Anda di halaman 1dari 2

TOR KULIAH LAPANGAN SAWAHLUNTO

============================================
Tema :Sejarah Orang Rantai dan Kota Tambang Dalam Studi Kajian
Sejarah Sosial
Petunjuk Tugas:
1. Tugas dikerjakan secara individu
2. Tugas dilengkapi juga dengan video pendek, dengan durasi 5 - 10 menit

FORMAT PENCARIAN DATA LAPANGAN

TEKHNIK JEJAK SEJARAH JEJAK SEJARAH KOTA DESKRIPSI SINGKAT


PENGUMPUL ORANG RANTAI TAMBANG TENTANG DATA
AN DATA YANG DIPEROLEH
Observasi Tuliskan apa yang Tuliskan apa yang
menjadi objek observasi menjadi objek observasi

Wawancara Tuliskan nama informan Tuliskan nama informan

Karya/Buku Tuliskan judul buku dan Tuliskan judul buku dan


pengarang pengarang

Dokumentasi Tuliskan judul film atau Tuliskan judul film atau


(Seperti film video video
atau video)

TUGAS :
1. Berdasarkan data yang saudara dapat dilapangan buat sebuah laporan
singkat tentang Sejarah Orang Rantai dan Kota Tambang di Sawahlunto
2. Laporan dilengkapi juga dengan video pendek durasi 5-10 menit
3. Tugas diketik di HVS kuarto, 1,5 spasi, menggunakan huruf time new roman,
font 12
4. Tugas dikumpulkan ke dosen mata kuliah dalam bentuk hard copy antara
tanggal 6 sampai 10 Desember 2021

Anda mungkin juga menyukai