Anda di halaman 1dari 4

LATIHAN SOAL PAS TEMA 1 KELAS 6

1. Tuliskan 3 contoh pelaksanaan sila kelima Pancasila dalam kehidupan sehari-hari!


2. Tuliskan nama agama beserta tempat ibadahnya!
3. Nilai yang terkandung dalam Pancasila sila keempat adalah ….
4. Pemilihan Umum merupakan pengamalan Pancasila sila ke….
5. Landasan ideologi bangsa Indonesia adalah ….
6. Tuliskan manfaat melaksanakan persatuan dan kesatuan!
7. Tuliskan 3 contoh sikap yang mencerminkan pelaksanaan sila pertama Pancasila!
8. Tuliskan 3 contoh sikap yang mencerminkan pelaksanaan Pancasila sila ke 4!
9. Tuliskan 3 contoh sikap yang mencerminkan pelaksanaan Pancasila sila ke 3!
teks untuk soal nomor 10 -11

Beruang madu adalah jenis beruang terkecil di antara delapan jenis


beruang yang terdapat di dunia. Tinggi tubuhnya hanya berkisar di angka 140
cm, dengan tinggi punggung 70 cm dan bobot antara 50 hingga 65 kg. Bulu
yang cenderung pendek namun berkilau terlihat menutupi seluruh tubuh
beruang madu kecuali telapak kaki. Terdapat ciri yang sangat khas pada
tubuh beruang madu yaitu tanda berwarna jingga yang berada tepat di bawah
leher. Mereka juga terancam punah karena habitat aslinya telah hilang dan
dirusak.
10. Ide pokok paragraf di atas adalah ….
11. Buatlah pertanyaan yang sesuai paragraf tersebut!

Peremajaan pohon durian semula dilakukan dengan teknik satu pohon.


Ternyata hal ini mempunyai banyak kekurangan. Setelah mencoba teknik tiga
batang diperoleh hasil bahwa pohon lebih kokoh, cepat berbuah, banyak
tunas, dan buahnya banyak. Sehingga teknik peremajaan tiga pohon atau
menara kaki tiga menjadi pilihan terbaik.
12. Ide pokok paragraf tersebut adalah ….

Dataran tinggi adalah daratan luas dengan ketinggian lebih dari 200 m di
atas permukaan laut. Beberapa dataran tinggi di Indonesia adalah dataran
tinggi Dieng, dataran tinggi Malang dan dataran tinggi Tengger, dataran
tinggi Alas, dan Bone
13. Informasi berdasarkan teks tersebut adalah ….

Gajah adalah mamalia darat terbesar yang dikenal karena memiliki


belalai dan gading. Gajah merupakan hewan herbivora yang dapat memakan
semua jenis vegetasi seperti rumput, daun, dan buah. Hewan ini memiliki
kulit berambut tipis, empat kaki, memiliki ekor, dan bertelinga lebar.

14. Berdasarkan teks tersebut gajah adalah binatang ….


Perekonomian sebagian besar penduduk Vietnam adalah pertanian. Padi
merupakan hasil utama pertanian di Vietnam. Industri di Vietnam meliputi
tekstil, semen, pupuk, kaca, dan ban.

15. Informasi teks tersebut adalah ….

Hamster adalah salah satu dari jenis hewan pengerat menyerupai


marmut akan tetapi memiliki ukuran bentuk tubuh yang lebih mungil.
Hamster memiliki bulu yang cukup tebal dan lebat. Pada bulu-bulunya
terdapat warna-warna unik yang berbeda-beda tergantung dari jenisnya
seperti hitam, abu-abu, cokelat, kuning, dan putih. Hamster adalah
tergolong hewan nokturnal yang senantiasa aktif di malam hari.

16. Simpulan paragraph tersebut adalah….


17. Tuliskan 4 tumbuhan yang berkembang biak dengan
a. Umbi lapis
b. Spora
c. Geragih
d. Stek batang
e. Tunas adventif
f. Merunduk
18. Perkembangbiakan generatif pada tumbuhan adalah melalui ….

19. Tuliskan jenis-jenis penyerbukan sesuai gambar di atas!


20. Tuliskan 5 contoh hewan yang berkembangbiak dengan
a. Ovipar
b. Vivipar
c. Ovovivipar
21. Janin dalam Rahim induk hewan mendapat makanan dari ….
22. Tuliskan 4 ciri perkembangbiakan hewan Ovipar, Vivipar, Ovovivipar!
23. Tuliskan negara ASEAN yang terletak di semenanjung Indocina!
24. Organisasi di Kawasan Asia Tenggara adalaah ….
25. Kapankah ASEAN berdiri?
26. Pakaian tradisional negara
a. Vietnam
b. Indonesia
c. Malaysia
27. Negara ASEAN yang belum pernah dijajah adalah….
28. Negara ASEAN yang berbentuk kepulauan antara lain …., ….., ….., …..,
29. Negara ASEAN yang berbentuk kerajaan antara lain …., …..
30. Tuliskan hal-hal yang mendasari terbentuknya Kerjasama ASEAN!

31. Tuliskan nama tokoh pendiri ASEAN dan asal negaranya!


32. Jepara terkenal karena merupakan sentra kerajinan….
33. Daerah di Yogyakarta yang merupakan salah satu sentra kerajinan gerabah adalah ….
34. Tuliskan tekni-teknik membuat patung!
35. Tuliskan bahan membuat patung dari bahan lunak!
36. Tuliskan bahan membuat patung dari bahan keras!
37. Tuliskan urutan mewarnai patung agar lebih indah!
38. Monument bersejarah di kota Semarang adalah …
39. Bahan dasar pembuatan patung antara lain …
40. Contoh karya seni tiga dimensi adalah ….
41. Patung di bundaran Kalibanteng adalah tokoh ….
42. Salah satu ….patung adalah untuk mempercantik taman.
43. Perhatikan patung berikut!

Tuliskan nama patung, bahan pembuatan patung, dan letak patung tersebut!

Anda mungkin juga menyukai