Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM PEMBINAAN IMAN DAN TAQWA

SMP YASPEN TUGU IBU 1 DEPOK


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

SMP Yaspen Tugu ibu 1 Depok

menyelenggarakan program pengembangan tambahan dalam kegiatan keagamaan dengan


tujuan meningkatkan kualitas pemahaman dan pengamalan agama, dapat menjalani
kehidupannya sehari-hari sebagai siswa secara efektif, kreatif, dan dinamis, serta memiliki
kecakapan hidup untuk masa depan karir dalam: Beriman dan bertakwa terhadap Tuhan
Yang Maha Esa, Perwujudan diri kearah dimensi spiritual, Pengambilan keputusan
berdasarkan IQ, EQ, dan SQ, dan Pengaktualisasian diri secara optimal.

Kegiatan

Adapun kegiatan program tersebut adalah:

 Shalat Duha
 Shalat Dzuhur berjamaah
 Membaca Al-Qur'an (dengan pendekatan tutorial system)
 Baca Tulis Al’Quran (BTQ) dengan pendekatan tutorial) tergabung dengan
ekstrakurikuler rohis
 Pengajian terjemah Al-Qur'an (dengan pendekatan lecturing dan question-answer
system)
 Siraman rohani/tausiyah (dengan pendekatan problem based learning dan lecturing)
 Bagi non-muslim membahas kitab sucinya (dengan pendekatan peer tutorial
system)

Pelaksanaan dan Penilaian Kegiatan Keagamaan

 Kegiatan pengembangan keagamaan dapat dilaksanakan secara rutin, spontan dan


terprogram. Rutin dan spontan dapat dilakukan oleh warga sekolah, sedangkan
terprogram dilaksanakan melalui perencanaan oleh guru BK/guru mata pelajaran
maupun tenaga pendidik lainnya sesuai dengan program yang akan dilaksanakan.

 Penilaian dapat dilakukan dengan mengamati/observasi terhadap perilaku siswa


sehari-hari dan pada waktu melaksanakan kegiatan.
 Jadwal Kegiatan Tadarus
Hari : Selasa dan Kamis
Waktu : 07.00 s.d 07.10
Pelaksanaannya dilakukan didalam kelas dengan rincian kegiatan sebagai berikut :

N
NAMA KEGIATAN WAKTU KETERANGAN
O

Dipimpin oleh guru pada saat


jam pertama atau peserta didik
Menyanyikan lagu
1 07.00 – 07.03 yang terpilih diikuti oleh
kebangsaan
seluruh siswa

Dipimpin oleh guru pada saat


jam pertama atau peserta didik
2 Membaca Juz ‘Amma 07.03 – 07.8 yang terpilih diikuti oleh
seluruh siswa

Dipimpin oleh guru pada saat


Periksa Kerapihan Diri dan
3 07.08 – 07.10 jam pertama
Kelas

Jadwal Tausiyah (muslim)


Hari : Setiap hari jum’at
Waktu : 07.00 – 07.40
Pelaksanaannya dilakukan di lapangan secara klasikal dengan rincian kegiatannya
sebagai berikut :

N
NAMA KEGIATAN WAKTU KETERANGAN
O

1 Sholat Dhuha dan Do’a Disesuaikan Dipimpin oleh guru PAI


peserta didik yang terpilih
diikuti oleh seluruh siswa.

Dipimpin oleh guru PAI


Pembukaan dengan
peserta didik yang terpilih
2 membaca Al 07.00 - 07.10
diikuti oleh seluruh siswa.
Qur’an/Asmaul Husna

Informasi dan Dipimpin oleh guru PAI diikuti


3 mendo’akan yang sakit, Disesuaikan seluruh Jama’ah
belajar dll.
Disampaikan oleh Guru PAI,
Kepala Sekolah, dan Peserta
5 KULTUM/Tausiyah 07.10 – 07.40
didik terpilih.

Jadwal Kerohanian (kristen)


Hari : Setiap hari jum’at
Waktu : 07.00 – 07.40
Pelaksanaannya dilakukan di aula secara klasikal dengan rincian kegiatannya sebagai
berikut :

N
NAMA KEGIATAN WAKTU KETERANGAN
O

Dipimpin oleh guru PAI


peserta didik yang terpilih
1 Do’a bersama 07.00 - 07.10
diikuti oleh seluruh siswa.

Informasi dan Dipimpin oleh guru PAI


mendo’akan yang sakit, peserta didik yang terpilih
2 07.10 - 07.15
belajar dll. diikuti oleh seluruh siswa.

Dipimpin oleh guru PAI diikuti


3 Khutbah 07.15 – 07.40
seluruh Jama’ah

Program Pembinaan Imtaq tingkat SMP Yaspen Tugu Ibu 1 Depok ini disusun dengan
harapan  dapat terwujudnya  Pendidikan Agama yang berorientasi pada proses dan hasil,
sehingga implementasi Pendidikan Agama dapat dilaksanakan serta didik dan seluruh
warga sekolah  dalam kehidupan sehari-hari sebagai bekal hidup di dunia dan akhirat
kelak.
Akhirnya hanya kepada Alloh jualah kami berharap semoga langkah-langkah yang kita
lakukan mendapatkan ridho Alloh SWT. Aamiin.

Depok, Juli 2019


Kepala SMP Yaspen Tugu Ibu 1 Depok Wakabid. Kesiswaan

Ali Suhri, S.Pd Asiah Noviyanti, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai