Anda di halaman 1dari 6

Soal

Kelas VIII/ Ganjil/ 2017/IPS/

1. Pernyataan berikut yang merupakan latarbelakang berdirinya ASEAN adalah...


a .senasib dan sepenanggungan sebagai negara yang pernah dijajahbangsa asing
b. Meningkatkan ketahanan kawasan dengan memajukan kerjasama politik
c. Memajukan identitas ASEAN dengan meningkatkan kesadran yang lebih tinggi akan
keanekaragaman budaya
d. Menghormati kemerdekaan, kedaulatan ,inegritas wilayah dan identitas nasional
ASEAN
2. ASEAN dibentuk berdasarkan Deklarasi Bangkok pada tanggal...
a. 28 Oktober 1928 b. 17 Agustus 1945
c. 8 Agustus 1945 d. 7 Januari 1984
3. Pendiri ASEAN diprakarsai oleh Lima(5) negara yaitu Adam Malik dari Indonesia,dari
Singapur adalah...
a. Tun Abdul Razak b. S.Rajaratnam
c. Thanat Kanam d. Narsisco Ramos
4. Meningkatkan daya saing ekonomi negara ASEAN sebagai basis produksi pasar dunia,
untuk menarik investasi dan meningkatkan perdaganganAsean,Pernyataan ini
merupakan tujuan...
a. APEC b. OPEC
c. AFTA d. EEC
5. Mewujudkan kerjasama di bidang Ekonomi,sosial,kebudayaan dan pendidikanpada
negara anggotanya dikwasan Asia Tenggara .Pernyataan ini merupakan tujuan...
a. ASEAN b.PBB
C.KAA d.Colombo Plan
6. Adam Malik merupakan salah seorang yang menandatangani Deklaarasi ASEAN dari
Indonesia ,yang pada saat itu menjabat sebagai...
a.Presiden b. Mentri Luar Negeri
c. Menteri Dalam Negeri d. Perdana Menteri
7. Letak Astronomis ASEAN adalah...
a. 40 LU-50 LS dan 1140 BT-1150 BT b. 4 0 LU-21 LU dan 1160 BT-1260 BT
c. 60 LU -110 LS dan 950 BT-1410 BT d. 26 0 LU-11 LS dan 920 BT-1410 BT
8. Pernyataan berikut yang bukan termasuk negara ASEAN adalah....
a.Vietnam b. Indonesia
c. Myanmar d. Pilipina
9. KTT ASEAN yang I dan IX diselenggarakan di Indonesia pada tahun 1976 dan 2003
bertempat di ...
a. Jakarta b. Kutai
c. Myanmar d. Kamboja
10. Kerjasama ASEAN adalah merupakan kerjasama...
a. Internasional b. Bilateral
c. Regional d. Nasional
11. Salah satu peran Indonesia terhadap ASEAN adalah...
a. sebagai tempat penyelenggara KTT ASEAN tahun 2005
b. Sebagai tuan rumah penandatanganan Deklarasi ASEAN
c. Indonesia berupaya membantu menyelesaikan masalah Indochina
d. Sebagai negara yang pertama sekali menadatangani Deklarasi ASEAN

12. Pernyataan berikut yang bukan merupakan kawasan Filipinaadalah...


a. Luzon b. Visayan
c. Than Hin d. Mindanau

13. Satu-satunya negara ASEAN yang tidak memiliki batas laut adalah....
a.Kamboja b. Laos
c. Singapura d. Indonesia

14. Ibukota Brunai Darussalam kepala negaranya dipimpin seorang...a. Presiden b. Kerajaan
c. Perdana Menteri d. Sultan

15. Fauna Pilipina yang merupakan salah satu primata terkecil di dunia adalah...
a. Tarsius b. Kasuari
c.Bekanta d.Anoa

16. Indonesia merupakan jalur pegunungan vulkanik yang menimbulkan getaran penyebab
gempa yang pernah terjadi dua letusan yang terbesar yaitu....
a. gunung Sinabung dan Semeru b. Gunung Jayawijaya dan Kerinci
c. Gunung Krakatau dan Tambora d. Gunung Galunggung dan Kelud

17. Kamboja bentuk pemerintahannya adalah...


a. Republik b. Kerajaan
c. Kesultanan d. Monarki Konstitusional

18. Negara yang merupakan lumbung padi Asia Tenggara adalah...


a. Thailan b. Vietnam
c. Kamboja d. Indonesia

19. Gunung tertinggi Malasya adalah....


a. gunung Kelud b. Gunung Apo
c. Gunung Doi Inthanon d. Gunung Kinabalu

20. Salah satu tugas Sekretariath Jendral ASEAN adalah...


a. menjaga keamanan kawasan Asia Tenggara
b. Meningkatkan kemakmuran seluruh rakyat Asia Tenggara
c. Menjadi penghubung negara maju kawasan Eropa
d. Meningkatkan pelaksanaan semua proyek Asean
21. Negara yang tidak termasuk pendiri ASEAN yaitu...
a. Vietnam b. Thailan
c.Singapura d. Malasya

22. Jenis Fauna Anoa berasal dari negara ...


a. Singapura b. Indonesia
c. Timor Leste d. Brunai Darussalam

23. Daerah yang sangat subur dan bernilai eknomis tinggi di negara Myanmar adalah...
a. lembah sungai Mekong b. Delta sungai Irawadi-Sitang
c. Lembah sungai Chao Praya d. Delta sungai Moe Klong

24. Salah satu kepulauan di Filipina yang merupakan penghasil mutiara adalah...
a. kepulauan Negros b. Kepulauan Luzon
c. Kepulauan Sulu d. Kepulauan Mindanau

25. Negara industri dan perdagangan terbesar di Asia Tenggara adalah...


a. Singapura b. Indonesia
c. Malasya d. Filipina

26. Pernyataan berikut yang bukan merupakan faktor pendorong kerjasama ASEAN adalah...
a.keasamaan sumber daya alam b.kesamaan wilayah
c.kebijakan pemerintah d.perbedaan teknologi

27. Negara-negara ASEAN telah menetapkan mulai 31 desember 2015 merupakan wilayah
perdagangan bebas ,yang artinya barang dan jasa antar negara ASEAN dapat keluar
masuk tanpa biaya yang disebut dengan nama...
a. AFTA b.NAFTA
c.MEA d. ASEAN GAMES

28. Perpindahan ke atas atau kebawah lingkungan sosial ekonomi yang mengubah status
sosial seseorang dalam masyarakatdinamakan...
a.Integritas sosial b.Mobilitas sosial
c.interaksi sosial d.konflik sosial

29. Seorang pelajar memutuskan untuk keluar dari sekolah karena orangtuanya tidak
mampu membiayai sekolah.Dalam mobilitas sosial,kasus diatas termasuk faktor
penghambat yaitu...
a. diskriminasi ras dan agama b. Pengaruh sosial kelas sosial
c. Diskriminasi kelas d. Kemiskinan

30. Pernyataan berikut yang bukan termasuk faktor pendorong mobilitas sosial adalah...
a. pertumbuhan ekonomi b. Keadaan ekonomi
c. Status sosial d.keberuntungan
31. Rani rajin bekerja sehingga dia dipromosikan menjadi menager di sebuah
perusahaan.Berdasarkan cara mobilitas sosial,Rani mengalami perubahan yaitu...
a. perubahan standar hidup b. Perubahan tempat tinggal
c. Perubahan tingkah laku d. Bergabung dengan organisasi tertentu.

32. Para warga suatu desa yang dulunya petani mengadu nasib di kota besar dan menjadi
pedagang,sopir dan pembantu rumah tangga.Dalam mbilitas sosial contoh ini termasuk
mobilitas ...a. sosial antar generasi b. Sosial vertikal kebawah
c.sosial geografi d. Sosial Horizontal

33. Dampak positif mobilitas sosial adalah..


a. timbul ketegangan karena tuntutan pekerjaan b.mau berusaha untuk maju
c.retaknya hubungan antar individu d. Terjadinya konflik antar kelas

34. Dampak negatif mobilitas sosial adalah...


a. mau berusaha untuk maju b. Mempercepat perubahan sosial
c. Meregangnya suatu hubungan d. Perubahan tingkah laku

35. Serang meneger di suatu perusahaan memutuskan untuk meninggalkan pekerjaannya


dan menjadi sopir ojek online. Dalam bentuk mobilitas sosial contoh tersebut termasuk
mobilitas...
a. sosial ke bawah b. Sosial ke atas
c.sosial antar generasi d. Sosial geografis

36. Menurut teori Gujarat,Islam dibawa ke Indonesia oleh pedagang IslamGujarat India
pada abad ke-13,dengan bukti...
a. pemukiman Islam di Barus b. Nisan Sultan Malik Al Saleh
c. Adanya orang Persia abad ke-13 d.nisan Binti Maimunah

37. Sebagai peninggalan Islam menggunakan kalender yang disebut...


a.Masehi b.Tahun baru saka
c.Pahing d.Hijriah

38. Tahun baru Islam dilaksanakan pada...


a. 12 Rabiul Awal b.10 Zulhijah
c.1 Muharram d. 1 Syawal

39. Umat Islam di Mekah melaksanakan ibadah haji yang dinamakan Idul Adha pada
tanggal...
a.Zulhijah b.1 Syawal
c.27 Rajab d. 12 Rabiul Awal
40. Umat KristenProtestan di Indonesia disebarkan oleh bangsa Belanda ke daerah-daerah
yang di koordinasi organisasi yaitu...
a. pedagang Gujarat b. Kaum Brahmana
c.Zending d.Teori Waysak
41. Pernyataan berikut yang bukan merupakan hari besar Umat Kristen protestan dan
Katolik adalah...
a. Galungan b. Jumat Agung
c.Natal d. Paskah
42. Bukti adanya agama Hindu di Indonesia pada abad ke -5 M adanya prasasti di
Kutai,nama raja yang memerintah adalah...
a. Bala Putradewa b. Tribuana Tungga Dewi
c. Purnawarman d. Mulawarman
43. Pernyataan berikut yang merupakan Tahun Baru Hindu adalah...
a. Natal b.Nyepi
c. Idul Fitri d. Waysak
44. Ditinjau dari sifatnya, berikut ini yang merupakan contoh kebudayaan abstrak adalah...
a. Perilaku b. Bahas
c. Mater d.nilai-nilai
45. Berikut yang bukan merupakan faktor penyebab terjadinya perbedaan budaya bangsa
Indonesia adalah...
a. jumlah penduduk b. Pengaruh kebudayaan asing
c.keadaan geografis d. Keadaan iklim
46. Masyarakat yang multikultural adalah masyarakat yang ...
a. mengakui suatu negara dalam satu kelompok saja
b. tidak mengakui adanya perbedaan c.mengakui persamaan yang terjadi dalam
masyarakat homogen d. Mengakui adanya perbedaan dan
tidak terjadi pertengkaran
47. Penduduk Pilipina yang beragama Islam umumnya tinggal di daerah..
a. Luzon dan Cebu b. Negros dan Cebu
c. Negros dan Visayan d. Palawan dan Mindanau
48. Sumber pendapatan terbesar negara Vietnam adalah hasil pertanian berupa...
a. jagung b.kedelai
c. Beras d. Ketela
49. Umat Budha merayakan hari Waysakb yang memperingati tiga peristiwa penting. Salah
satunya adalah...
a. kotbah pertama Budha b. Lahirnya Pangeran Sidharta
c. Terbentuknya sangha bhikku d. Lengkapnya Tiratana
50. Bentuk integrasi sosial yang terjadi akibat terdapatnya norma-norma yang berlaku
dalam masyarakat disebut integrasi ...
a. fungsional b. Koersif
c. Normatif d. Akomodasi
Kunci jawaban IPS kelas 8 ujian semester

1.A 11.A 21.A 31.A 41.C

2. C 12.C 22.B 32.C 42.D

3.B 13.B 23.B 33.B 43.B

4.C 14.D 24.C 34.C 44.B

5.A 15.A 25.A 35.A 45.C

6.B 16.C 26.C 36.B 46.B

7.D 17.D 27.C 37.D 47.B

8.D 18.A 28.B 38.C 48.D

9.D 19.D 29.D 39.A 49.D

10.C 20.D 30.D 40.A 50.C

Anda mungkin juga menyukai