel-panel LCD. Panel
ini dibuat terpisah berdasarkan warna-warna dasar, merah, hijau dan biru (R-G-B). Sehingga
terdapat tiga panel LCD dalam sebuah proyektor. Warna gambar yang dikeluarkan oleh
proyektor merupakan hasil pembiasan dari panel- panel LCD tersebut yang telah disatukan
oleh sebuah prisma khusus. Gambar yang telah disatukan tersebut kemudian dilewatkan
melalui lensa dan di”jatuh”kan pada layar sehingga dapat dilihat sebagai gambar utuh.
4. secara singkat perbedaan Printer dan Plotter adalah :
• Plotters digunakan untuk menggambar gambar garis, sedangkan printer digunakan untuk
menggambar gambar melalui titik-titik
• Plotter memegang pena dan menggambar garis, sedangkan printer menggunakan
teknologi laser
• Plotter dapat menggambar gambar yang sangat besar yang berguna untuk arsitektur,
sedangkan printer tidak dapat menggunakan kertas besar.
5. Dibawah ini
1. GENERASI 1 (Processor 8088 dan 8086)
2. GENERASI 2 Processor 80286
3. GENERASI 3 Processor 80386 DX
4. Processor 80386SX
5. GENERASI 4 Processor 80486 DX
6. Processor 80486 SX
7. Processor Cyrix 486SLC
8. Processor IBM 486SLC2
9. GENERASI 5 Pentium Classic (P54C)
10. GENERASI 6 Pentium Pro
11. Pentium II
12. Pentium-II Celeron
13. Pentium-II Celeron A : Mendocino
14. Pentium-II Celeron PPGA : Socket 370
15. Pentium-II Xeon
16. Generasi ke 8 Intel Core 2 duo
17. Core i3 M
18. Core i5 M
19. Core i7 M
20. Core i9
6. Dibawah ini
1. SD Card
2. HARDDISK
3. RAM
4. FLOPPY DISK (disket)
5. MOTHERBOARD
6. CD-R
7. Zip Drive
8. SSHD
9. Flash Disk
7. Faktor yang paling penting yang mempengaruhi kinerja prosesor adalah:
1. Instruction Set.
Ini adalah kode prosesor built-in yang memberitahu itu bagaimana melaksanakan
tugasnya. Anda benar-benar tidak memiliki control atas instruksi ini. Tapi bersama-sama
dengan arsitektur prosesor, hal itu tidak mempengaruhi kinerja di garis tertentu CPU,
dan hal itu disebutkan di sini hanya demi akurasi.
2. Clock Speed.
Kecepatan clock yang dinyatakan dalam megahertz (MHz) atau gigahertz (GHz), dan
merupakan ukuran berapa banyak instruksi prosesor dapat melaksanakan dalam satu
detik. Ini adalah nomor pertama yang Anda akan lihat dalam iklan untuk CPU. Tapi
jangan memilih berdasarkan CPU clock speed saja. Ini hanya salah satu faktor (meskipun
penting) yang menentukan seberapa baik CPU akan tampil di situasi dunia nyata.
3. Bandwidth.
Diukur dalam bit, bandwidth menentukan berapa banyak informasi prosesor dapat
memproses dalam satu instruksi. Jika Anda bandingkan dengan aliran mobil pada arus
lalu lintas di jalan raya, maka kecepatan mobil adalah clock, dan bandwidth adalah lebar
jalan raya. Kebanyakan sistem komputer desktop yang ada saat ini berjalan pada
prosesor 32-bit, tapi hampir semua PC baru yang akan datang dilengkapi dengan chip
64-bit lengkap dengan sistem operasi. Masuk akal untuk merancang komputer baru
seputar multicore, CPU 64-bit, seperti Athlon 64 X2 atau Intel Core2 Quad.
4. Kecepatan Front Side Bus (FSB).
Front Side Bus, disingkat dengan FSB adalah kecepatan bus atau kecepatan jalur yang
menghubungkan antara prosesor dengan motherboard, atau lebih tepatnya antara
prosesor dengan chip north bridge pada motherboard. North bridge adalah chip
perantara antara Motherboard dengan processor.
5. On-Board Level-2 (L2) Cache.
Ini adalah semacam RAM kecil pada CPU tetapi kinerja sangat tinggi. Hal ini
memungkinkan CPU untuk mengakses data berulang kali digunakan langsung dari
memori sendiri yang on-board, daripada berulang kali memintanya dari RAM. L2 cache
sangat penting untuk aplikasi seperti game, video editing, dan program aplikasi 3-D
seperti CAD/CAM.
6. Panas dan Disipasi Panas.
Ketika prosesor berjalan terlalu panas, dia bisa mulai melakukan kesalahan atau bahkan
membakar. Instalasi sistem pendinginan yang tidak memadai dapat menyebabkan
komputer Anda rusak total. Jadi, jangan berhemat untuk urusan pendinginan.
8. CD-RW bekerja dengan mengeluarkan semacam laser dengan frekuensi tertentu agar bisa
terekam di lapisan CD. Cara kerja seperti ini yang biasa kita sebut dengan Burn(bakar). Pada
CD-RW Drive terdapat suatu buffer sebesar 2 MB. Adanya buffer ini dimaksudkan untuk
menampung data sementara sebelum diteruskan untuk di-burn. CD RW memiliki kelebihan
dapat mengedit, menghapus dan memburning berulang-ulang data.

9. Operating System atau biasa disebut Sistem Operasi adalah perangkat lunak sistem yang
mengatur sumber daya dari perangkat keras(Hardware) dan perangkat lunak(Software),
serta sebagai jurik (daemon) untuk program komputer. Tanpa sistem operasi, pengguna
tidak dapat menjalankan program aplikasi pada komputer mereka, kecuali program booting.
Sistem operasi mempunyai penjadwalan yang sistematis mencakup perhitungan
penggunaan memori, pemrosesan data, penyimpanan data, dan sumber daya lainnya.
Contoh sistem operasi modern adalah Linux, Android, iOS, Mac OS X, dan Microsoft
Windows.
10. Dibawah ini
 Bahasa Tingkat Tinggi
Bahasa pemrograman masuk tingkat ini karena bahasa tersebut mendekati bahasa manusia.
Contohnya bahasa Basic, Visual Basic, Pascal, Java, PHP.

 Bahasa Tingkat Menengah


Disebut tingkat menengah karena bisa masuk ke dalam bahasa tingkat tinggi maupun
rendah. Contohnya bahasa C.

 Bahasa Tingkat Rendah


Bahasa pemrograman masuk tingkat ini karena bahasanya masih jauh dari bahasa manusia.
Contohnya bahasa Assembly.
CD-RW Drive menggunakan sinar laser merah untuk menulis informasi dari komputer ke
merekam discs, baik CD-R discs, yang tidak dapat dihapus, atau CD-RW discs, yang dapat
terhapus dan tercatat sekitar 1000 kali.
disk berulang kali pakai dapat ditulis dan dihapus berulang kali selama kondisi cd/dvd masih
bisa ditolerir. Jika disk sudah dalam keadaan beret-beret (tergores-gores) sebaiknya jangan lagi
dipakai untuk menghindari kehilangan data anda yang anda burn pada media ini.
Termasuk jenis ini yaitu disk yang memiliki tulisan CD-RW, DVD-RW.

Anda mungkin juga menyukai