Anda di halaman 1dari 1

Nama : Fahmi Iskandar

Nim : 044354847

Prodi : Manajemen

Diskusi 5

Tipe-tipe pengendalian

Pada dasarnya ada tiga tipe dasar pengendalian yaitu:

1. Pengawasan pendahuluan (feedforward Control atau Steering Control)


Pengawasan ini didesain untuk mendeteksi penyimpanan dan standar tertentu dan
memungkinkan perbaikan dilakukan sebelum seluruh tahap kegiatan tertentu di selesaikan.
Perubahan-perubahan yang mungkin terjadi dan membuat realisasi rencana terhambat akan
selalu diantisipasi. Pengendalian semacam in isering juga di sebut sebagai steering Control
karena pengendalian ini dapat di umpamakan setiap orang mengendarai mobil.
2. Pengendalian Concurrent (yes/no)
Tipe pengendalian ini di lakukan selama kegiatan masih berlangsung. Tipe ini merupakan
pengendalian dimana suatu kegiatan akan terus dilajutkan atau tidak apabila ada persetujuan
atau ada kondisi tertentu yang harus di penuhi. Sebagai contoh apabila kuota salesman
mencapai jumlah tertentu maka operasi penjualan di daerah salesman tersebut bekerja akan
dilanjutkan. Apabila penjualan minimal tersebut tidak terpenuhi maka operasi penjualan untuk
daerah tersebut dapat dihentikan sama sekali.
3. Pengen dalaian umpan balik (Pos-Action Control)
Pengen dalian ini mengevaluasi hasil-hasil yang telah terjadi setelah suatu kegiatan selesai.
Penyebab-penyebab penyimpangan ditentukan kemudian penyebab-penyebab tersebut dapat
di gunakan untuk perencanaan pada masa mendatang untuk kegiatan yang serupa. Pada Contoh
target penjualan di muka, setelah akhir tahun,realisasi penjualan diandingkan dengan target
penjualan, dapat llebih, kurang, atay sana. Penyebabnya diidentifikasi kemudian dapat dipakai
untuk perencanaan target penjualan tahun berikutnya.
Pengen dalian umpan balik di perlukan untuk tujuan lain, contoh nya untuk tujuan penentuan
bonus dan motivasi karyawan, bonus untuk salesman adalah 10 persen dari kelebihan penjualan
atas kuota yang telah di tetapkan,jika ingin menperoleh uang tambahan maka salesman akan
berusaha untuk meningkatkan penjualan sebanyak-banyaknya.

sumber

Anda mungkin juga menyukai